Anda di halaman 1dari 28

Menjelaskan Ketidak Nyamanan yang Mungkin Terjadi

pada Trimester I, II dan III Serta Cara Mengatasinya

Dosen Penanggung Jawab : Kelompok 7:


Dini Fitri Damayanti, Anggit Devythasari
S.Si.T,M.Kes
Anggota Tim :
Ika Purnamasari
Emy Yulianti, S.Kp,M.kes Nurul Atina Naizar
Tika Belasari

POLTEKKES KEMENKES PONTIANAK


D-IV KEBIDANAN
2014/2015

1
Kehamilan adalah proses reproduksi yang
memerlukan perawatan secara khusus agar
berlangsung dengan baik. Hal ini
merupakan kondisi yang normal pada
wanita hamil. Beberapa ibu biasanya
mengeluh hal-hal yang membuat
kehamilannya tidak nyaman dan kadang
menyulitkan ibu hamil. Ibu hamil yang
mengalami ketidaknyamanan pun tidak
semuanya mengetahui bagaimana cara
untuk mengatasi atau meringankan masalah
ketidaknyamanan itu sendiri. Oleh sebab
itu, kami akan membahas mengenai
ketidaknyamanan yang umum atau biasa
dialami oleh wanita selama kehamilan
beserta cara-cara untuk mengatasinya.
2
 

KETIDAK NYAMANAN pada TRIMESTER I dan CARA


MENGATASINYA

1. Mual dan Muntah  Meminum air jahe


Penyebab :
 Menghindari
 Peningkatan hormon HCG
dan mengkonsumsi kopi
 Respon emosional ibu atau kafein, tembakau
terhadap kehamilan. dan alkohol.
Cara mengatasinya :
 Melakukan pengaturan pola
makan
 Menghindari ketegangan
yang dapat meningkatkan
stress dan mengganggu
istirahat tidur. 3
2. Hipersalivasi Cara
Penyebab : Mengatasinya:
Disebabkan oleh
Hipersalivasi
peningkatan
keasaman didalam dapat diatasi
mulut atau dengan menyikat
peningkatan asupan gigi, berkumur,
zat pati, yang atau menghisap
menstimulasi permen yang
kelenjar mengalami mengandung mint.
sekresi berlebihan.

4
3. Pusing Cara Mengatasinya :
Penyebab : Penyebab pasti  Bila disebabkan oleh hormon
belum diketahui. Akan maka penanganannya cukup
dengan istirahat dan tidur
tetapi diduga karena serta menghilangkan stress.
pengaruh hormon  Jika disebabkan karena
progesteron yang memicu hipotensi atau tekanan darah
dinding pembuluh darah rendah maka dapat diatasi
melebar, sehingga dengan mengurangi aktivitas
mengakibatkan terjadinya dan menghemat pengeluaran
energi, kemudian juga dapat
penurunan tekanan darah diatasi dengan menghindari
dan membuat ibu merasa gerakan mendadak seperti
pusing. dari posisi duduk atau jongkok
langsung keposisi berdiri.

5
Cara Mengatasinya :
4. Mudah Lelah
 Meyakinkan ibu bahwa kelelahan
Penyebab : Diakibatkan adalah hal yang normal dan bahwa
oleh penurunan drastis kelelahan akan hilang secara
spontan pada trimester II.
laju metabolisme dasar
 Melakukan pemeriksaan kadar zat
pada awal kehamilan. besi.
Selain itu, peningkatan  Menganjurkan ibu untuk
progesteron memiliki beristirahat disiang hari.
efek menyebabkan  Mneganjurkan ibu untuk minum
lebih banyak.
tidur.  Menganjurkan ibu untuk
melakukan latihan fisik ( olahraga )
ringan.
 Menganjurkan ibu untuk
mengkonsumsi makanan
seimbang.

6
5. Heartburn Cara Mengatasinya:
Penyebab : Heartburn  Memperbaiki pola
disebabkan oleh hidup,
peningkatan hormon Mengunyah permen
progesteron, karet, dan
estrogen dan relaxin
Menghentikan
yang mengakibatkan
konsumsi alkohol
relasasi otot-otot dan
maupun rokok
organ termasuk
sistem pencernaan.

7
6. Peningkatan Frekuensi
Berkemih Cara Mengatasinya :
 Tidak menyarankan ibu
Penyebab : Peningkatan untuk mengurangi
progesteron dan estrogen minum.
pada kehamilan menyebabkan
mukosa pada bladder
 Menyarankan ibu untuk
(kandung kemih) menjadi buang air kecil secara
hyperemic (peningkatan teratur
jumlah aliran darah).
Peningkatan level progesteron
 Menyarankan ibu untuk
sendiri menyebabkan bladder menghindari
mengalami hipotonia. Selain menggunakan pakaian
itu, letak kandung kemih yang ketat
bersebelahan dengan rahim
membuat kapasitasnya
berkurang.
8
7. Keluhan Psikologis pada Trimester I Cara Mengatasinya :
 Motivasi dari suami dan keluarga
 Menempatkan niali-nilai penting
1. Perasaan Sedih dan Ambivalen
dalam keluarga untuk
 Sedih dan Ambivalen mempersiapkan menjadi orang
Perasaan ini muncul akibat adanya tua
perubahan tanggung jawab  Mencari informasi seputar
sebagai ibu hamil yang akan kehamilan termasuk tentang
ditanggungnya. nutrisi selama kehamilan
 Depresi  Memeriksakan kehamilan secara
Perubahan fisik ibu yang teratur
menimbulkan keluhan berupa  Menghindari bahan yang dapat
mual dan muntah, serta membahayakan ibu dan janin
perubahan nafsu makan dapat  Memperhatikan penampilan fisik
mencerminkan konflik dan depresi. dengan menjaga kebersihan dan
 Senang melakukan latihan fisk ringan
 Melakukan upaya rileksasi.

9
2. Libido menurun Cara Mengatasinya :
 Memberikan pemahaman
Penyebab : Libido secara kepada ibu bahwa
umum sangat hubungan seks aman
dilakukan selama
dipengaruhi oleh
kehamilan kecuali jika ada
keletihan, nausea, indikasi
depresi dan perubahan  Menganjurkan ibu untuk
fisik yang menanggung memilih posisi saat
kenyamanan ibu. berhubungan seksual
sesuai dengan
kenyamanan ibu
 Menganjurkan ibu untuk
menghindari stress.
10
 

KETIDAK NYAMANAN pada TRIMESTER II dan CARA


MENGATASINYA

1. Nyeri Perut Bawah Cara mengatasinya :

Penyebab : Pada ibu multigavida


disebabkan karena tertariknya
 Menganjurkan ibu untuk
ligamentum. Nyeri perut bawah menghindari berdiri secara
disebabkan oleh semakin tiba-tiba dari posisi jongkok;
membesarnya uterus sehingga  Mengajarkan ibu posisi
keluar dari rongga panggul
tubuh yang baik, sehingga
menuju rongga abdomen.
Keadaan ini berakibat pada memperingan gejala nyeri
tertariknya ligamen-ligamen yang mungkin timbul.
uterus seiring dengan
pembesaran yang terjadi yang
menimbulkan ketidaknyaman
dibagian perut bawah.
11
2. Nyeri Punggung Cara Mengatasniya :
 Dicegah dengan
Penyebab : Pembesaran melakukan latihan-latihan
uterus ini akan memaksa tubuh selama hamil, yaitu
ligamen, otot-otot, serabut dengan senam hamil.
saraf dan punggung  Membantu ibu untuk
teregangkan, sehingga menjaga posisi tubuhnya
beban tarikan tulang
 Menganjurkan ibu untuk
punggung kearah depan
melakukan exercise
akan bertambah dan
selama hamil untuk
menyebabkan lordosis
fisiologis. Hal inilah yang melatih otot-otot tubuh
menyababkan nyeri  Menganjurkan ibu untuk
punggung pada ibu hamil. mengurangi aktivitasnya

12
3. Flek Kecoklatan pada Wajah
dan Sikatrik Perubahan hormon
esterogen, progesteron,
Penyebab : Human Placental Lactogen
Strech mark atau striae (HPL), Oxytocin dan
gravidarum diakibatkan oleh prolaktin yang bertambah
hiperdistensi yang terjadi dalam tubuh ibu sebagai
pada jaringan kulit akibat persiapan proses laktasi
peningkatan ukuran maternal menyebabkan
yang menyebabkan
perkembangan nodule-
peregangan pada lapisan
nodule payudara tumbuh
kolagen kulit, terutama pada
payudara, abdomen dan paha. dengan pesat.

