Anda di halaman 1dari 13

9th Grade

Kebijakan Publik Dan Good Governance

KELOMPOK 5

1. TIARA OKTAVIANI BAHUWA (241421039)


2. MEGA PALILATI (241421045)
3. FRISKA NURIMAN MUCHSIN (241421076)
4. DELA PUSPITA LABASO (241421110)
5. CINDY AULIA HASAN (241421076)
Kebijakan Publik
Kebijakan publik merupakan kewenangan pemerintah menjalankan
tugas dan fungsinya dalam hubungannya dengan masyarakat dan
dunia usaha. Pada dasarnya kebijakan pemerintah dalam menata
kehidupan masyarakat di berbagai aspek merupakan kebijakan yang
berorientasi pada kepentingan publik (masyarakat). Pengertian
kebijakan (policy) adalah prinsip atau cara bertindak yang dipilih untuk
mengarahkan pengambilan keputusan. Dalam setiap penyusunan
kebijakan publik diawali oleh perumusan masalah yang telah
diidentifikasi kemudian pelaksanaan kebijakan tersebut ditujukan
untuk mengatasi masalah yang terjadi dalam masyarakat.
Unsur - Unsur Kebijakan Publik
1. Tujuan Kebijakan, Kebijakan yang baik harus mempunyai tujuan yang
baik.
2. Masalah, Masalah merupakan unsur yang sangat penting dalam
kebijakan. Kesalahan dalam menentukan masalah secara tepat dapat
menimbulkan kegagalan total dalam seluruh proses kebijakan.
3. Tuntutan. Secara umum sudah diketahui, bahwa partisipasi merupakan
indikasi dari masyarakat maju. Partisipasi itu dapat berbentuk dukungan,
tuntutan dan tantangan atau kritik.
4. Dampak. Dalam ekonomi, dampak ganda disebut multiplier effect.
5. Sarana. Suatu kebijakan dilaksanakan dengan menggunakan sarana
dimaksud. Sarana tersebut antara lain berupa kekuasaan,
insentif,pengembangan kemampuan, simbolis dan perubahan kebijakan
itu sendiri.
CIRI - CIRI KEBIJAKAN PUBLIK

sebuah arahan dalam Kebijakan Publik ini


suatu tindakan dari dilaksanakan oleh
01 seseorang, kelompok
02 seorang aktor.
maupun pemerintah.

sesuatu yang
sebuah rangkaian
dilaksanakan atau tidak
03 dilaksanakan oleh
04 suatu instruksi/memerintah
contohnya Undang Undang.
pemerintah dan sesuatu
bentuk konkret negara
dengan rakyatnya
sendiri.
Kriteria Kebijakan Publik

Pertama Kedua Ketiga


Effectiveness(Efektifita Efficiency (efisiensi) Adequacy (cukup)
s)

Keempat Kelima Keenam


Equity (adil) Responsiveness (terjawab) Approriatness (tepat)
9th Grade
Good Governance

Good Governance merupakan suatu pengelolaan


tata pemerintahan yang baik serta bagaimana cara
manajemen pembangunan yang sangat solid dalam
artian seluruh aperatur negaranya mampu bekerja
sama dan bertanggung jawab yang sejalan dengan
berbagai prinsip demokrasi dan pasar yang efisien,
penghindaran salah alokasi dana investasi dan
pencegahan korupsi baik secara politik maupun
administratif.
Ciri - Ciri
Good Governance
Ciri - Ciri Good Governance

Terdapat aturan hukum


Terdapat suatu
yang adil tanpa pandang
partisipasi dalam bulu. Serta Pemerintah
masyarakat. bersifat transparan.

Pemerintah mempunyai daya


tanggap terhadap berbagai
pihak. Serta menerapkan
prinsip keadilan.
Ciri - Ciri Good Governance

Serta Pemerintah bertindak


secara efektif dan efisien.
Pemerintah berorientasi Kemudian adanya
pada konsesus untuk kesalingketerkaitan
mencapai kesepakatan. antarkebijakan.
.
Segala keputusan dapat
dipertanggungjawabkan kepada publik
atau bersifat akuntabilitas. Serta
Pnyelenggaraan pembangunan bervisi
strategis.
Prinsip - Prinsip Good
Governance

Pertama Kedua Ketiga


Transparasi Akuntabilitas Visi Strategis

Keempat Kelima Keenam


Personalitas Supremasi Hukum Demokrasi dan
Partisipasi Masyarakat
Aspek - Aspek
Good Governance
Aspek - Aspek Good Governance
Satu Dua
Administrative
Hukum/
Competence And
Kebijakan
Terbagi Transparency
atas 4
Tiga yaitu Empat
Desentralisasi Penciptaan
Pasar Yang
Kompetitif
Thank You!

Anda mungkin juga menyukai