Anda di halaman 1dari 33

PTID6101 ALJABAR LINIER

Bagus Arya Saputra


Semester I, 2022/2023
Kuliah yang Lalu
2.1 Determinan dengan Ekspansi Kofaktor
2.2 Menghitung Determinan dengan Reduksi Baris
2.3 Sifat Determinan dan Aturan Cramer
Bab 3. Ruang Euclid
Bab 3. Ruang Euclid
3.1 Vektor di dan
3.2 Norm, Hasil Kali Titik, dan Jarak di
3.3 Tegak Lurus (Orthogonality)
3.5 Hasil Kali Silang
Sasaran Kuliah Hari Ini
3.1 Vektor di dan
3.2 Norm, Hasil Kali Titik, dan Jarak di
3.3 Tegak Lurus (Orthogonality)
3.5 Hasil Kali Silang
3.1 Vektor di dan
Mengenali vektor di dan dan operasi aljabar vektor
Geometri Vektor
Vektor diilustrasikan dengan arah
panah. Simbol dari vektor adalah
huruf kecil tegak yang tebal.
Contohnya dan .

Vektor yang memiliki titik awal


dan titik ujung , kita notasikan
dengan
Vektor di
Vektor di dinotasikan dengan dengan

atau
dinamakan komponen vektor .
Contoh

1
[] []
2
1
𝐯= ∈ℝ 𝐰= 3 ∈ℝ 3

2 0
Vektor Nol dan Kesamaan Vektor
Vektor nol adalah vektor yang tiap komponennya bernilai . Vektor nol
dinotasikan dengan .

Vektor dan dikatakan sama jika

Jika dan sama, kita tulis .


Operasi pada Vektor
Jika dan adalah vektor di , maka untuk setiap skalar
Kombinasi Linier Vektor
Jika vektor di , maka dikatakan kombinasi linier dari vektor-vektor di
jika dapat dituliskan sebagai

dengan skalar. Skalar-skalar ini dinamakan koefisien dari kombinasi


linier.

(Kombinasi linier akan dibahas lebih lanjut di Bab 4. Ruang Vektor!)


Contoh
Tuliskan vektor sebagai kombinasi linier vektor dan .
Jawaban:

dengan eliminasi Gauss-Jordan, diperoleh dan .


Latihan

a) Tuliskan vektor sebagai kombinasi linier vektor


dan .

b) Apakah ada dan yang memenuhi


?
3.2 Norm, Hasil Kali Titik, dan Jarak di
Mengenali norm, hasil kali titik, dan jarak di
Norm Euclid
Misalkan vektor . Norm (panjang) vektor yang dinotasikan dengan
dihitung sebagai

(Norm yang didefiniskan seperti ini dinamakan Norm Euclid!)


Contoh
Tentukan norm dari vektor dan .

Jawaban:
Sifat Norm
Jika vektor di , maka untuk sebarang skalar berlaku

• jika dan hanya jika

(Panjang dari suatu benda tidak pernah negatif!)


Vektor Satuan
Vektor yang memiliki norm dinamakan vektor satuan. Contoh:
Vektor vektor satuan karena

Untuk sebarang vektor di , kita dapat mencari vektor satuan yang


searah dengan dengan cara berikut.
Contoh
Tentukan vektor satuan yang searah dengan vektor .
Jawaban:

Dengan demikian,
Vektor Satuan Standar
Vektor satuan standar di adalah

Kita bisa generalisasi vektor satuan standar ke .


Vektor satuan standar di adalah

Akibatnya, sebarang vektor di bisa kita tuliskan sebagai
Latihan
Misalkan . Tentukan
a)
b)
c)
d) Vektor satuan yang searah dengan .
Jarak di
Misalkan dan titik-titik di . Jarak titik ke titik adalah norm (panjang)
vektor
,
yaitu

(Jarak yang didefiniskan seperti ini dinamakan Jarak Euclid!)


Contoh
Tentukan jarak titik ke titik .

Jawaban
Vektor sebagai Titik
Kita bisa melihat vektor di yang
memiliki titik awal di pusat (origin)
sebagai titik di .

Dengan demikian, jarak dua


vektor dan di dapat dituliskan
sebagai .
Hasil Kali Titik
Misalkan dan Sudut antara vektor dan adalah sudut
vektor di . yang dibentuk ketika titik awal vektor
dan berhimpit dan memenuhi .
Hasil kali titik vektor dan adalah
Ilustrasi.

atau

dengan adalah sudut antara vektor


dan .
Contoh
Tentukan hasil kali titik vektor dan serta cosinus sudut antara kedua
vektor tersebut.

Jawaban:

Jika adalah sudut antara kedua vektor, maka


Sifat Hasil Kali Titik
Jika dan vektor di , maka untuk sebarang skalar berlaku

• dan jika dan hanya jika


Ketaksamaan Norm dan Hasil Kali Titik
Jika dan vektor di , maka

(Ketaksamaan Cauchy-Schwarz)

(Ketaksamaan segitiga untuk


vektor)

(Ketaksamaan segitiga untuk


jarak)
Persamaan Norm dan Hasil Kali Titik
Jika dan vektor di , maka

(Hasil kali titik vektor yang sama)

(Persamaan vektor jajar genjang)

(Hubungan norm dengan hasil kali titik)


Hasil Kali Titik sebagai Perkalian Matriks
Misalkan dan vektor di . Dengan sifat transpose matriks, diperoleh

Jika adalah matriks berukuran , maka


Contoh
Jika dan , maka

dan
Akibatnya

Dengan demikian,
Latihan
Misalkan dan . Tentukan
a)
b)
c) dan
d) cosinus sudut antara dan

Anda mungkin juga menyukai