Anda di halaman 1dari 51

PERPAJAKAN

08
Modul ke:

Fakultas
EKONOMI DAN PAJAK PERTAMBAHAN
BISNIS NILAI (PPN)
Program Studi
AKUNTANSI
Yenny Dwi Handayani, SE., MSi., AK., CA
Pembuka Daftar Pustaka Akhiri Presentasi
UU No. 42 TH 2009
TENTANG
PERUBAHAN KETIGA
ATAS
UU No. 8 TH 1983
TENTANG
PAJAK PERTAMBAHAN NILAI (PPN) & PAJAK
PENJUALAN atas BARANG MEWAH (PPn BM)
DASAR HUKUM
PPN DAN PPnBM
U
N UU No. 42 TAHUN 2009 TENTANG PERUBAHAN
D KETIGA ATAS UU NO. 8 TAHUN 1983 TENTANG PPN &
A PPn BM
N - PASAL 4A TENTANG JENIS BARANG DAN JASA YG TIDAK
G- DIKENAKAN PPN.
U - PASAL 8A TENTANG KELOMPOK BKP YANG TERGOLONG MEWAH
YANG DIKENAKAN PPnBM
N
- PASAL 16B TENTANG IMPOR/PENYERAHAN BKP & JKP TERTENTU,
D
PEMANFAATAN BKP TIDAK BERWUJUD TERTENTU DAN JKP DARI
A LUAR DAERAH PABEAN YANG PPN-NYA TIDAK DIPUNGUT ATAU
N DIBEBASKAN.
G
NOMOR-38/PMK.03/2010; PER-197/PMK.03/2013
PER - MEN NOMOR 38/PMK-011/2013; NOMOR 79/PMK.03/2010
KEUANGAN

NOMOR-33/PJ/2014;
PER – DIRJEN NOMOR-26/PJ/2015 jo. NOMOR-24/PJ/2012 jo PER-16/PJ/2014;
PER-17/PJ/2014
PAJAK
LATAR BELAKANG PERUBAHAN UU PPN
PERKEMBANGAN EKONOMI YG SANGAT DINAMIS, NASIONAL, REGIONAL
DAN INTERNASIONAL, TRANSAKSI BISNIS, PERUBAHAN POLA
KONSUMSI MASY. RESTITUSI PENGUSAHA YG MELAKUKAN EKSPOR
JKP DAN BKP TDK BERWUJUD DAN MEMBERI RESTITUSI PPN ATAS
PEMBELIAN BARANG OLEH TURIS ASING

UU PPN TH 2000 BELUM DAPAT SASARAN PERUBAHAN UU PPN TH 2009


MENINGKATKAN : ADALAH UNTUK :
• KEPATUHAN WP, - Penyederhanaan sistem
• KEPASTIAN HUKUM, - Mengurangi biaya kepatuhan
• KEADILAN, DAN - Meningkatkan kepatuhan WP
• KESEDERHANAAN SISTEM - Mengamankan penerimaan pajak
- Mengurangi distorsi dan
peningkatan kegiatan ekonomi
- Memberikan kepastian hukum
PENGERTIAN UMUM
PAJAK PERTAMBAHAN NILAI (PPN)

PPN ADALAH PAJAK ATAS KONSUMSI BARANG

ATAU JASA

DI DALAM DAERAH PABEAN

OLEH

- ORANG PRIBADI; ATAU OLEH

- BADAN;
CIRI KHAS PPN

1. PENGENAAN PPN DILAKSANAKAN


BERDASARKAN SISTEM FAKTUR
2. SETIAP TERJADINYA PENYERAHAN
BKP/JKP, WAJIB DIBUATKAN
FAKTUR PAJAK

FAKTUR PAJAK MERUPAKAN


BUKTI PUNGUTAN PPN

FAKTUR PAJAK BAGI FAKTUR PAJAK BAGI


PENJUAL PEMBELI

MERUPAKAN BUKTI MERUPAKAN BUKTI


PAJAK KELUARAN PAJAK MASUKAN
DAERAH PABEAN
Ps. 1 angka 1

WILAYAH RI YANG DI DALAMNYA


BERLAKU UU No. 11 Th 1994
TENTANG KE PABEANAN

MELIPUTI WILAYAH

DARAT
RUANG UDARA
DAN DI ATASNYA
PERAIRAN

TEMPAT-TEMPAT TERTENTU
DI ZONA EKONOMI EKSKLUSIF

LANDAS KONTINEN
BARANG
Ps. 1 angka 2

BARANG ADALAH

BARANG BARANG
BERWUJUD TIDAK BERWUJUD

BARANG CONTOH :
BERGERAK • HAK ATAS MEREK DAGANG
• HAK PATEN
• HAK CIPTA

BARANG
TIDAK BERGERAK
BARANG KENA PAJAK
(BKP)
Ps. 1 angka 3

ADALAH

• BARANG BERWUJUD YANG MENURUT SIFAT ATAU


HUKUMNYA DAPAT BERUPA BARANG BERGERAK ATAU
BARANG TIDAK BERGERAK, DAN
• BARANG TIDAK BERWUJUD, ANTARA LAIN : HAK ATAS
MEREK DAGANG, HAK OKTOROI, HAK CIPTA & HAK PATEN

