Anda di halaman 1dari 8

KELOMPOK

3
1. ANITA FAUZIAH
2. RELAN SALNIKA
ALKURIZA
3. VEBBY ARDIANA PUTRI
METABOLISME
Metabolisme adalah suatu proses yang terjadi
di dalam suatu organisme atau sel hidup. Dalam
proses tersebut, organisme mengambil senyawa
kimia dari luar, mengolahnya untuk
mendapatkan energy dan proses sintesis dan
kemudian mengekresikan produk akhir hasil
reaksi yang terjadi di dalam organisme tersebut.
Metabolisme dibagi menjadi 2 yaitu:
1. Anabolisme
Anabolisme merupakan proses metabolisme yang
mengubah senyawa yang lebih sederhana menjadi
senyawa yang lebih kompleks.

2. Katabolisme
Katabolisme merupakan proses metabolisme yang
mengubah senyawa yang lebih kompleks menjadi
senyawa yang lebih sederhana.
Proses Metabolisme Pada Manusia

1. Katabolisme Karbohidrat
2. Katabolisme Protein
3. Anabolisme Protein
4. Katabolisme Lemak
Faktor Yang Mempengaruhi
Metabolisme pada Manusia

1. Hormon
2. Usia
3. Asupan Makanan
4. Konsumsi Obat – Obatan
5. Aktivitas Tubuh
6. Jenis Kelamin
7. Diabetes
FUNGSI METABOLISME

1. Untuk memperoleh energy kimia


2. Untuk mengubah molekul
3. Untuk menggabungkan unit pembangunan ini
menjadi komponen sel
4. Untuk membentuk dan mendegradasi biomolekul
yang diperlukan didalam fungsi khusus sel.
MOLEKUL YANG TERLIBAT
DALAM METABOLISME
1. ENZIM
Struktur enzim terdiri dari :
a) Apoenzim
b)Gugusprostetik( kofaktor)

• Sifat sifat enzim :


a) Biokatalisator,
b)Termolabil
c) Merupakan senyawa protein sehingga sifat protein
tetap melekat pada enzim
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai