Anda di halaman 1dari 20

SELAMAT DATANG

Mewujudkan Koperasi yang


Tangguh dan Berdaya
Saing 1
LATAR BELAKANG

Dalam rangka membantu para petani dalam bidang usaha


pertanian, peternakan dan perikanan, maka penggerak
koperasi dilingkungan Sidogiri mendirikan lembaga yang
diberi nama Koperasi Agro Sidogiri pada tanggal 06 Juni
2008 dengan tujuan :
Meningkatkan kesejahteraan Anggota
1.

Ikut serta berperan dalam percaturan Ekonomi Nasional


2.

khususnya di bidang pertanian dan agro bisnis


Membantu petani dalam meningkatkan hasil produksi tani
3.

dan peningkatan harga jual pertanian

2
STRUKTUR

Susunan Pengurus
Ketua
1. : Abdul Rokhim
Wakil I
2. : HM. Dumairi Noer
Wakil II
3. : M. Asyari
Sekretaris
4. : Ach. Samsul Huda
Bendahara
5. : Abdulloh Karim
Susunan Pengawas
Pengawas Syariah
1. : H. Abdul Qodir
Pengawas Keuangan
2. : Abd. Majid
3
A. MITRA INTERNAL SIDOGIRI
1. KSPS BMT UGT
2. KSPS BMT Maslahah
3. Kopontren Sidogiri
4. Koperasi Bunyanu
5. LAZ Sidogiri
6. L-KAF Sidogiri

4
B. MITRA EKSTERNAL
1. PT. Indonesia Berkah Mandiri
2. Bank BNI Syariah
3. PT. ASyki Sarana Sejahtera
4. Perum Bulog Divre Malang
PT. USID
5.

CV.Fath Jaya Sentosa


6.

PT. Lazizza
7.

5
ZAKAT
Tahun Jumlah
2016 9.340.105
2017 70.820.513
2018 101.856.685

Pertumbuhan
140%

6
DANA SOSIAL
Lembaga Jumlah
PPS 9.461.060
IASS 4.730.530

7
WAKAF TUNAI
Nama Jumlah
ANGGOTA 1.515.000
PENGURUS, 1.440.000
PENGAWAS DAN
PENGELOLA

8
ANGGOTA KOPERASI

Tahun Anggota Simpanan

2015 160 451,950,000

2016 258 624,370,000


2017 796 5,143,160,000
2018 1.528 9.300.810.000

Pertumbuhan
81%
9
STATISTIK ANGGOTA PER KOTA/KAB.

No Kab/Kota Orang %
1 Pasuruan 1.276 83,51%
2 Gresik 164 10,73%
3 Probolinggo 19 1,25%
4 Malang 15 0,99%
5 Bangkalan 10 0,66%
6 Luar Jatim 9 0,59%
7 Surabaya 9 0,59%
8 Jember 5 0,33%
9 Lamongan 5 0,33%
10 Bondowoso 4 0,26%
11 Lumajang 4 0,26%
12 Sidoarjo 3 0,20%
13 Situbondo 2 0,13%
14 Pamekasan 1 0,07%
15 Sampang 1 0,07% 10
STATISTIK SIMPANAN ANGGOTA

No Simpanan Orang %

1 Rp.540.000 155 10,14%

2 Rp.550.000 - Rp. 1.000.000 578 37,83%

3 Rp.1.010.000 - Rp. 5.000.000 525 34,36%

4 Rp.5.010.000 - Rp. 10.000.000 105 6,87%

5 Rp.10.010.000- Rp. 50.000.000 130 8,51%

6 Rp.50.010.000- Rp. 100.000.000 17 1,11%

7 Rp.100.010.000- Rp. 200.000.000 18 1,18%

Jumlah 1.528 100,00%


11
ASET
Tahun Aset
2014 865.955.484
2015 1.163.628.592
2016 1.786.843.986
2017 7.009.466.538
2018 11.675.113.540
Pertumbuhan
67%
12
OMSET PENJUALAN
Tahun Omset
2014 2.322.370.019
2015 3.898.855.340
2016 4.566.932.452
2017 7.418.714.184
2018 9.447.401.890

Pertumbuhan
27% 13
LABA BERSIH
Tahun Laba
2015 55.927.884
2016 97.773.737
2017 895.758.638
2018 1.097.962.640

Pertumbuhan
23%
14
USAHA BISNIS

1. PENGGILINGAN PADI

2. PENJUALAN BERAS AGROKU DAN AGRO BERKAH

3. PENJUALAN OBAT DAN PUPUK

4. PENGGEMUKAN SAPI

5. BUDIDAYA POHON SENGON 7 HA

6. KERJASAMA PERTANIAN 5 HA

7. OUTLET RUMAH MAKAN CEPAT SAJI – GO FISH AND CHIKEN

8. RUMAH MAKAN TRADISIONAL ‘ TAMAN DAUN’ DI


PURWOSARI

9. CENTRA KULAKAN SEMBAKO

15
PRODUK- PRODUK AGRO

1. KIOS MITRA AGRO – (KMA)


Adalah program kerjasama pengadaan belanja
sembako grosir dengan sistem konsinyasi antara
koperasi dengan anggota

2. BELANJA DULU BAYAR MENYUSUL (BBM)


Adalah program pemenuhan kebutuhan sembako
anggota sehubungan dengan acara walimah, haul
dan hajatan lain nya dengan sistem belanja dulu
bayar menyusul dengan jaminan simpanan anggota

16
PRODUK- PRODUK AGRO

3. PEMBIAYAAN ANGGOTA AGRO (PAA)


Adalah program pembiayaan anggota kepada
koperasi dengan jaminan simpanan anggota

4. KERJASAMA PENGELOLAAN PERTANIAN


(KPP)
Adalah program kerjasama pengelolaan lahan
pertanian anggota dengan koperasi

17
PRODUK- PRODUK AGRO

5. KIOS PERTANIAN AGRO (KPA)


Adalah kios pertanian koperasi yang bisa di
jadikan belanja grosir atau eceran (Obat,pupuk,
bibit dan alat pertanian)
6. SENTRA KULAKAN SEMBAKO (SKS)
Adalah sentra belanja sembako anggota koperasi
dengan sistem grosir dan eceran (Beras,beras
merah, beras hitam, minyak goreng, gula dan
terigu)
18
PENUTUP

Terima kasih
atas kehadiran dan segala dukungan materiil dan moril

Karena koperasi
AGRO di dirikan dalam rangka untuk
kemandirian pangan

Mari kita sukseskan


ketahanan pangan nasional

Semoga Allah memberkati


atas usaha dan rizki kita
demi kemajuan
koperasi AGRO yang kita cintai

19
Wassalam

Mewujudkan Koperasi
yang Tangguh dan
Berdaya Saing

20

Anda mungkin juga menyukai