YANG DIKENAKAN PAJAK BERDASARKAN UU PPN


PENYERAHAN BKP
Ps. 1 angka 4

PENYERAHAN BARANG KENA PAJAK ADALAH :


SETIAP KEGIATAN PENYERAHAN BARANG KENA PAJAK

YANG DIKENAKAN PAJAK BERDASARKAN UU PPN


TERMASUK DALAM
PENGERTIAN PENYERAHAN BKP
Ps. 1 A ayat (1)

ADALAH :

PENYERAHAN HAK ATAS BKP KARENA SUATU


PERJANJIAN, MIS : JUAL BELI, TUKAR MENUKAR, JUAL BELI DENGAN
ANGSURAN
PENGALIHAN BKP OLEH KARENA SUATU PERJANJIAN
SEWA BELI, ATAU PERJANJIAN LEASING DGN HAK OPSI

PENYERAHAN BKP KEPADA PEDAGANG PERANTARA


(KOMISIONER), ATAU MELALUI JURU LELANG
PEMAKAIAN SENDIRI & PEMBERIAN CUMA-CUMA ATAS BKP, SEPERTI
PEMBERIAN CONTOH BARANG UNTUK PROMOSI
KEPADA RELASI ATAU PEMBELI
PERSEDIAAN BKP & AKTIVA YG MENURUT TUJUAN
SEMULA TIDAK UNTUK DIPERJUAL BELIKAN YG MASIH
TERSISA PADA SAAT PEMBUBARAN PERUSAHAAN,
SEPANJANG PPN ATAS PEROLEHAN AKTIVA TSB.
MENURUT KETENTUAN DAPAT DIKREDITKAN

PENYERAHAN BKP DARI PUSAT KE CABANG ATAU


SEBALIKNYA & PENYERAHAN BKP ANTAR CABANG

PENYERAHAN BKP SECARA KONSINYASI


TIDAK TERMASUK DALAM
PENGERTIAN PENYERAHAN BKP
Ps.1 A ayat (2)

ADALAH :

PENYERAHAN BKP KEPADA MAKELAR


SEBAGAIMANA DIMAKSUD DLM KUHD
(PEDAGANG PERANTARA YANG DIANGKAT OLEH
PRESIDEN ATAU OLEH PEJABAT YANG BERWENANG,
UNTUK MENYELENGGARAKAN PERUSAHAAN ATAU
MELAKUKAN PEKERJAAN DENGAN MENDAPAT UPAH
ATAU PROVISI ATAS AMANAT DAN ATAS NAMA
ORANG LAIN YANG DENGAN MEREKA
TIDAK TERDAPAT HUBUNGAN KERJA)

PENYERAHAN BKP UNTUK JAMINAN


UTANG PIUTANG

PENYERAHAN BKP DARI PUSAT KE CABANG


ATAU SEBALIKNYA & PENYERAHAN ANTAR
CABANG, DALAM HAL PKP TELAH MEMPEROLEH
IJIN PEMUSATAN TEMPAT PAJAK TERUTANG
DARI DIREKTUR JENDERAL PAJAK
JASA
Ps. 1 angka 5
SETIAP KEGIATAN PELAYANAN
BERDASARKAN
SUATU PERIKATAN/PERBUATAN HUKUM

YANG
MENYEBABKAN

SUATU BARANG; FASILITAS; KEMUDAHAN; HAK

TERSEDIA UNTUK DIPAKAI

TERMASUK

JASA YG DILAKUKAN UNTUK MENGHASILKAN


BARANG KARENA PESANAN ATAU PERMINTAAN
DGN BAHAN & ATAS PETUNJUK DARI PEMESAN
JASA KENA PAJAK (JKP)
Ps. 1 angka 6

SETIAP KEGIATAN PELAYANAN


TERMASUK JASA YG DILAKUKAN UNTUK
BERDASARKAN SUATU PERIKATAN
MENGHASILKAN BARANG KARENA
/PERBUATAN HUKUM YG MENYEBABKAN
PESANAN ATAU PERMINTAAN DGN BAHAN
SUATU BARANG/FASILITAS/ KEMUDAHAN
DAN/ATAU PETUNJUK DARI PEMESAN
/HAK TERSEDIA UNTUK DIPAKAI,

YANG DIKENAKAN PAJAK


BERDASARKAN UU PPN
PENYERAHAN
JASA KENA PAJAK
Ps. 1 angka 7

SETIAP KEGIATAN PEMBERIAN


JASA KENA PAJAK

TERMASUK

PEMAKAIAN SENDIRI PEMBERIAN CUMA-CUMA


JKP JKP

OLEH PKP
PEMANFAATAN JKP DAN BKP
TIDAK BERWUJUD
DARI LUAR DAERAH PABEAN
Ps. 1 angka 8 & 10

ADALAH :

SETIAP KEGIATAN PEMANFAATAN JKP DARI


LUAR DAERAH PABEAN DI DALAM
DAERAH PABEAN
Ps. 1 angka 8

SETIAP KEGIATAN PEMANFAATAN BKP TIDAK


BERWUJUD DARI LUAR DAERAH PABEAN
KARENA SUATU PERJANJIAN DI DALAM
DAERAH PABEAN
Ps. 1 angka 10
IMPOR, EKSPOR DAN PERDAGANGA
N
Ps. 1 angka 9, 11, 12

ADALAH SETIAP KEGIATAN

MEMASUKKAN BARANG
IMPOR
DARI LUAR DAERAH PABEAN KE DLM
( Ps. 1 angka 9 )
DAERAH PABEAN

ADALAH SETIAP KEGIATAN


EKSPOR MENGELUARKAN BARANG KENA
( Ps. 1 angka 11) PAJAK DARI DLM DAERAH PABEAN

KE LUAR DAERAH PABEAN

ADALAH KEGIATAN USAHA MEMBELI &


PERDAGANGAN MENJUAL BRG, TERMASUK KEGIATAN
( Ps. 1 angka 12 ) TUKAR MENUKAR BRG TANPA MENGUBAH

BENTUK ATAU SIFATNYA


BADAN
Ps. 1 angka 13

SEKUMPULAN ORANG DAN / ATAU MODAL


YANG MERUPAKAN KESATUAN

BAIK YANG MELAKUKAN USAHA MAUPUN YANG TIDAK


MELAKUKAN USAHA

MELIPUTI :
PERSEROAN TERBATAS;
PERSEROAN KOMANDITER;
PERSEROAN LAINNYA;
BUMN / BUMD; FIRMA, KONGSI; KOPERASI; DANA
PENSIUN; PERSEKUTUAN; PERKUMPULAN; YAYASAN;
ORGANISASI MASSA; ORGANISASI SOSPOL ATAU
ORGANISASI LAINNYA; LEMBAGA DAN BADAN LAINNYA
TERMASUK KONTRAK INVESTASI KOLEKTIF DAN BUT.
PENGUSAHA
Ps. 1 angka 14

ORANG PRIBADI BADAN

DALAM KEGIATAN USAHA ATAU


PEKERJAANNYA

- MENGHASILKAN BARANG;
- MENGIMPOR BARANG;
- MENGEKSPOR BARANG;
- MELAKUKAN USAHA PERDAGANGAN;
- MELAKUKAN USAHA JASA;
- MEMANFAATKAN BARANG TIDAK BERWUJUD /
JASA DARI LUAR DAERAH PABEAN.
PENGUSAHA KENA PAJAK
(PKP)
Ps. 1 angka 15

PENGUSAHA

YANG MELAKUKAN PENYERAHAN BKP/JKP

YANG DIKENAKAN PAJAK BERDASARKAN UU PPN

TIDAK TERMASUK PENGUSAHA KECIL, KECUALI


PENGUSAHA KECIL YANG MEMILIH UNTUK DIKUKUHKAN
SEBAGAI PKP
MENGHASILKAN
Ps. 1 angka 16

A. KEGIATAN MENGOLAH MENJADI


MELALUI PROSES BARANG BARU
MENGUBAH BENTUK
ATAU SIFAT SUATU
BARANG DARI BENTUK
ASLINYA MEMPUNYAI
DAYA GUNA BARU

B. KEGIATAN MENGOLAH SUMBER DAYA


ALAM

C. MENYURUH ORANG PRIBADI ATAU


BADAN LAIN MELAKUKAN KEGIATAN
TERSEBUT PADA HURUF A DAN B DI ATAS
DASAR PENGENAAN PAJAK
(DPP)
Ps. 1 angka 17

HARGA JUAL

PENGGANTIAN
YANG DIPAKAI
SEBAGAI DASAR
NILAI IMPOR UNTUK MENGHITUNG
PAJAK YANG
TERUTANG
NILAI EKSPOR

NILAI LAIN YG
DITETAPKAN
OLEH MEN KEU
HARGA JUAL
Ps. 1 angka 18

NILAI BERUPA UANG

TERMASUK

SEMUA BIAYA

YG DIMINTA ATAU SEHARUSNYA DIMINTA

OLEH PENJUAL

KARENA PENYERAHAN BKP

TIDAK
TERMASUK

PPN YG DIPUNGUT MENURUT UU PPN

& POTONGAN HARGA YG DICANTUMKAN DLM

FAKTUR PAJAK
PENGGANTIAN
PER-24/PJ/2012 jo PER-08/PJ/2013

NILAI BERUPA UANG


TERMASUK

SEMUA BIAYA YG DIMINTA ATAU SEHARUSNYA DIMINTA

OLEH PEMBERI JASA

KARENA PENYERAHAN JKP, EKSPOR JKP ATAU EKSPOR BKP TDK BERWUJUD

TIDAK
TERMASUK

PPN YG DIPUNGUT MENURUT UU PPN & POTONGAN HARGA

YG DICANTUMKAN DLM FAKTUR PAJAK


NILAI IMPOR
Ps. 1 angka 20

NILAI BERUPA UANG

YANG MENJADI DASAR PENGHITUNGAN BEA MASUK DITAMBAH

PUNGUTAN LAINNYA YG DIKENAKAN PAJAK BERDASARKAN

KETENTUAN DLM PER-UU-AN MENGENAI

KEPABEANAN DAN CUKAI

UNTUK IMPOR BKP

TIDAK
TERMASUK

PAJAK YG DIPUNGUT MENURUT UU PPN & PPnBM


NILAI EKSPOR
Ps. 1 angka 26

NILAI BERUPA UANG

TERMASUK

SEMUA BIAYA YANG DIMINTA


ATAU SEHARUSNYA DIMINTA

OLEH

EKSPORTIR
NILAI LAIN SEBAGAI
DASAR PENGENAAN PAJAK
PER-38/PMK 011/2013

DLM HAL HARGA JUAL ATAU PENGGANTIAN SUKAR DITETAPKAN,


MENTERI KEUANGAN DAPAT MENENTUKAN NILAI LAIN SEBAGAI DASAR
PENGENAAN PAJAK

NILAI LAIN YANG DITETAPKAN MENTERI KEUANGAN


SEBAGAI DASAR PENGENAAN PAJAK, ADALAH :

a. UNTUK PEMAKAIAN SENDIRI BKP DAN/ATAU JKP ADALAH HARGA JUAL ATAU PENGGANTIAN SETELAH
DIKURANGI LABA KOTOR;
b. UNTUK PEMBERIAN CUMA-CUMA BKP DAN/ATAU JKP ADALAH HARGA JUAL ATAU PENGGANTIAN
SETELAH DIKURANGI LABA KOTOR;
c. UNTUK PENYERAHAN MEDIA REKAMAN SUARA ATAU GAMBAR ADALAH PERKIRAAN HARGA JUAL
RATA-RATA;
d. UNTUK PENYERAHAN FILM CERITA ADALAH PERKIRAAN HASIL RATA2 PER JUDUL FILM;
e. UNTUK PENYERAHAN PRODUK HASIL TEMBAKAU ADALAH SEBESAR HARGA JUAL ECERAN;
f. UNTUK BKP BERUPA PERSEDIAAN DAN/ATAU AKTIVA YG MENURUT TUJUAN SEMULA TIDAK UNTUK
DIPERJUALBELIKAN YG MASIH TERSISA PADA SAAT PEMBUBARAN PERUSAHAAN, ADALAH HARGA
PASAR WAJAR;
g. UNTUK PENYERAHAN BKP DARI PUSAT KE CABANG ATAU SEBALIK NYA DAN/ATAU PENYERAHAN BKP
ANTAR CABANG, ADALAH HARGA POKOK PENJUALAN ATAU HARGA PEROLEHAN;
h. UNTUK PENYERAHAN BKP MELALUI PEDAGANG PERANTARA ADALAH HARGA YG DISEPAKATI ANTARA
PEDAGANG PERANTARA DENGAN PEMBELI;
I. UNTUK PENYERAHAN BKP MELALUI JURU LELANG ADALAH HARGA LELANG;
NILAI LAIN SEBAGAI
DASAR PENGENAAN PAJAK
PER-38/PMK 011/2013
j. UNTUK PENYERAHAN JASA PENGIRIMAN PAKET ADALAH 10% DARI
JUMLAH YANG DITAGIH ATAU JUMLAH YANG SEHARUSNYA DITAGIH;
k. UNTUK PENYERAHAN JASA BIRO PERJALANAN ATAU JASA BIRO
PARIWISATA ADALAH 10% DARI JUMLAH TAGIHAN ATAU JUMLAH YANG
SEHARUSNYA DITAGIH.
l. UNTUK PENYERAHAN EMAS PERHIASAN TERMASUK PENYERAHAN
JASA PERBAIKAN DAN MODIFIKASI EMAS PERHIASAN SERTA JASA-
JASA LAIN YG BERKAITAN DGN EMAS PERHIASAN, YANG DILAKUKAN
OLEH PABRIKAN EMAS PERHIASAN ADALAH 20% (DUA PULUH PERAEN)
DARI HARGA JUAL EMAS PERHIASAN ATAU NILAI PENGGANTIAN;
m.UNTUK PENYERAHAN JASA PENGURUSAN TRANSPORTASI (freight
forwarding) YG DI DALAM JASA PENGURUSAN TRANSPORTASI TSB
TERDAPAT BIAYA TRANSPORTASI (freight charges) ADALAH 10%
(SEPULUH PERSEN) DARI JUMLAH YG DITAGIH ATAU SEHARUSNYA
DITAGIH.
NILAI LAIN SEBAGAI DASAR PENGENAAN
PAJAK PER-38/PMK.011/2013

Pajak Masukan yang berhubungan dengan :

1. penyerahan jasa pengiriman paket sebagaimana dimaksud dalam Pasal


2 huruf j yang dilakukan oleh pengusaha jasa pengiriman paket;
2. penyerahan jasa biro perjalanan atau jasa biro pariwisata sebagaimana
dimaksud dalam Pasal 2 huruf k yang dilakukan oleh pengusaha jasa
biro perjalanan atau pengusaha jasa biro pariwisata;
3. penyerahan emas perhiasan termasuk penyerahan jasa perbaikan dan
modifikasi emas perhiasan serta jasa-jasa lain yang berkaitan dengan
emas perhiasan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 huruf l yang
dilakukan oleh pengusaha pabrikan emas; dan
4. penyerahan jasa pengurusan transportasi (freight forwarding) yang di
dalam tagihan jasa pengurusan transportasi tersebut terdapat biaya
transportasi (freight charges) sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2
huruf m yang dilakukan oleh pengusaha jasa pengurusan transportasi,

TIDAK DAPAT DI KREDITKAN


PEMBELI DAN
PENERIMA JASA
Ps. 1 angka 21 & 22

ORANG PRIBADI BADAN

YANG MENERIMA ATAU SEHARUSNYA


MENERIMA PENYERAHAN BKP/JKP

&
YANG MEMBAYAR ATAU SEHARUSNYA
MEMBAYAR HARGA BKP ATAU PENGGANTIAN
ATAS JKP TSB.
JENIS-JENIS FAKTUR PAJAK

1. Faktur Pajak Keluaran adalah faktur pajak yang dibuat oleh


Pengusaha Kena Pajak saat melakukan penjualan terhadap barang
kena pajak, jasa kena pajak, dan atau barang kena pajak yang
tergolong dalam barang mewah;
2. Faktur Pajak Masukan adalah faktur pajak yang didapatkan oleh
PKP ketika melakukan pembelian terhadap barang kena pajak atau
jasa kena pajak dari PKP lainnya;
3. Faktur Pajak Pengganti adalah penggantian atas faktur pajak yang
telah terbit sebelumnya dikarenakan ada kesalahan pengisian, kecuali
kesalahan pengisian NPWP. Sehingga, harus dilakukan pembetulan
agar sesuai dengan keadaan yang sebenarnya;
4. Faktur Pajak Gabungan adalah faktur pajak yang dibuat oleh PKP
yang meliputi seluruh penyerahan yang dilakukan kepada pembeli
barang kena pajak atau jasa kena pajak yang sama selama satu bulan
kalender;

<
← MENU
MENU AKHIRI
AKHIRI >

JENIS-JENIS FAKTUR PAJAK

5. Faktur Pajak Digunggung adalah faktur pajak yang tidak diisi


dengan identitas pembeli, nama, dan tandatangan penjual yang hanya
boleh dibuat oleh PKP Pedagang Eceran;
6. Faktur Pajak Cacat adalah faktur pajak yang tidak diisi secara
lengkap, jelas, benar, dan/atau tidak ditandatangani termasuk juga
kesalahan dalam pengisian kode dan nomor seri. Faktur pajak cacat
dapat dibetulkan dengan membuat faktur pjak pengganti;
7. Faktur Pajak Batal adalah faktur pajak yang dibatalkan dikarenakan
adanya pembatalan transaksi. Pembatalan juga harus dilakukan ketika
ada kesalahan pengisian NPWP dalam faktur pajak.

Ada pula dokumen tertentu yang kedudukannya dipersamakan dengan


faktur pajak. Yaitu dokumen yang tidak memiliki format sebagaimana
faktur pajak pada umumnya, tetapi tetap dipersamakan kedudukannya. 

Contohnya adalah tagihan listrik, tagihan pemakaian air, tagihan telepon


selular, dan lain sebagainya.
<
← MENU
MENU AKHIRI
AKHIRI >

FAKTUR PAJAK
PER-24/PJ./2012 jo PER-98/PJ/2013

BUKTI PUNGUTAN PAJAK YG


DIBUAT OLEH :

PKP DJBC

KARENA KARENA

PENYERAHAN
IMPOR BKP
BKP/JKP
KEWAJIBAN MEMBUAT
FAKTUR PAJAK
Ps. 13 ayat (1), (1a), (2) dan (2a)

PKP WAJIB MEMBUAT


FAKTUR PAJAK UNTUK SETIAP :
• PENYERAHAN BKP/ JKP FAKTUR PAJAK DIBUAT
• EKSPOR BKP TDK BERWUJUD PADA SAAT : (PS. 13 AYAT (1a)
• EKSPOR JASA
Ps. 13 ayat (1)
a. saat penyerahan Barang Kena Pajak
dan/atau Jasa Kena Pajak;
MENYIMPANG DARI
KETENTUAN TSB. b. saat penerimaan pembayaran dalam hal
penerimaan pembayaran terjadi sebelum
penyerahan Barang Kena Pajak dan/atau
sebelum penyerahan Jasa Kena Pajak;
PKP DAPAT MEMBUAT
c. saat penerimaan pembayaran termin
SATU FAKTUR PAJAK dalam hal penyerahan sebagian tahap
(FAKTUR PAJAK GABUNGAN) MELIPUTI pekerjaan; atau
SELURUH PENYERAHAN YG DILAKUKAN
d. saat Pengusaha Kena Pajak rekanan
KEPADA PEMBELI BKP/JKP YG SAMA menyampaikan tagihan kepada
SELAMA SEBULAN TAKWIM DAN HRS Bendahara Pemerintah sebagai
DIBUAT PALING LAMA PD AKHIR BLN PENY. Pemungut Pajak Pertambahan Nilai.
Ps. 13 ayat (2) dan (2a)
FAKTUR PAJAK
Ps. 13 ayat (5)

HARUS DICANTUMKAN PALING SEDIKIT :

NAMA, ALAMAT, NPWP YANG MENYERAHKAN BKP /JKP

NAMA, ALAMAT, NPWP PEMBELI BKP / PENERIMA JKP


JENIS BARANG / JASA, JUMLAH HARGA JUAL
ATAU PENGGANTIAN & POTONGAN HARGA
PPN dan PPnBM YG DIPUNGUT

KODE, NO. SERI & TGL. PEMBUATAN FAKTUR PAJAK


NAMA & TANDA TANGAN YG BERHAK
MENANDATANGANI FAKTUR PAJAK
FAKTUR PAJAK HARUS DIISI DENGAN LENGKAP, JELAS, DAN
BENAR BAIK FORMAL MAUPUN MATERIAL & DITANDATANGANI
OLEH PEJABAT YANG DITUNJUK OLEH PKP UNTUK
MENANDATANGANINYA
SAAT PEMBUATAN, BENTUK DAN UKURAN FAKTUR PAJAK
Ps. 13 (8) jo. PER-38/PMK.03/2010 jo PER- 24/PJ/2012 jo PER-08/PJ/2013

SAAT PEMBUATAN FAKTUR PAJAK SELAMBAT


LAMBATNYA PADA :
a. saat penyerahan Barang Kena Pajak dan/atau Jasa Kena Pajak;
b. saat penerimaan pembayaran dalam hal penerimaan pembayaran
terjadi sebelum penyerahan Barang Kena Pajak dan/atau sebelum
penyerahan Jasa Kena Pajak;
c. saat penerimaan pembayaran termin dalam hal penyerahan
sebagian tahap pekerjaan; atau
d. saat Pengusaha Kena Pajak rekanan menyampaikan tagihan
kepada Bendahara Pemerintah sebagai Pemungut Pajak
Pertambahan Nilai.

BENTUK DAN UKURAN FAKTUR PAJAK…..


BENTUK, UKURAN FORMULIR DAN PENGADAAN
FAKTUR PAJAK

(1)  Bentuk dan ukuran formulir Faktur Pajak disesuaikan dengan


kepentingan Pengusaha Kena Pajak.
(2)  Bentuk dan ukuran formulir Faktur Pajak sebagaimana dimaksud
pada ayat (1) dapat dibuat sebagaimana contoh pada Lampiran IA
dan Lampiran IB Peraturan Direktur Jenderal Pajak Nomor PER-
13/PJ./2010, tanggal 24 Maret 2010.
(3) Pengadaan formulir Faktur Pajak dilakukan oleh Pengusaha Kena
Pajak.Faktur Pajak paling sedikit dibuat dalam 2 (dua) rangkap yang
peruntukannya masing-masing sebagai berikut :
a. Lembar ke-1, disampaikan kepada pembeli Barang Kena Pajak
atau penerima Jasa Kena Pajak.
b. Lembar ke-2, untuk arsip Pengusaha Kena Pajak yang
menerbitkan Faktur Pajak.
(4) Dalam hal Faktur Pajak dibuat lebih banyak yang ditetapkan
sebagaimana dimaksud pada ayat (2), maka harus dinyatakan
secara jelas peruntukannya dalam lembar Faktur Pajak yang
bersangkutan.
DOKUMEN-DOKUMEN TERTENTU YANG KEDUDUKANNYA
DIPERLAKUKAN SEBAGAI FAKTUR PAJAK Ps. 13 ayat (6) jo.
PER-33/PJ/2014 Tanggal 30 Desember 2014

Dokumen tertentu sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1


huruf a sampai dengan huruf h paling sedikit harus
memuat :
a. Nama, alamat dan NPWP yang melakukan ekspor atau
penyerahan;
b. Nama pembeli Barang Kena Pajak atau penerima Jasa
Kena Pajak;
c. Jumlah satuan barang apabila ada;
d. Dasar Pengenaan Pajak; dan
e. Jumlah Pajak yang terutang kecuali dalam hal ekspor.
DOKUMEN YG KEDUDUKANNYA DIPERLAKUKAN SEBAGAI
FAKTUR PAJAK SBB. ………….
DOKUMEN YG KEDUDUKANNYA DIPERLAKUKAN SEBAGAI
FAKTUR PAJAK ADALAH

a. Pemberitahuan Ekspor Barang (PEB) yang telah diberikan persetujuan


ekspor oleh pejabat yang berwenang dari Direktorat Jenderal Bea dan
Cukai dan dilampiri dengan invoice yang merupakan satu kesatuan yang
tidak terpisahkan dengan PEB tersebut;
b. Surat Perintah Penyerahan Barang (SPPB) yang dibuat/dikeluarkan oleh
Bulog/DOLOG untuk penyaluran tepung terigu;
c. Paktur Nota Bon Penyerahan (PNBP) yang dibuatkan/dikeluarkan oleh
PERTAMINA untuk penyerahan Bahan Bakar Minyak dan/atau bukan
Bahan Bakar Minyak;
d. Bukti tagihan atas penyerahan jasa telekomunikasi oleh perusahaan
telekomunikasi;
e. Tiket, tagihan Surat Muatan Udara (Airway Bill), atau Delivery Bill, yang
dibuat/dikeluarkan untuk penyerahan jasa angkutan udara dalam negeri;
DOKUMEN YG KEDUDUKANNYA DIPERLAKUKAN SEBAGAI
FAKTUR PAJAK ADALAH

f. Nota Penjualan Jasa yang dibuat/dikeluarkan untuk penyerahan jasa


kepelabuhanan;
g. Bukti tagihan atas penyerahan listrik oleh perusahaan listrik;
h. Pemberitahuan Ekspor Jasa Kena Pajak/Barang Kena Pajak Tidak
Berwujud yang dilampiri dengan invoice yang merupakan satu
kesatuan yang tidak terpisahkan dengan Pemberitahuan Ekspor Jasa
Kena Pajak/Barang Kena Pajak Tidak Berwujud, untuk ekspor Jasa
Kena Pajak/Barang Kena Pajak Tidak Berwujud;
i. Pemberitahuan Impor Barang (PIB) yang mencantumkan identitas
pemilik barang berupa nama, alamat, Nomor Pokok Wajib Pajak
(NPWP) dan dilampiri dengan Surat Setoran Pajak (SSP), Surat Setoran
Pabean, Cukai dan Pajak (SSPCP), dan/atau bukti pungutan pajak oleh
Direktorat Jenderal Bea dan Cukai yang mencantumkan identitas
pemilik barang berupa nama, alamat dan Nomor Pokok Wajib Pajak
(NPWP) yang merupakan satu kesatuan yang tidak terpisahkan dengan
PIB tersebut, untuk impor Barang Kena Pajak.
DOKUMEN YG KEDUDUKANNYA DIPERLAKUKAN SEBAGAI
FAKTUR PAJAK ADALAH

J. Surat Setoran Pajak (SSP) untuk pembayaran Pajak Pertambahan


Nilai atas pemanfaatan Barang Kena Pajak Tidak Berwujud atau
Jasa Kena Pajak dari Luar Daerah Pabean;
K. Bukti tagihan atas penyerahan Barang Kena Pajak dan/atau Jasa
Kena Pajak oleh Perusahaan Air Minum;
L. Bukti tagihan (Trading Confirmation) atas penyerahan Jasa Kena
Pajak oleh perantara efek;
M. Bukti tagihan atas penyerahan Jasa Kena Pajak oleh Perbankan.
dan
N. Surat Setoran Pajak untuk pembayaran Pajak Pertambahan Nilai
atas penyerahan Barang Kena Pajak melalui juru lelang disertai
dengan Risalah Lelang.
LARANGAN MEMBUAT
FAKTUR PAJAK
Ps. 14 ayat (1), (2)

ORANG PRIBADI / BADAN YG


TIDAK DIKUKUHKAN SEBAGAI PKP

DILARANG MEMBUAT FAKTUR PAJAK

DLM HAL FAKTUR PAJAK TELAH DIBUAT

PAJAK YG TERCANTUM DLM FAKTUR PAJAK

HARUS DISETORKAN
KE

KAS NEGARA
HAL-HAL YG PERLU DIPERHATIKAN DLM PER-
38/PMK.03.2010, PER-24/PJ/ 2012 jo PER-
08/PJ/2013

1. Pengusaha Kena Pajak (PKP) wajib menerbitkan Faktur


Pajak setiap penyerahan Barang Kena Pajak atau Jasa Kena
Pajak.

2. Faktur Pajak harus dibuat pada :


- saat penyerahan Barang Kena Pajak dan/atau Jasa Kena
Pajak;
- saat penerimaan pembayaran dalam hal penerimaan
pembayaran terjadi sebelum penyerahan Barang Kena Pajak
dan/atau sebelum penyerahan Jasa Kena Pajak;
- saat penerimaan pembayaran termin dalam hal penyerahan
sebagian tahap pekerjaan; atau
- saat PKP menyampaikan tagihan kepada Bendahara
Pemerintah sebagai Pemungut Pajak Pertambahan Nilai.
HAL-HAL YG PERLU DIPERHATIKAN DLM PER-
38/PMK.03.2010, PER-24/PJ/ 2012 jo PER-
08/PJ/2013

3. Faktur Pajak Gabungan harus dibuat paling lama pada akhir bulan
penyerahan Barang Kena Pajak dan/atau Jasa Kena Pajak.
4. Faktur Penjualan yang memuat keterangan sesuai dengan keterangan dalam
Faktur Pajak sebagaimana dimaksud dalam Pasal 13 ayat (5) Undang-
Undang Nomor 8 Tahun 1983 tentang Pajak Pertambahan Nilai Barang dan
Jasa dan Pajak Penjualan atas Barang Mewah sebagaimana telah beberapa
kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 42 Tahun 2009 (UU
PPN), dan pengisiannya sesuai dengan Tata Cara Pengisian Keterangan
pada Faktur Pajak, dipersamakan dengan Faktur Pajak.
5. Bentuk dan ukuran Formulir Faktur Pajak disesuaikan dengan kepentingan
PKP dan pengadaan formulir Faktur Pajak dilakukan sendiri oleh PKP.
6. Faktur Pajak harus diisi secara lengkap, jelas, benar dan sesuai dengan
keterangan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 13 ayat (5) UU PPN, serta
ditandatangani oleh pejabat/ kuasa yang ditunjuk untuk menandatangani
Faktur Pajak. Faktur Pajak yang tidak diisi secara lengkap dan benar
dan/atau tidak ditandatangani merupakan Faktur Pajak cacat.
PEMUNGUT PPN
Ps. 1 angka 27

- BENDAHARAWAN PEMERINTAH;
- BADAN;
- INSTANSI PEMERINTAH.

YANG DITUNJUK OLEH MENTERI KEUANGAN

UNTUK

MEMUNGUT
PAJAK YG TERUTANG
OLEH PKP ATAS
MENYETOR PENYERAHAN BKP/
JKP KEPADA
PEMUNGUT PPN
MELAPORKAN
KEWAJIBAN PENGUSAHA MELAPORKAN
USAHANYA UNTUK DIKUKUHKAN SEBAGAI PKP
Ps. 3 A ayat (1) dan (2)

PENGUSAHA YANG MELAKUKAN :

• PENYERAHAN BARANG KENA PAJAK;

• PENYERAHAN JASA KENA PAJAK, DAN

• EKSPOR BARANG KENA PAJAK

TERMASUK PENGUSAHA KECIL YG MEMILIH

UNTUK DIKUKUHKAN SEBAGAI PKP

MELAPORKAN USAHANYA UNTUK


W
DIKUKUHKAN SEBAGAI PKP

A MEMUNGUT PPN / PPn BM YANG TERUTANG

J MENYETORKAN PPN / PPn BM

I YANG MASIH HARUS DIBAYAR

B
MELAPORKAN PENGHITUNGAN PAJAK
KEWAJIBAN ORANG PRIBADI ATAU BADAN YANG
MEMANFAATKAN BKP TIDAK BERWUJUD DAN JKP
DARI LUAR DAERAH PABEAN

Ps. 3A ayat (3)

ORANG PRIBADI ATAU BADAN YANG MEMANFAATKAN :

- BARANG KENA PAJAK TIDAK BERWUJUD DARI LUAR DAERAH

PABEAN;

- JASA KENA PAJAK DARI LUAR DAERH PABEAN

W
MEMUNGUT
A
PPN YG
J MENYETOR, DAN
TERUTANG
I

MELAPORKAN
B

PENGHITUNGAN & TATA CARANYA


DIATUR DENGAN KEPUTUSAN
MENTERI KEUANGAN
OBJEK PAJAK
Ps. 4

PPN DIKENAKAN ATAS

PENYERAHAN BKP ATAU JKP DI DALAM DAERAH


PABEAN OLEH PENGUSAHA;
(BAIK PENGUSAHA YANG TELAH DIKUKUHKAN MENJADI PKP, MAUPUN
PENGUSAHA YANG SEHARUSNYA DIKUKUHKAN MENJADI PKP TETAPI
BELUM DIKUKUHKAN)

IMPOR BKP;

PEMANFAATAN BKP TIDAK BERWUJUD


ATAU JKP DARI LUAR DAERAH PABEAN DI DALAM
DAERAH PABEAN;

EKSPOR BKP OLEH PKP.


SYARAT SUATU PENYERAHAN UNTUK DAPAT
DIKENAKAN PPN
Penjelasan Ps. 4 huruf a dan c.

PPN DIKENAKAN ATAS

PENYERAHAN BARANG DAN JASA

APABILA

BARANG BERWUJUD DAN JASA YG DISERAHKAN

ADALAH BKP ATAU JKP;

BARANG TIDAK BERWUJUD YANG DISERAHKAN

ADALAH BKP TIDAK BERWUJUD;

PENYERAHAN DILAKUKAN DI DALAM DAERAH

PABEAN;

PENYERAHAN DILAKUKAN DALAM RANGKA

KEGIATAN USAHA ATAU PEKERJAAN PENGUSAHA


Daftar Pustaka
Teguh Hadi Wardoyo, 2013, TAXATION (Pengantar Perpajakan Indonesia), TaxSys.
Waluyo, 2014, Perpajakan Indonesia, Edisi 10, Jakarta: Salemba Empat.
Mardiasmo, 2011, Perpajakan, Edisi Revisi Tahun 2011, Yogyakarta: ANDI.
Siti resmi, 2014, Perpajakan: Teori dan Kasus, Edisi 8, Jakarta: Salemba Empat
UU No. 28 Tahun 2007 tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan, berikut
Peraturan Pelaksanaannya.
UU No. 36 Tahun 2008 tentang Pajak Penghasilan, berikut Peraturan Pelaksanaannya
UU No. 42 Tahun 2009 tentang Pajak Pertambahan Nilai Barang dan Jasa dan Pajak
Penjualan Atas Barang Mewah.

<
← MENU
MENU AKHIRI
AKHIRI
Terima Kasih
Yenny Dwi Handayani, SE., MSi., AK., CA

Anda mungkin juga menyukai