Anda di halaman 1dari 7

CARA

PRAKTIS
MENYUSUN
SOP
PERUSAHAAN
S.O.P Standard
adalah acuan 1. Acuan pokok yg harus dipatuhi dan
ditaati
pokok mengenai 2. Bersifat Mengikat & Membatasi
langkah atau
tahapan yang Operating S.O.P
berhubungan 1. Aktivitas atau kegiatan dalam
organisasi.
dengan aktivitas 2. Bersifat Rutin maupun non rutin
kerja sebuah
usaha dalam Procedure
1. Langkah atau tahapan dalam aktivitas kerja.
perusahaan. 2. Berupa gambar, Video, audio atau deskripsi
tulisan.
FORMAT / TEMPLATE SOP
Sebenarnya tidak ada tinjauan khusus yang menjelaskan
tentang macam format SOP yang digunakan dalam
perusahaan.
1. Format Steps
2. Format Hierarchical Steps
3. Format Graphic
4. Format Flowchart
5. Format Lainnya
a. Pertanyaan dan jawaban
b. Pemecahan Masalah
c. Tabel Matriks
4. Daftar
6. Format Kombinasi
Manfaat Standar Operasional
Prosedur
Manfaat Standar Operasional Prosedur

1. Sebagai standarisasi cara kerja bagi karyawan dalam menyelesaikan tugasnya.


2. Mengurangi tingkat kesalahan dan kelalaian yang dilakukan oleh karyawan.
3. Meningkatkan efisiensi dan efektifitas pelaksanaan tugas dan tanggung jawab.

Alternatif 1

Alternatif 4
Alternatif 2 Aktivitas Alternatif Standar
Kerja Terbaik Kerja (SOP)

Alternatif 5
Alternatif 3
Best Practice
Manfaat Standar Operasional Prosedur

4. Bisa menetapkan jadwal pekerjaan lebih akurat, sehingga dapat mengetahui kapan akan
diselesaikan.
5. Bila terjadi penyimpangan, evaluasi dan tindakan perbaikan dapat dilakukan secara cepat.

PRODUKSI
PAPER BOX

KELOMPOK MENTORING BISNIS TDA JAKARTA TIMUR


Mengukur

Merakit Memotong

Banyak Alternatif Cara?

Mengelem Best Pracice


PRODUKSI
Melipat
PAPER BOX
Standar Cara + Standar Mutu

Jika : Norm = 10 Menit / Unit


Jam Kerja = 8 Jam (480 menit) / hari
Maka Kapasitas Produksi = 48 / hari /orang SOP OUTPUT

Jika : Target Produksi 5000 unit


Maka diperlukan 104 hari dg tenaga kerja 1 orang (3.5 bln) = Standar Waktu (NORM)
Atau 10 hari dg tenaga kerja 10 orang (tanpa lembur)
Jika : Gaji Karyawan Rp. 3juta / bulan (24 hari)
Maka ongkos tenaga kerja Rp.2.600 per unit
10 Menit / Unit

Anda mungkin juga menyukai