Anda di halaman 1dari 11

Topik I

Pendahuluan
• Mahasiswa mampu menjelaskan Konsep
komunikasi dan Proses Komunikasi .
• Mahasiswa mampu mengidentifikasi
hambatan-hambatan komunikasi dan
menjelaskan Cara mengatasi hambatan -
hambatan komunikasi tersebut.
• Mahasiswa mampu memahami Bentuk,
Fungsi, Tujuan dan Saluran Komunikasi
A. PENGERTIAN & PROSES KOMUNIKASI
Istilah Komunikasi,Communication berasal dari
Bahasa Latin COMMUNICATUS ( COMMON,
COMMUNIS ) yang berarti SAMA / SAMA MAKNA.
Bahasa, Informatif, Persuasif
• Harold Lasswell, Komunikasi yang efektif memiliki 5
Unsur : Komunikator, Pesan, Media, komunikan,
Efek / Dampak.
• Paradigma Lasswell, Komunikasi adalah proses
penyampaian pesan oleh komunikator kepada
komunikan melalui media dan menimbulkan efek
tertentu.
• Proses Komunikasi menurut PHILIP KOTLER, Berdasarkan
Paradigma Harol Lasswell, adalah :
- Sender / komunikator menyampaikan pesan kepada seseorang/
sejumlah orang.
- Encoding : Penyandian, proses pengalihan pikiran ke dalam bentuk
lambang.
- Message : Pesan yang merupakan seperangkat lambang bermakna yang
di sampaikan komunikator.
- Media :saluran komunikasi, tempat berlalunya pesan dari komunikator
kepada komunikan.
- Receiver / Komunikan : Penerima pesan.
- Decoding : Pengawasandiaan, menginterpretasikan pesan yang
di terima.
- Respons : Reaksi komunikan pada saat menerima pesan.
- Feedback : Umpan balik/tanggapan komunikan kepada komunikator.
- Noise / Barrier : Gangguan atau hambatan komunikasi.
B. HASIL KOMUNIKASI
1. Komunikasi yang Intone :
komunikasi yang berjalan dengan baik
2. Distorsi : Komunikasi yang berjalan dengan
tidak efektif. Distorsi dapat terjadi karena
adanya Noise atau Barrier.
Hambatan/gangguan.
C. HAMBATAN-HAMBATAN KOMUNIKASI
1.Pada Sender
2.Pada Receiver
3. Pada Situasi
4. Hambatan Psikologis dan Emosi
D. BENTUK KOMUNIKASI DAN
SIFAT HUBUNGAN.
 Bentuk Komunikasi :
1. Verbal/Komunikasi dengan Kata-kata
- Lisan : pidato, ceramah, rapat, Presentasi, dll
- Tulisan : Surat bisnis, memo, laporan bisnis, dll
2. Non Verbal/ tanpa kata-kata : Simbol, Gesture,
sikap, tingkah laku, gambar,warna, jarak,Bunyi/suara
yang mengandung arti atau makna.
 Sifat Hubungan:
Direct Communication : tatap muka
Indirect Communication : melalui media
E. FUNGSI DAN TUJUAN KOMUNIKASI
 Fungsi Komunikasi : Menyampaikan Informasi ,
Mendidik, Menghibur, Mempengaruhi.
 Tujuan Komunikasi :
1. Perubahan sikap/ attitude
2. Perubahan pendapat / opinion
3. Perubahan perilaku/ Behavior
4. Perubahan sosial/ social
F. SALURAN KOMUNIKASI ( Aplikasi Dalam Organisasi Bisnis )

Saluran Formal : Tata cara dan prosedur komunikasi yang secara resmi di
gunakan baik lisan maupun tulisan.
Pelaku bertindak sesuai posisi / jabatan strukturnya.

- Saluran / Arah Internal :

a. Down Ward Communication


b. Up Ward Communication
c. Lateral Communication
d. Diagonal Communication

- Saluran / Arah External ( dengan pihak-pihak luar organisasi )

1. Pihak Pemerintah, 2. Pihak Kosumen / Langganan,


3. Pihak Suplier 4. Pihak Investor, 5. Pihak Kreditor,
6.Pihak Kompetitor, 7. Pihak Mitra Usaha, 8. Pihak Asuransi,
9. Lawyer, 10. Media,dll
 Saluran Informal
( cendrung dalam bentuk komunikasi lisan, diluar jam
dinas dan pendekatan sebagai kolega/teman )
- Positifnya : ......
- Negatifnya : ......
• PENGERTIAN KOMUNIKASI BISNIS.
- Proses penciptaan,penyebaran, dan pertukaran
informasi, tentang hal-hal yang berkaitan dengan
kepentingan bisnis organisasi/ perusahaan, baik dalam
lingkungan Internal ataupun Ekternal Organisasi Bisnis /
Perusahaan.
- Bagi Perusahaan komunikasi merupakan sarana yang
efektif sebagai dasar untuk mencapai tujuan organisasi
bisnis/ Perusahaan.
- Tanggung jawab pihak manajemen adalah Komunikasi
yaitu bagaimana membina hubungan yang langgeng
dan harmonis, baik di lingkungan internal maupun
dengan pihak-pihak Ekternal.
Aplikasi komunikasi bisnis
Esensi komunikasi Bisnis :
1. Komunikasi bisnis merupakan salah satu ragam komunikasi yang
terjadi dalam konteks keperluan manajemen organisasi/
perusahaan.
2. Komunikasi bisnis merupakan proses yang melibatkan faktor-
faktor dasar komunikasi:
sumber,pesan,saluran,penerima,hasil,umpan balik,hambatan,
arah, tujuan.
3. Komunikasi bisnis melibatkan orang sebagai pelaku utama, baik
posisinya sebagai pengirim atau penerima, termasuk
sikapnya,perasahaannya, kedudukannya, hubungannya,
skill/keahliannya.
4. Komunikasi bisnis terjadi dalam lingkungan yang memiliki norma-
norma budaya dan sistim nilai tertentu.
Empat Kegiatan pokok Komunikasi :
1. Lestening / Mendengarkan : 45 %
2. Speaking/ Berbicara : 30 %
3. Reading / Membaca : 16 %
4. Writing/ Menulis : 9 %
Tujuh Keahlian Komunikasi Bisnis yang diperlukan :
5. Reading
6. Lestining
7. Conversation
8. Interviewing
9. Small Group
10. Speeches dan Presentation
11. Writting Letters, memos, reports, etc.

Anda mungkin juga menyukai