Anda di halaman 1dari 16

KEWIRAUSAHAAN

TEORI INOVASI DAN KREAKTIFITAS


KELOMPOK 2
1. NUR AFNI (B1D119095)
2. SHINTA AINUL FATIMAH (B1D119094)
3. PENINA EFRUAN (B1D119093)
4. NURUL FEBRIANI AZIZAH (B1D119096)
5. YOHANA LEUNUPUN (B1D119092)
DEFENISI INOVASI
Inovasi adalah sesuatu yang berkenan dengan
barang, jasa atau ide yang dirasakan baru oleh
seseorang. Meskipun ide tersebut telah lama
ada tetapi ini dapat dikatakan suatu inovasi
bagi orang yang baru melihat atau
merasakannya.
TEORI INOVASI
1. Menurut Zimmer, inovasi adalah kemampuan untuk menerapkan solusi kreaktif terhadap masalah
dan peluang untuk meningkatkan atau memperkaya kehidupan orang-orang.
2. Menurut Ted Levitt, inovasi adalah sifat yang selalu menerapkan solusi kreaktif.
3. Menurut Ted Leyitt, Peter Drucke, mengatakan inovasi memiliki fungsi yang khas bagi wirausaha,
dengan inovasi wirausaha menciptakan baik sumberdaya produksi baru maupun pengelolahan
sumber daya yang ada dengan peningkatan nilai potensi untuk menciptakan sesuatu yang tidak
ada menjadi ada.
4. Goman, inovasi merupakan penerapan secara praktis gagasan kreaktif, inovasi tercipta karena
adanya kreaktivitas yang tinggi.
5. Rogers dan Shoemaker, mengartikan inovasi sebagai ide-ide baru, praktik-praktik baru, atau
objek-objek yang dapat dirasakan sebagai sesuatu yang baru oleh individu atau masyarakat
sasaran.
KARAKTERISTIK INOVASI
Inovasi bukan hanya menciptakan sesuatu yang baru. Namun juga memiliki
karakteristik tertentu sehingga suatu produk layanan atau proses merupakan
dapat dikatakan sebagai inovasi. Lalu apakah karakteristik inovasi? Rogers
mengemukakan lima karakteristik inovasi :

1. Keunggulan relative (relative advantage)


2. Kompatibilitas (compatibility)
3. Kerumitan (complexity)
4. Kemampuan diujicobakaan (trialability)
5. Kemampuan untuk diamati (observability)
JENIS INOVASI

01 02 03
Inovasi produk Inovasi marketing Inovasi proses

04 05
Inovasi teknikal Inovasi administrasi
FAKTOR PENDUKUNG KEBERHASILAN
INOVASI
1. Harus berorientasi pasar
2. Mampu meningkatkan nilai tambahan perusahaan
3. Mempunyai unsur efisien dan efektivitas
4. Harus sejalan dengan visi dan misi perusahaan
5. Harus bias ditingkatkan lagi
DEFENISI
KREAKTIFITAS
Kreatifitas adalah kemampuan seseorang dalam
menciptakan sesuatu yang baru untuk memberi ide
kreatif dalam memecahkan masalah atau sebagai
kemampuan untuk melihat hubungan-hubungan yang
baru antara unsur-unsur yang sudah ada sebelumnya.
TEORI KREAKTIFITAS
1. Munandar (1985), kreaktitifas adalah kemampuan untuk membuat kombinasi baru, berdasarkan
data, informasi atau unsur-unsur yang ada.
2. Munandar Csikszentmihalyi menyatakan kreaktivitas sebagai suatu tindakan ide, atau produk
yang mengganti sesuatu yang lama menjadi seusatu yang baru.
3. Menurut Guilford, kreaktifitas merupakan kemampuan berfikir divergen atau pemikiran menjajaki
bermacam-macam alternative jawaban terhadap suatu perosalan, yang sama benarnya.
4. Menurut Rogers, kreaktifitas merupakan kecenderungan-kecenderungan manusia untuk
mengaktualisasikan dirinya sesuai dengan kemampuan yang dimilikinya.
5. Freedam mengemukakan kreaktifitas sebagai suatu kemampuan untuk memahami dunia,
menginterpretasikan pengalaman dan memecahkan masalah dengan cara yang baru dan asli.
6. Berdasarkan beberapa defenisi diatas, dapat disimpulkan bahwa kreaktifitas adalah suatu
kemampuan yang ada dalam diri individu untuk mengaktualisasikan dirinya dengan cara
mengombinasikan ide-ide yang sudah ada menjadi baru.
PRINSIP KREAKTIFITAS

Prinsip Pertama Prinsip Kedua

Pola Pikir Kreatif Bisnis yang ‘Isi tetapi


Diawali dari Teori Kosong’ dan yang
Ketidaksempurnaan. ‘Kosong tetapi Berisi’.
PRINSIP KREAKTIFITAS

Prinsip Ketiga Prinsip Keempat

Think Differently with Think More Detail


Opposite Position.
PRINSIP KREAKTIFITAS

Prinsip Kelima Prinsip Keenam

Have a Perfect Result There Must Be a


Solution
PRINSIP KREAKTIFITAS

Prinsip Ketujuh Prinsip Kedelapan

Kesulitan dan Insprirasi Pengetahuan adalah Alat,


Saling Melekat Satu Imajinasi adalah Cara
dengan yang Lain. untuk Menemukan
Inspirasi.
HAMBATAN DALAM BERFIKIR KREAKTIF
Hambatan kreaktifitas adalah dinding atau bangunan mental yang menghambat kita untuk memahami
atau mengemukakan pemecahan atau suatu masalah. Hambatan-hambatan dalam suatu kreaktifitas
adalah sebagai berikut :

1. Hambatan psikologis
2. Hambatan budaya
3. Hambatan lingkungan
4. Hambatan bahasa berpikir
5. Hambatan keterpakuan fungsional
6. Hambatan kebiasaan memandang
CIRI-CIRI ORANG KREAKTIF

01 02 03
Kelancaran berpikir Keluwesan berpikir Elaborasi (elaboration)
(fluency of thingking) (flexibility)

04
Origenalitas (originality)
THANKS!

Anda mungkin juga menyukai