13
Cara Mengatasinya :  Anjurkan ibu untuk
 Anjurkan ibu untuk menggunakan
menggunakan lotion yang pelembab kulit muka
berasal dari bahan-bahan
alami. yang mengandung zat
 Anjurkan ibu untuk pencegah sinar
menggunakan bra dengan matahari,
ukuran yang lebih besar
 Beri dukungan dan
 Beritahu ibu tentang diet
seimbang selama kehamilan informasi pada ibu
sehingga mencegah terjadinya bahwa hal ini terjadi
penambahan berat yang pada kebanyakan
berlebihan dan mengakibatkan
wanita hamil dan akan
distensi berlebih yang akan
menimbulakn terjadinya berkurang setelah
streacth mark kehamilan berakhir.
14
4. Sekret vagina yang berlebih

Leukorrhea merupakan pengeluaran yang


dihasilkan oleh serviks maupun vagina, yang
berasal dari metabolism glikogen dan
dikeluarkan dalam bentuk lendir maupun
semi cair.

15
5. Konstipasi Selain itu konstipasi terjadi
Konstipasi sering terjadi akibat aktivitas ibu yang
akibat peningkatan produksi kurang, penurunan tingkat
progesteron yang motilin, peningkatan natrium
menyebabkan tonus otot pada usus, dan penyerapan
polos menurun, termasuk air dan suplemen zat besi
pada sistem pencernaan, serta magnesium sulfat.
Asupan cairan dan serat yang
sehingga sistem pencernaan
rendah juga dapat menjadi
menajadi lambat. Motilitas
faktor yang berkontribusi
otot polos menurun dapat
terhadap terjadinya
menyebabkan absorpsi air
konstipasi.
usus besar meningkat
Cara mengatasinya adalah
sehingga feses menjadi
dengan perubahan gaya
keras.
hidup.

16
6. Penambahan Berat Badan Cara mengatasinya:

Penambahan berat badan Pemeriksa penambahan


terjadi karena berat badan ibu setiap
bertambahnya komposisi kali ibu melakukan
uterus, berkembangnya kunjungan antenatal dan
plasenta, janin dan cairan menyesuaikannya
ketuban. Selain itu dengan indeks massa
penambahan berat badan tubuh ibu sebelum
diakibatkan karena
hamil, sehingga dapat
bertambahnya jumlah
ditentukan jumlah
volume darah,
kenaikan berat badan
peningkatan retensi cairan
serta produksi lemak
yang harus dan atau
selama kehamilan. tidak boleh dialami ibu
selama kehamilannya. 17
KETIDAK NYAMANAN pada TRIMESTER II dan CARA
MENGATASINYA

1. Varises dan wasir Cara mengatasi varises


 Varises diantaranya yaitu jangan
melakukan exercise selama
Varises adalah pelebaran kehamilan dengan teratur,
pada pembuluh darah menjaga sikap tubuh yang
balik-vena sehingga katup baik, tidur dengan posisi
vena melemah dan sedikit lebih tinggi selama 10-
menyebabkan hambatan 15 menit dan dalam keadaan
pada aliran pembuluh miring, hindari duduk dengan
posisi kaki menggantung, dan
darah balik dan biasa
gunakan stoking, serta
terjadi pada pembuluh mengonsumsi suplemen
balik supervisial kalsium.

18
 Wasir Cara Mengatasinya :
Hemoroid sering didahului dengan • Hindari memaksakan mengejan
konstivasi. Oleh karena itu, semua saat defekasi jika tidak ada
penyebab konstivasi berpotensi rangsangan untuk mengedan;
menyebabkan hemoroid.
Progesteron menyebabkan releksasi • Mandi berendam (hangatnya air
dingin vena dan usus besar. Selain
tidak hanya memberi
itu, pembesaran uterus secara
umum mengakibatkan peningkatan
kenyaman,tetapi juga
tekanan pada vena, rektum secara meningkatkan sirkulasi peredaran
spesifik. Mempengaruhi hormon darah);
progesteron dan tekanan yang
disebabkan oleh uterus • Anjurkan ibu untuk memasukan
menyebabkan vena-vena pada kembali hemoroid kedalam
rektum mengalami tekanan yang
rectum (menggunakan lubrikasi)
lebih dari biasanya. Akibatnya, ketika
masa dari rektum akan dikeluarkan
tekanan lebih besar sehingga • Lakukan latihan mengencangkan
terjadinya haemoroid. perineum(kegel).

19
2. Sesak Nafas Penanganan sesak
Hal ini disebabkan oleh napas pada usia
meningkatnya usaha kehamilan lanjut ini
bernapas ibu hamil. dapat dilakukan secara
Peningkatan ventilasi sederhana dengan
menit pernapasan dan menganjurkan ibu
beban pernapasan yang untuk mengurangi
meningkat dikarenakan aktivitas yang berat dan
oleh rahim yang berlebihan, di samping
membesar sesuai dengan itu ibu hamil perlu
kehamilan sehingga memperhatikan posisi
menyebabkan
pada saat duduk dan
peningkatan kerja
berbaring.
pernapasan.
20
3. Bengkak dan Kram Pada Kaki • Hindari mengenakan pakaian ketat
Bengkak atau oedem adalah dan berdiri lama, duduk tanpa
penumpukan atau retensi adanya sandaran.
• Lakukan latihan ringan dan berjalan
cairan pada daerah luar sel
secara teratur untuk memfasilitasi
akibat dari berpindahnya peningkatan sirkulasi.
cairan intraseluler ke • Kenakan penyokong abdomen
ekstraseluler. maternal atau korset
Cara Mengatasinya : • Anjurkan ibu untuk menggunakan
stocking
 Anjurkan ibu untuk
• Lakukan senam kegel
memperbaiki sikap • Gunakan kompres es di daerah
tubuhnya, terutama saat vulva untuk mengurangi
duduk dan tidur. pembengkakan.
• Lakukan mandi air hangat untuk
menenangkan.
• Anjurkan ibu untuk mengkonsumsi
makanan mengandung kalsium dan
vitamin B.
21
 Kram Pada Kaki Cara Mnegatasinya :
• Meminta ibu untuk
Keadaan ini diperkirakan terjadi meluruskan kakinya yang
karena adanya gangguan aliran kram dalam posisi berbaring
atau sirkulasi darah pada kemudian menekan tumitnya
pembuluh darah panggul yang atau dengan posisi berdiri
dengan tumit menekan pada
disebabkan oleh tertekannya
lantai.
pembuluh tersebut oleh uterus• Menyarankan ibu hamil untuk
yang semakin membesar pada malaksanakan latihan ringan
kehamilan lanjut. Kram juga umum seperti memposisikan
dapat disebabkan oleh kaki lebih tinggi dari tempat
meningkatnya kadar fosfat dan tidur sekitar 20-25 cm.
• Menyarankan ibu hamil untuk
penurunan kadar kalsium
mengonsumsi vitamin B, C, D,
terionisasi dalam serum. Kalsium dan Fosfor.

22
4. Gangguan Tidur dan Mudah
Lelah

Cepat lelah pada kehamilan


disebabkan oleh nokturia (sering Cara Mengatasinya:
berkemih di malam hari),
terbangun di malam hari dan  Mandi air hangat
mengganggu tidur yang nyenyak.  Minum air hangat,
contohnya susu
sebelum tidur
 Lakukan aktivitas yang
tidak menimbulkan
stimulus sebelum tidur

23
5. Nyeri Perut Bawah

Secara normal, nyeri perut bawah


dapat disebabkan oleh muntah
yang berlebihan dan konstipasi Torsi uterus yang parah
yang dialami oleh sebagian besar
ibu hamil dalam kehamilannya.
biasanya dapat diatasi
Nyeri ligamentum, torsi uterus dengan tirah baring,
yang parah dan adanya kontraksi mengubah posisi ibu
Braxton-Hicks juga
mempengaruhi keluhan ibu agar uterus yang
terkait dengan nyeri pada mengalami torsi dapat
perutbagian bawah.
kembali ke keadaannya
semula tanpa harus
diberikan manipulasi

24
Keluhan Psikologi pada Trimester III
Sejumlah ketakutan muncul pada trimester III.
Mungkin merasa cemas dengan kehidupan
bayi dan kehidupan nya sendiri. Gejala ini
dipengaruhi oleh fluktuasi kadar hormon,
peningkatan stress dan gangguan pola makan
dan tidur serta aktivitas normal lainnya.
Berbagi perasaan secara jujur dengan
pasangan dan konsultasi klien dengan bidan
menjadi sangat penting.

25
pertanyaan
1. Dessy rahayu
Indikasi yang tidak boleh dilakukan saat
kehamilan
2. Jumiyati
Kenapa ibu hamil dianjurkan untuk tidur dengan
posisi miring ?
3. Mustika R
Kenapa pengguna korset disarankan untuk
bengkak pada ibu hamil ?
26
27
Berlyn

Ria o
Mengapa heartburn sering terjadi pada Ti, t3
saja ? Bagaimana cara mengatasi cara rasa
gatal
Sulaimah
ketakutan dan kecemasan , cara mengatasi
28

Anda mungkin juga menyukai