Anda di halaman 1dari 30

Paparan Calon Penerima

Bantuan Bansos
Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten Lamongan
01 Manajemen Bisnis Sederhana
.

02 HPP dan Harga Jual


MATERI .
03 Packaging / Kemasan
.

04 Pemasaran Produk
.
01
Manajemen Bisnis
Sederhana
Definisi Manajemen
adalah sebuah proses perencanaan, pengorganisasian,
pengkoordinasian, dan pengontrolan sumber daya untuk
mencapai sasaran secara efektif dan efisien.

Efektif berarti bahwa tujuan dapat dicapai sesuai dengan


perencanaan, sementara efisien berarti bahwa tugas yang
ada dilaksanakan secara benar, terorganisir, dan sesuai
dengan jadwal
( Ricky W.
Griffin )
01 Fungsi Manajemen
.
Perencanaan Pengkoordinasian
Menetapkan sasaran (target), Mengarahkan, mempengaruhi,
menetapkan strategi, menyusun memotivasi orang lain/team untuk
rencana untuk mencapai target yang bekerja secara efisien dan efektif
diinginkan.

Pengorganisasian Pengontrolan
Menyusun organisasi kerja, Menjamin segala sesuatunya
menentukan apa yang perlu berjalan dengan sebagaimana
dilakukan, bagaimana caranya dan mestinya dengan memantau dan
siapa yang melakukan menilai kinerja team untuk mencapai
tujuan yang ditetapkan
02 Contoh Manajemen Bisnis Sederhana
.
Manajemen Keuangan
Manajemen keuangan bisa menggunakan cara pembedaan antara uang
pribadi dan uang bisnis atau usaha. Jangan campur adukkan antara
keuangan pribadi dan bisnis. Catat segala transaksi baik yang masuk dan
keluar. Perhatikan laba yang diperoleh

Manajemen SDM atau Pegawai


Manajemen SDM juga penting untuk mengetahui sejauh mana SDM bisa
dimaksimalkan dengan pembagian tugas yang baik. Bisnis Anda harus selalu
berinovasi agar bisa bersaing dengan sehat. SDM harus terus dilatih dan di-
training sehingga mereka akan lebih produktif.
02 Contoh Manajemen Bisnis Sederhana
.
Manajemen Resiko
Dalam dunia bisnis, pasti ada resiko. Namun Anda harus cermat menganalisa
masalah dan resiko yang akan terjadi. Anda juga bisa meminimalisir resiko
kerugian perusahaan atau bisnis Anda.

Manajemen Pemasaran
Menyesuaikan antara apa yang diinginkan oleh pasar dengan produk yang
Anda tawarkan. Perencanaan iklan, sosialisasi dan lain sebagainya.

Pemasaran yang tepat bisa menghemat dana, tenaga dan waktu.


02 Contoh Manajemen Bisnis Sederhana
.
Manajemen Produksi
Menjaga ketersediaan produk dan kualitas produknya. Menentukan
standarisasi untuk produk yang dihasilkan. Standarisasi akan meningkatkan
mutu dan kualitas produk.

Manajemen Pengembangan
Mengembangkan usaha diperlukan sistem manajemen yang tepat agar
berjalan efektif dan efisien. Melebarkan sayap tidak mudah. Jika terburu-
buru, tanpa rencana matang, hasilnya justru akan rugi berlipat-lipat.
02 Contoh Manajemen Bisnis Sederhana
.
Manajemen Pemulihan
Bisnis Anda, di waktu tertentu bisa saja stagnan, tidak berkembang bahkan
macet. Jika ini kondisinya, manajemen pemulihan dibutuhkan. Pemulihan
bisa dimulai dengan mencari masalah baik internal dan eksternal kemudian
dicarikan solusinya. Setelah itu, lakukan beberapa perbaikan
02
Menghitung HPP
Dan Menentukan
Harga Jual
Definisi HPP
Harga Pokok Produksi adalah semua biaya yang
berkaitan dengan produk (barang) yang diperoleh,
dimana didalamnya terdapat unsur biaya produk
berupa biaya bahan baku, biaya tenaga kerja langsung,
dan biaya overhead pabrik / rumah produksi

