Anda di halaman 1dari 12

Modul

Sistem Pengendalian
Manajemen Pemasaran

Dr. Erika Amelia, SE., M. Si


Gambaran Umum Aktivitas Manajemen Pemasaran

A. NILAI DAN KEPUASAN KONSUMEN


Nilai fungsional berkaitan dengan kelebihan secara teknis
dari produk yang ditawarkan
Nilai ekonomi terkait dengan manfaat yang didapat berdasarkan nilai uang yang
dapat diperoleh dari kegiatan pembelian produk.

Nilai emosional merupakan nilai yang bersifat abstrak dan sulit diukur
menggunakan satuan ukur tertentu karena bersifat sangat subjektif.

Nilai pengorbanan berhubungan dengan nilai yang didapatkan


berdasarkan pengorbanan yang telah dikeluarkan.
B. Bauran
Pemasaran
menurut McCarthy, et al (2008)

Product Price Place Promotio


n

Lauterborn, et al (1994) ke dalam konsep Empat C

Consum convenie Commun


Cost ication
er nce
C. ELEKTRONISASI
KOMUNIKASI

CRM E-Business E-Commerce E-Marketing

E-Procurement
E-Finance

Empat bidang komunikasi bisnis

B2C B2B C2C C2B


Metode Pengendalian Manajemen Pemasaran

Perusahaan sangat memanfaatkan perkembangan teknologi


informasi untuk memudahkan proses komunikasi dan koordinasi,
hal ini dikarenakan cakupan wilayah kerja perusahaan yang sangat
besar melingkupi sebuah negara, bahkan sampai lintas negara dan
benua. Dengan pemanfaatan teknologi informasi ini pekerjaan
operasional sehari-hari dapat lebih efektif dan efisien.

Program pemasaran dilakukan dengan mengombinasikan penggunaan media internet


untuk mempermudah proses komunikasi dengan para pelanggan, dan sistem
pemasaran konvensional menggunakan tenaga pemasar yang enerjik dan kreatif,
dengan jaringan pemasaran yang kuat sampai ke pelosok-pelosok daerah terpencil.
B. PROGRAM PEMASARAN

Untuk metode penjualan langsung kepada konsumen, manajemen di kantor pusat


melakukan beberapa hal dalam upaya pengendaliannya. Upaya-upaya yang dilakukan di
antaranya adalah sebagai berikut.
Upaya pengendalian terhadap efektivitas program pemasaran.
Pengendalian efektivitas program pemasaran dilakukan secara berkala
atau periodik, tujuannya adalah agar dapat segera dilakukan proses
evaluasi terhadap setiap program pemasaran yang dilakukan
Pengendalian atas strategi pemasaran

Pengendalian atas keuntungan dan rentabilitas usaha


pemasaran
Pengendalian efisiensi kegiatan pemasaran.

Memaksimalkan fungsi bagian pengawasan intern yang


diutamakan untuk mengecek aktivitas operasional dan
keuangan

Struktur organisasi serta pertanggungjawaban yang jelas


terhadap setiap kegiatan pemasaran.
C. PROSES KOMUNIKASI DENGAN KONSUMEN

Memasang iklan di media massa, kegiatan hiburan musik, olah


raga, sosial, dan kegiatan CSR tertentu.

Terutama inovasi yang berkaitan dengan upaya penjualan produk


yang sudah ada maupun pembuatan produk baru. Sebelum
melakukan inovasi dan perubahan, perusahaan terlebih dahulu
melakukan survei yang dilakukan oleh tim pemasaran

Bagian pemasaran juga melakukan kegiatan survei lainnya yang


dimaksudkan untuk melakukan penaksiran akan volume penjualan
produk dan harga jual yang pantas atas suatu produk. Penaksiran
ini dilakukan agar produk yang diproduksi tidak terlalu jauh
dengan harapan pasar, baik dari sisi kuantitas barang maupun
harga jualnya.
D. INTISARI KEGIATAN PENGENDALIAN MANAJEMEN PEMASARAN

1. Strategi perusahaan untuk mengintegrasikan fungsi pengendalian atas


aktivitas operasionalnya ke dalam sistem informasi berbasis teknologi
informasi terintegrasi.
2. Salah satu program pemasaran dilakukan dengan memanfaatkan media
internet
3. Di samping itu perusahaan juga pastinya menerapkan sistem pemasaran
konvensional menggunakan tenaga pemasar dengan jaringan
pemasaran yang kuat. F
4. Target pemasaran produk mencakup seluruh lapisan masyarakat, dari
masyarakat kelompok menengah ke atas sampai kelompok masyarakat
menengah ke bawah. Hal ini perlu diperhatikan secara cermat oleh
fungsi pemasaran.
5. Program pemasaran dan proses komunikasi dengan pihak eksternal,
terutama konsumen
6. Perusahaan mengedepankan proses penelitian dan survei terlebih
dahulu atas berbagai rencana pemasaran serta penjualan produk yang
akan dilakukan.
SEKIAN
&
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai