Anda di halaman 1dari 6

ARTI DIMENSI,

BENTUK DAN
PEFORMA
1. Pengertian Metrologi
• Pengertian Metrologi disebutkan dalam pasal 1 point a Undang –
Undang Nomor 2 tahun 1981 tentang Metrologi Legal “Metrologi
ialah ilmu pengetahuan tentang ukur-mengukur secara luas”.
• Metrologi Industri adalah ilmu yang mempelajari pengukuran dimensi
dan karakteristik geometrik suatu produk, menggunakan alat ukur
sehingga didapatkan hasil yang mendekati hasil yang sebenarnya.
• Agar bisa diukur, maka suatu produk harus mempunyai karakteristik
geometrik.
2. Teori Dasar
• Karakteristik geometrik adalah ukuran kelonggaran dari suatu
komponen yang memiliki pengaruh besar kepada fungsi dari kerja
suatu mesin. (Taufiq Rochim 2001 : 1)
• Karakteristik geometrik meliputi :
1. Ukuran (dimention)
2. Bentuk (form)
3. Posisi (position)
4. Kehalusan /kekasaran (smoothness/roughness).
• Karakteristik geometrik yang ideal antara lain :
1. Ukuran yang teliti;
2. Bentuk yang sempurna;
3. Dan permukaan yang halus sekali.
3. Arti Dimensi, Bentuk dan Peforma
• Dimensi merupakan suatu ukuran termasuk didalamnya panjang, lebar,
tinggi, luas, jarak, toleransi yang terdapat didalam komponen-
komponen sebuah produk.
• Bentuk juga merupakan penjabaran geometris dari bagian semesta
bidang yang ditempati oleh obyek tersebut, yaitu ditentukan oleh
batas-batas terluarnya namun tidak tergantung pada lokasi (koordinat)
dan orientasi (rotasi)-nya terhadap bidang semesta yang ditempati.
• Peforma merupakan suatu kemampuan mesin/alat untuk melakukan
sebuah aktivitas/gerakan.
Dalam pengukuran dibutuhkan ketelitian. Ketelitian ini tidak mungkin
terpenuhi (sempurna) karena ada beberapa faktor yang menyebabkan
terjadinya penyimpangan antara lain :
a. Alat ukur,
b. Benda ukur, dan
c. Orang yang melakukan pengukuran.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai