Anda di halaman 1dari 6

Membangun bangsa melalui perilaku

taat, kompetisi dalam kebaikan, dan


etos kerja
Pengertian taat pada aturan

TAAT = tunduk kepada Allah SWT , pemerintah , tidak berlaku curang


dalam melakukan apapun itu .

ATURAN = tindakan atau perbuatan yang harus dijalankan

TAAT PADA ATURAN = sikap tunduk kepada tindakan atau perbuatan


yang telah dibuat baik oleh allah swt, nabi, pemimpin atau lainnya.

2
Pengertian pada aturan

Disetiap lingkungan masyarakat baik itu dirumah ,sekolah maupun ditempat


lain pasti ada aturannya masing-masing . Aturan dibuat agar terjadi
ketertibaan dan ketentraman . Oleh karna itu wajib hukumnya menaati
aturan yang berlaku.

Aturan yang paling tinggi adalah aturan yang dibuat oleh allah swt, yaitu
terdapat pada al-qur’an .sementara aturan dibawahnya ada aturan yang
dibuat oleh nabi muhammad saw yang disebut sunnah atau hadis.
Dibawahnya lagi ada aturan yang dibuat oleh pemimpin pemerintah,
negara, daerah, dll.

Peran pemimpin sangatlah penting karena tidak akan mencapai kestabilan


tanpa adanya seorang pemimpin. Tanpa adanya seorang pemimpin dalam
sebuah negara , tentulah negara tersebut akan menjadi kacau . Oleh
karena itu, islam memerintahkan umatnya untuk taat kepada pemimpin.
Jika rakyat taat kepada pemimpin maka akan terciptanya keamanan dan
ketertiban serta kemakmuran. 3
Dalil al-qur’an tentang taat pada aturan

‫ازعْ ُت ْم فِيْ َشيْ ٍء َف ُر ُّد ْو ُه‬ َ ‫ٰ ٓيا َ ُّي َها الَّ ِذي َْن ٰا َم ُن ْٓو>ا اَطِ ْي ُعو>ا هّٰللا َ َو>اَطِ ْيعُوا الرَّ س ُْو َل َو>اُولِى ااْل َم ِْر ِم ْن ُك ۚ ْم َفاِنْ َت َن‬
‫هّٰلل‬ ‫هّٰللا‬
َ ِ‫ِالَى ِ َو>الرَّ س ُْو ِل اِنْ ُك ْن ُت ْم ُتْؤ ِم ُن ْو َن بِا ِ َو ْال َي ْو ِم ااْل ٰ خ ۗ ِِر ٰذل‬
‫ك َخ ْي ٌر وَّ اَحْ َسنُ َتْأ ِو ْي ًل‬

Terjemahan ayat
Wahai orang-orang yang beriman! Taatilah Allah dan taatilah Rasul
(Muhammad), dan Ulil Amri (pemegang kekuasaan) di antara kamu.
Kemudian, jika kamu berbeda pendapat tentang sesuatu, maka
kembalikanlah kepada Allah (Al-Qur'an) dan Rasul (sunnahnya), jika
kamu beriman kepada Allah dan hari kemudian. Yang demikian itu
lebih utama (bagimu) dan lebih baik akibatnya.

4
Hikmah taat pada aturan

1. Hati dan pikiran akan menjadi tenang tidak risau dan


lebih bertanggung jawab

2. Kehidupan akan lebih tertata dan terarah

3.Akan mendapatkan kemudahan dalam urusan

4.Tidak akan ada banyak waktu terbuang sia-sia

5. Tidak akan ada terjerumus ke hal-hal yang baru

6. Akan mendapatkan keutamaan pahala disisi ALLAH


SWT.

5
Kriteria perbuatan baik atau Amal Shalih

Adanya niat yang Benar dalam Bertujuan untuk mencari


ikhlas karena ALLAH melaksanakannya, ridha-nya Allah SWT
SWT. sebagaimana yang telah semata.
ditentukan oleh ALLAH
SWT.

Anda mungkin juga menyukai