(M.Nafarin, 2009:
497 )
01 Manfaat Mengetahui HPP
.
Sebagai patokan untuk menentukan
harga jual
Untuk mengetahui laba yang diinginkan,
harga jual yang lebih besar dari HPP
akan memperoleh laba, dan sebaliknya
harga jual yang lebih rendah dari HPP
akan mengalami kerugian
02 Cara Menghitung HPP
.

1 RESEP COOKIES = 43 PCS Total Harga Bahan Rp 95.550,-


HARGA BAHAN Kemasan 43 pcs x Rp. 1.600,- Rp 68.800,-
• Margarin Rp. Biaya Tenaga Kerja 30% - 40% Rp 37.500,- (40%)
8.000,- Biaya Overhead 8% - 10% Rp 9.550,- (10%)
• Butter Rp. (Gas,Litrik Air)
9.000,-
• Telur Rp. Total Harga Pokok Produksi Rp 211.400,-
12.000,-
• Gula Rp.
7.200,-
• Coklat Rp.
11.250,-
• Flavour Powder Rp.
9.000,-
• Susu bubuk Rp.
7.500,-
• Tepung Terigu Rp.
5.600,-
• Flavour Pasta Rp.
5.000,-
• Vanili Rp.
Definisi HPP
Harga Jual adalah besarnya harga yang akan dibebankan
kepada konsumen yang diperoleh atau dihitung dari
biaya produksi ditambah dengan biaya non produksi
dan laba yang diharapkan

(Mulyadi 2005 )
01 Komponen Dasar Dalam Menentukan Harga Jual
.

HPP
Biaya Operasional
Resiko
Keuntungan
Marketing
02 Contoh Menghitung Harga Jual Terendah
.

Harga Pokok Produksi Rp. 211.400,-


Biaya Operasional 5% - 10% Rp. 17.000,- (8%)
Resiko 5% - 8% Rp. 10.500,- (5%)
Keuntungan 50% - 100% Rp. 105.700,- (50%)
Biaya Marketing 5% - 10% Rp. 21.100,- (10%)

Total Harga Rp. 365.700,- (43 pcs)

