Anda di halaman 1dari 15

RAPAT TINJAUAN

MANAJEMEN
TIM K3
UPT PUSKESMAS SUKOREJO
TAHUN 2023
KEGIATAN TIM K3 TAHUN 2022
01. SAFETY PATROL

02. PEMERIKSAAN APAR

03. IDENTIFIKASI BAHAYA, PENCEGAHAN &


PENGENDALIAN RISIKO (HRA)

04. PEMERIKSAAN KEBUGARAN X


PROGRAM KESJAOR
04.
05. LAPORAN PAJANAN
05.
06. VAKSINASI UNTUK PEGAWAI
RISTI X PROGRAM VAKSINASI
SAFETY PATROL
kegiatan inspeksi yaitu dengan melakukan keliling di area di PUSKESMAS untuk mencari keadaan yang tidak
sesuai dengan standar dan temuan tersebut akan dibuat laporan untuk selanjutnya ditindaklanjuti bersama dengan
PJ terkait.
Dilakukan 3 bulan sekali dalam setahun.
Isu Kesehatan Tidak Kemungkinan
No Kategori Aman Keterangan Rekomendasi
dan Keselamatan Kerja Aman Dampak
Area/unit kerja bersih
1 Kebersihan v        

Penyimpanan cairan
    v        
kimia bahan pembersih berlabel

    Toilet bersih v        

    Wastafel bersih v        

  v Terjadi sumbatan Koordinasi dengan CS untuk


    Exhaust fan/ fan tidak berdebu di UGD dan BP
di exhaust fan pembersihan berkala exhaust fan

    Jalur Exit bersih v        

Keset bersih dan


    v        
tersedia tempat sampah

    Lain-lain          

Kondisi box
Elektrikal/ listrik panel listrik (jika ada)
v        

di
bahaya sengatan
  Kondisi perkabelan   v UGD tidak ada penutup sekring, kabel ada yang koordinasi dengan PJ sarpras
listrik
terbuka
Kondisi penempatan
  v        
alat elektronik

Keamanan
  v        
sumber/ sambunganlistrik jauh dari wastafel, air, cairan kimia

  Penandaan alat rusak v        

Bukti pemeliharaan
  v        
alat elektronik

Kondisi stop kontak


  v        
listrik

Potensi
Apar dan Identitas/ check list APAR lengkap v        
Bahaya Kebakaran
  Jalur evakuasi aman v        

Kondisi fire alarm tidak tidak diketahui koordinasi


    v
baik
ada fire alarm tanda kebakaran dengan PJ sarpras
Area yang di kunjungi
  v        
bebas Rokok
PEMERIKSAAN
APAR
dilakukan setiap bulan di minggu pertama, semuanya ED di tanggal 3 Desember 2023
Merupakan INDIKATOR MUTU K3 UPT PUSKESMAS SUKOREJO
IDENTIFIKASI BAHAYA, PENCEGAHAN
& PENGENDALIAN RISIKO
(HEALTH RISK ASSESMENT)
dilakukan setiap 6 bulan sekali dalam setahun
Kesimpulan :
• Penilaian risiko keselamatan yang mungkin terjadi kecelakaan kategori sangat tinggi adalah tertusuk jarum
suntik
• Penilaian risiko kesehatan tertinggi adalah : Gangguan penglihatan, Gangguan saluran pernapasan,
Gangguan otot, tulang dan rangka, Kelelahan, Stress kerja

Rekomendasi :
• Untuk risiko tertusuk jarum suntik adalah : edukasi cara kerja yang aman; menggunakan APD yang sesuai
seperti sarung tangan, penerangan yang memadai
• Untuk risiko gangguan kesehatan gangguan penglihatan adalah : edukasi untuk perawatan mata lelah,
pemasangan anti radiasi pada layar komputer
• Untuk risiko gangguan kesehatan gangguan pernapasan adalah : penggunaan APD masker, penggunaan AC/
blower/ kipas angin
• Untuk risiko gangguan kesehatan gangguan gangguan otot, tulang dan rangka adalah : sosialisasi posisi
duduk yang benar, pengaktifan kembali senam peregangan di tempat kerja.
• Untuk risiko gangguan kesehatan gangguan kelelahan dan stress kerja adalah : teknik relaksasi napas dalam,
pembagian beban kerja yang merata oleh PJ masing – masing unit layanan, melantunkan musik klasik
selama di jam pelayanan.
PEMERIKSAAN KEBUGARAN X PROGRAM KESJAOR
dilakukan setiap 6 bulan sekali dalam setahun
LAPORAN PAJANAN
NIHIL
VAKSINASI UNTUK PEGAWAI RISTI
X
PROGRAM VAKSINASI

53 PEGAWAI SUDAH VAKSIN BOOSTER 2 (81 %)


12 PEGAWAI BELUM VAKSIN BOOSTER 2 (19 %)
TOTAL PEGAWAI 65 ORANG (TERMASUK BANPOL & CS)
RENCANA KEGIATAN TIM K3 TAHUN 2023
• SAFETY PATROL
• PEMERIKSAAN APAR & IN HOUSE TRAINING PENGGUNAAN APAR
• IDENTIFIKASI BAHAYA, PENCEGAHAN & PENGENDALIAN RISIKO (HRA)
• PEMERIKSAAN KEBUGARAN X PROGRAM KESJAOR X PROGRAM PTM
• LAPORAN PAJANAN
• SELF ASSESMENT K3 PERKANTORAN
• KONSELING JIKA ADA KEKERASAN
• VAKSINASI UNTUK PEGAWAI RISTI X PROGRAM VAKSINASI (SITUASIONAL)
DOKUMENTASI KEGIATAN

PELAKSANAAN SAFETY PATROL DAN IDENTIFIKASI POTENSI BAHAYA


DOKUMENTASI KEGIATAN

BEFORE PROCESS AFTER


DOKUMENTASI KEGIATAN

RAPAT INTERNAL K3 DALAM PENENTUAN INDIKATOR MUTU DAN

PELAKSANAAN SAFETY PATROL DAN HRA


TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai