Anda di halaman 1dari 13

PERKEMBANGAN

ADMINISTRASI
MG-02-PERTEMUAN KETIGA
Perkembangan administrasi
• Sebagai Seni: Pra-sejarah, Sejarah hingga revolusi
• Pra-Sejarah:Mesopotamia, Babilonia(teknologi),
Mesir (rencana, organisasi, kepemimpinan,
pengawasan) China(kode etik), Romawi (tugas
pemerintahan dan departemen)
• Sejarah hingga Revolusi: Gereja Romawi Katolik,
Nicholo Machieveli, Revolusi Industri
Sebagai ilmu
• Henry Fayol: scientific management
• F.W. Taylor: produktivitas kerja pegawai
• Bittle: sebagai profesi
Kriteria profesionalisme
• R.Murdick dan J.E. Ross (1981) kriteria
profesionalisme
a.Knowledge
b.Completent application
c.Social responsibility
d.Self-control
e.Community santion
Administrasi Negara
• Dilihat dari lingkungan lembaga eksekutif
• Cabang pemeritnahan dan hal-hal yang berkaitan
dengan publik
• Terdapat hubungan interaktif antara administrasi
negara dengan lingkungan sosialnya, salah satunya
unsur budaya yang merupakan unsur yang paling
banyak mempengaruhi penampilan/performance
administrasi negara
Sejarah pertumbuhan administrasi negara
• Administrasi modern penuh dengan usaha untuk lebih
menekan jabatan publik agar mempersembahkan segala
kegiatannya untuk mewujudkan kemakmuran dan
melayani kepentingan umum. Administrasi negara tidak
dipandang sebagai administrasi ‘of the public’ tetapi
sebaliknya adalah ‘for the public’.
lanjutan
• Selama abad ke 16-18 tonggak kemampuan administrasi
negara Jerman dan Austria telah dipancangkan oleh
kaum Kameralis yang memandang administrasi sebagai
teknologi. Administrasi negara memperoleh perhatian
penting di Amerika terutama setelah negara ini merdeka
Pendekatan Administrasi Negara Modern
• Perkembangan evolusioner administrasi negara
diuraikan melalui pendekatan
tradisional,pendekatan perilaku, pendekatan
pembuat keputusan dan pendekatan ekologis.
• Pendekatan tradisional mengungkapkan
mengenai pengaruh politik,sebagai induk
administrasi negara maka pendekatan rasional
dalam administrasi dan pengaruh gerakan
manajemen ilmiah terhadap perkembangan
administrasi negara.
lanjutan
• Metodologi dalam administrasi beraneka ragam sehingga
administrasi negara merupakan bidang kajian yang
dinamis.
• Riset metodologi dalam administrasi dapat menggunakan:
kualitatif, kuantitatif, mix-methode, soft system
methodologi, System Thinking, SEM
Masalah Focus dan Locus Administrasi Negara

 Nicholas Henry:
Paradigma 1: dikotomi politik-administrasi (1900-1926) - locus
Paradigma 2: prinsip-prinsip administrasi negara (1927-1937) - focus
Paradigma 3: administrasi negara sebagai ilmu politik (1950-1970) - locus
Paradigma 4: administrasi negara sebagai ilmu administrasi (1956 – 1976) -
focus
Paradigma 5: administrasi negara sebagai administrasi negara (1970-sekarang)
– menghubungkan locus dan focus

.
Kekhususan Administrasi Negara
 Administrasi negara mempunyai hal-hal yang bersifat
khusus yang tidak dimiliki oleh organisasi lainnya.
Menurut Caiden (1982) ada tujuh kekhususan
administrasi negara, yaitu:
1) Kehadiran administrasi negara tidak bisa dihindari
2) Administrasi negra mengharapkan kepatuhan
3) Administrasi negara mempunyai prioritas
4) Administrasi negara mempunyai kekecualian
5) Manajemen puncak administrasi negara adalah politik
6) Penampilan administrasi negara sulit diukur
7) Lebih banyk harapan yang diletakkan pada administrasi
negara
Tujuan administrasi
THANKS
FOR
ATTENTION

Anda mungkin juga menyukai