Harga Jual Terendah Rp. 365.700,- / 43 pcs = Rp. 8.500,-


Harga Jual Tertinggi = Rp. 15.000,-
03
Packaging /
Kemasan
Definisi Packaging
Kemasan/Packaging adalah wadah untuk mencegah dan
melindungi sebuah produk dari kerusakan yang tidak
diinginkan seperti kerusakan fisik atau pencemaran
01 Fungsi Kemasan
.
• Melindungi produk dari sinar ultraviolet, benturan,
kontaminasi, panas, kelembaban udara, atau segala
macam hal yang dapat mengurangi mutu produk.
• Mewadahi produk selama distribusi dari produsen
sampai dengan konsumen, dengan tujuan agar produk
tersampaikan dengan sempurna.
• Sebagai identitas produk, kemasan dapat digunakan
sebagai informasi dan alatkomunikasi kepada konsumen.
02 Syarat Kemasan Yang Baik
.
• Dalam hal perlindungan :
• Memiliki kemampuan melindungi isinya dari resiko kerusakan.
• Memiliki kemampuan mencegah isinya dari pencemaran.
• Memiliki kemampuan/daya membungkus yang baik agar mempermudah
dalam penanganan saat proses distribusi dilakukan
• Mempunyai bentuk dan ukuran sesuai norma/standar.
• Dalam hal promosi  : 
• Menggunakan cat warna yang membuat produk berkesan mewah dan
menarik perhatian para konsumen
• Memberikan kesan bahwa produk adalah produk yang bermutu dan mahal.
• Desain wadahnya tidak sulit atau mempermudah pemakai.
• Desain wadahnya mutakhir dan selalu mengikuti perkembangan.
03 Penggolongan Kemasan
.
• Struktur sistem kemas
• Kemasan Primer adalah kemasan yang langsung membungkus bahan pangan,
• Kemasan Skunder adalah kemasan yang digunakan untuk melindungi produk yang
sudah dibungkus menggunakan kemasan primer-Kemasan Tersier adalah kemasan yang
umumnya digunakan sebagai pelindung selama pengangkutan.
• Frekuensi pemakaian
• Kemasan Disposable adalah kemasan sekali pakai,
• Kemasan Multi-trip adalah kemasan yang dapat digunakan berulang kali
• Kemasan Semi-Disposable adalah kemasan yang tidak dibuang
• Jenis atau sifat kekakuan
• Kemasan Fleksibel adalah kemasan yang menggunakan bahan yang mudah dilenturkan
• Kemasan Kaku adalah kemasan yang menggunakan bahan keras dan kaku
• Kemasan Hybird adalah kemasan yang memiliki sifat fleksibel dan kaku
04
Pemasaran
Produk
Definisi Pemasaran
Pemasaran adalah suatu proses sosial dan manajerial di
mana individu dan kelompok mendapatkan kebutuhan
dan keinginan mereka dengan menciptakan, menawarkan
dan bertukar sesuatu yang bernilai satu sama lain
Strategi Pemasaran
Strategi pemasaran adalah serangkaian tindakan terpadu
menuju keunggulan kompetitif yang berkelanjutan. Faktor-
faktor yang mempengaruhi strategi pemasaran adalah :
faktor mikro, yaitu perantara pemasaran, pemasok,
pesaing dan masyarakat,
faktor makro, yaitu demografi ekonomi, politik hukum,
teknologi fisik dan sosial budaya.
01 Startegi dan Kiat Pemasaran (Sudut Pandang Penjual)
.
• tempat yang strategis (place),
• produk yang bermutu (product)
• harga yang kompetitif (price) dan
• promosi yang gencar (promotion).
01 Sudut Pandang Pelanggan
.
• kebutuhan dan keinginan pelanggan (customer needs
and wants)
• biaya pelanggan (cost to the customer),
• kenyamanan (convenience)
• komunikasi (comunication).
02 Metode Riset Pemasaran
.
• Konsep inti pemasaran sesungguhnya adalah identifikasi
kebutuhan konsumen, yang selanjutnya dibuat dan
dikembangkan sebuah produk/jasa layanan kemudian
dipertemukan dengan kebutuhan konsumen secara
tepat.
• Metode riset pemasaran untuk mengetahui apa yang
diinginkan konsumen cukup banyak. Ada 3 yang cukup
populer yang bisa digunakan untuk mengurangi resiko
produk gagal di pasaran, yaitu kuisioner, grup fokus
dan survei.
03 Bauran Pemasaran
.
• Konsep marketing mix merupakan salah satu konsep dalam
pemasaran modern pada saat sekarang ini. Dimana konsep
tersebut adalah salah satu kegiatan pemasaran yang sangat
menentukan keberhasilan perusahaan dalam mengejar
maksimum profitmarketing mix dapat dibagi menjadi 4P
sebagai berikut :
• Product (Produk)
• Price (Harga)
• Place (distribusi/tempat)
• Promotion (promosi)
03 Diferensiasi
.
• Agar dapat dijadikan merek, produk harus di
diferensiasikan.Produk fisik memiliki potensi di
diferensiasikan secara beragam. Di sini penjual
menghadapi sejumlah kemungkinan diferensiasi termasuk
bentuk, fitur, penyesuaian, kualitaskerja, kualitaskesesuaian,
ketahanan, keandalan, kemudahan perbaikan dan gaya.
Desain menjadi sarana diferensiasi yang semakin penting.
• Diferensiasi Produk.
• Desain.
• Diferensiasi jasa.
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai