Anda di halaman 1dari 14

PEMBARUAN HUKUM PERIKATAN DARI SUDUT

PANDANG NOTARIS SELAKU PEJABAT UMU


PEMBUAT AKTA AUTENTIK

OLEH : ALWESIUS
KETUA BIDANG PRODI KENOTARIATAN
NOTARIS - PPAT

WEBINAR APHK, “PANDANGAN PRAKTISI ATAS URGENSI PEMBENTUKAN


UNDANG-UNDANG PERIKATAN NASIONAL”,
26 FEBRUARI 2022
PERMASALAHAN YANG DI DALAM PRAKTIK
I. KONTRAK BISNIS BERKEMBANG DENGAN PESAT MENINGGALKAN
KETENTUAN HUKUM PERIKATAN YANG DI ATUR DALAM KUHPERDATA
II. TIMBULNYA LEMBAGA-LEMBAGA HUKUM YANG BELUM DI ATUR DI DALAM
KUHPERDATA, ANTARA LAIN LEASING, BOT, BTO
III. PENGGUNAKAN PERJANJIAN BAKU YANG PERLU PENGATURAN DAN
PEMBATASAN
IV. KESULITAN UNTUK MENNETUKAN APAKAH SUATU KONTRAK/PERJANJIANN
SESUAI ATAU TIDAK SESUAI DENGAN ASAS-ASAS HUKUM YANG ADA
V. NOTARIS SEBAGAI PEJABAT UMUM YANG BERWENANG UNTUK MEMBUAT
AKTA AUTENTIK MENGENAI PERJANJIAN MEMERLUKAN KETENTUAN YANG
LEBIH TEGAS MENGENAI KETENTUAN HUKUM TERTENTU AGAR DAPAT
MENILAI APAKAH PERJANJIAN YANG DIBUAT OLEH PARA PIHAK DAPAT
DITUANGKAN DI DALAM AKTA ATAU HARUS DITOLAK. DISAMPING ITU
NOTARIS YANG MEMPUNYAI KEWAJIBAN UNTUK MEMBERIKAN
PENYULUHAN HUKUM KEPADA MASYARAKAT DAN PARA PIHAK KESULITAN
UNTUK MEMBERIKAN PENJELASAN YANG PASTI KARENA ADANYA KETIDAK
PASTIAN ATAU KETIADAAN KETENTUAN YANG TEGAS YANG DIATUR UU
PEMBARUAN HUKUM PERIKATAN TERKAIT PELAKSANAAN
TUGAS JABATAN NOTARIS DALAM MEMBUAT AKTA
AUTENTIK

 AKTA AUTENTIK MEMPUNYAI KEKUATAN PEMBUKTIAN


YANG SEMPURNA, BAGI PARA PIHAK, PARA AHLI
WARISNYA ATAU PENGGANTI HAKNYA, AGAR MEREKA
DAPAT MEMPERTAHANKAN HAKNYA ATAU MENIADAKAN
HAK PIHAK LAIN
 DI DALAM PEMBUATANNYA NOTARIS HARUS
MEMPERHATIKAN ASAS-ASAS HUKUM YANG BERLAKU
SERTA KETENTUAN-KETENTUAN PERATURAN
PERUNDANG-UNDANGAN YANG BERLAKU, YANG
MELIPUTI SAHNYA PERJANJIAN, OBYEK PERJANIIAN
MAUPUN MATERI MUATAN YANG DIPERJANJIKAN
ASAS-ASAS HUKUM

 ASAS HUKUM SEBAGAI “PEDOMAN” DIBELAKANG NORMA-


NORMA YANG ADA HARUS “DIBUMIKAN”, DIRUMUSKAN SECARA
JELAS DI DALAM UU
 ASAS ITIKAD BAIK :
 PERLU DITENTUKAN KAPAN BERLAKUNYA, SEBELUM, PADA
SAAT ATAU DALAM PELAKSANAAN PERJANJIAN
 SYARAT-SYRAT APA YANG HARUS DIPENUHI AGAR
SESORANG TERSEBUT DIKATAKAN MEMILIKI ITIKAD BAIK.
SEPERTI YANG DIRUMUSKAN DI DALAM SEMA NO. 4 TAHUN
2016 MENGENAI “PEMBELI YANG BERITIKAD BAIK”, HAL INI
PERLU DITUANGKAN DI DALAM UU PERIKATAN
 ASAS KEBEBASAN BERKONTRAK : PERLU DITENTUKAN
BATASAN-BATASANNYA DENGAN JELAS, DENGAN
MEMPERHATIKAN ASAS KEADILAN DAN ASAS KESEIMBANGAN,
KHUSUSNYA UNTUK MELINDUNGI PIHAK YANG POSISINYA
LEBIH LEMAH
SYARAT SAHNYA PERJANJIAN

I. KATA SEPAKAT
 KAPAN KESEPAKATAN TERSEBUT TERCAPAI
 LANGKAH-LANGKAH DI DALAM MENCAPAI KESEPAKATAN:
MISALNYA ADANYA PENAWARAN DAN PENERIMAAN
II. KECAKAPAN
 KAPAN SEORANG DIANGGAP CAKAP, BERAPA BATASAN USIA
DEWASA UNTUK MELAKUKANN PERBUATAN HUKUM
III. SUATU HAL TERTENTU
 PERLU PERUMUSAN YANG LEBIH BAIK, MISALNYA PERUMUSAN
MENGENAI BARANG YANG AKAN ADA. MISALNYA DI DALAM
JUAL BELI BANGUNAN
IV. SUATU SEBAB YANG HALAL
 PEERLU PERUMUSAN YANG LEBIH TEGAS DAN JELAS. WALAU
ADA YANG BERPENDAPAT SYARAT INI DIHAPUS SAJA
PENGATURAN JUAL BELI

 PERLU DILAKUKAN PEMBARUAN KARENA ADANYA


PERBEDAAN SIFAT HAKEKAT JUAL BERLI MENURUT
KUHPERDATA DAN JUAL BELI MENURUT HUKUM
TANAH NASIONAL YANG BERDASARKAN PADA
HUKUM ADAT. PERLU PENGATURAN MENGENAI
TATACARA JUAL BELI, PENYERAHAN HAKNYA, DAN
PEMBAYARAN HARGANYA
 PENENTUAN SECARA TEGAS MENGENAI JUAL BELI
DIANTARA SUAMI ISTERI
PERSETUJUAN PASANGAN KAWIN DALAM PERALIHAN HAK
ATAS HARTA BERSAMA (HARTA GONO GINI)

 PERLU PENENTUAN YANG TEGAS STATUS HARTA


YANG DIPEROLEH SEPANJANG PERKAWINAN
SEBAGAI HARTA BERSAMA
 PERALIHAN HAKNYA HARUS DILAKUKAN SECARA
BERSAMA-SAMA
 JIKA SUAMI/ISTERI TIDAK DAPAT HADIR, PERLU
ADANYA KUASA KHUIUS DARI PIHAK YANG TIDAK
HADIR UNTUK MERNGALIHKAN HARTA BERSAMA
TERSEBUT
PERJANJIAN PENGIKATAN JUAL BELI (PPJB) ATAS
TANAH/HM SARUSUN
 PPJB MERUPAKAN PERJANJIAN PENDAHULUN ATAU
BANTUAN UNTUK MELAKUKAN JUAL BELI, OLEH
KARENA BELUM DAPAT DILAKUKANNYA JUAL BELI
DIHADAPAN PPAT BERDASARKAN ALASAN TERTENTU
 PPJB HARUS DIBUAT DENGAN AKTA NOTARIS,SESUAI
YG DITENTUAN DI DALAM UU NO. 1 TAHUN 2011
DAN UU NO. 20 TAHUN 2011 SERAT PETAURAN
PELAKSANAANNYA. KENAPA? AGAR NOTARIS
SEBAGAI “PIHAK KETIGA” DAPAT MENGAWASI
DIPENUHINYA SYARAT-SYARAT YANG DITETAPKAN DI
DALAM UU SERTA UNTUK MENJAGA ASAS
KESEIMBANGAN DI ANTARA PATA PIHAK
PERJANJIAN PRA KONTRA
• PERJANJIAN YANG DIBUAT PARA PIHAK SEBELUM
DILAKSANAKANNYA KONTRAK
• DI DALAM PERLAKSANAAN PEMASARAN DAN
PENJUALAN RUMAH TAPAK, RUMAH DERET ATAU
RUMAH SUSUN, PERJANJIAN INI DIBUAT UNTUK
MENGHINDARI PERSYARATAN YANG HARUS
DIPENUHI DI DALAM MELAKUKAN PEMASARAN
ATAU PENJUALAN
• PERJANJIAN INI TIDAK MEMBERIKAN KEPASTIAN
HUKUM DAN PERLINDUNGAN HUKUM KEPADA
PARA PIHAK (KHUSUSNYA KONSUMEN)
PERJANJIAN BAKU

 PERJANJIAN BAKU DIBUAT UNTUK MEMPERMUDAH


PEMBUATAN KONTRAK
 BAGUS SEPANJANG MENJAGA KESEIMBANGAN
DIANTARA PARA PIHAK
 PEMBATASANNYA TELAH DIATUR DI DALAM UU
PERLINDUNGAN KONSUMEN DAN UU LARANGAN
PRATEK MONOPOLI, HAL INI PERLU DIRUMUSKAN
DI DALAM UU PERIKATAN
PERJANJIAN YANG TIMBUL BERDASARKAN KEBIASAAN DI
DALAM PRAKTIK

 MISALNYA: LEASING, BOT, BTO, PERJANJIAN


KONSTRUKSI, JUAL BELI KOMODITI TERTENTU DLL,
TERMASUK PERJANJIAN YANG TIMBUL DARI PRAKTI E-
COMMERCE

 PERJANJIAN-PERJANJIAN TERSEBUT PERLU DIATUR DI


DALAM UU PERIKATAN
PEMBATALAN PERJANJIAN

 PERLU PENGATURAN YANG LEBIH JELAS MENGENAI PERJANJIAN


YANG “BATAL DEMI HUKUM” DAN “DAPAT DIBATALKAN”
 PERLU PENGATURAN APAKAH PARA PIHAK DAPAT MENYATAKAN
SUATU PERJANJIAN MENJADI BATAL DEMI HUKUM ATAU
BERHAK UNTUK MEMBATALKAN SECARA SEPIHAK APABILA
SALAH SATU PIHAK WANPRESTASI
 DAN JUGA PERLU PENGATURAN APAKAH PARA PIHAK DAPAT
MENGATUR SANKSI APABILA SALAH SATU PIHAK MELANGGARN
PERJANJIAN.MISALNYA DI DALAM PPJB JIK PEMBELI TIDAK
ELAKUKAN PEMBAYARAN ANGSURAN DALAM WAKTU YANG
DITENTUKAN MAKA PPJB BATAL DEMI HUKUM DAN UANG
YANG SUDAH DIBAYAR OLEH PEMBELI TIDAK DAPAT DIMINTA
KEMBALI OLEH PEMBELI.
PERJANJIAN YANG HARUS DITUANGKAN DI DALAM
AKTA NOTARIS

 UNTUK PERJANJIAN-PERJANJIAN TERTENTU, SEPERTI PPJB


RUMAH/RUMAH SUSUN GUNA MELINDUNGI KEPETINGAN
KONSUMEN, PERLU DITEGASKAN HARUS DIBUAT DENGAN AKTA
NOTARIS

 DALAM HAL SUATU PERJANJIAN HARUS DIBUAT DENGAN AKTA


AUTENTIK MAKA PENGGUNAAN KUASA UNTUK MEMBUAT
PERJANJIAN TERSEBUT JUGA HARUS MENGGUNAKAN KUASA YANG
DIBUAT DENGAN AKTA NOTARIS
SEKIAN – TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai