Anda di halaman 1dari 10

PENGKAJIAN GAWAT DARURAT

Duta 3
DEFINISI

Pendekatan sistematik dari proses


keperawatan untuk mengidentifikasi masalah
keperawatan gawat darurat.
STANDAR PENGKAJIAN GAWAT DARURAT

Perawat gawat darurat harus melakukan


pengkajian fisik dan psikososial di awal dan
secara berkelanjutan untuk mengetahui
masalah keperawatan baru dalam lingkup
kegawat daruratan .
KAREKTERISTIK PENGKAJIAN GAWAT DARURAT

1. Dilakukan secara cepat dan sistematis


2. Dilakukan sesuai dengan prioritas kegawat
daruratan
3. Pengkajian fokus pada keadaan pasien tanpa
mengabaikan kecurigaan
4. Dilakukan secara berkala sesuai dengan tingkat
kegawatan (triase) yang ditetapkan.
PROSES PENGKAJIAN
1. Pengkajian Primer
Komponen Pemeriksaan
Airway (jalan Periksa apakah jalan napas paten atau tidak.
napas) Periksa vokalisasi.
Ada tidaknya aliran udara.
Periksa adanya suara napas abnormal: stridor, snoring,
gurgling

Breathing Periksa ada tidaknya pernapasan efektif dengan 3 M (melihat


(pernapasan) naik turunnya dinding dada, mendengarkan suara napas, dan
merasakan hembusan napas).
Warna kulit.
Identifikasi pola pernapasan abnormal.
Periksa adanya penggunaan otot bantu pernapasan, deviasi
trakea, gerakan dinding dada yang asimetris.
Periksa pola napas pasien

Circulation Periksa nadi, EKG, Periksa pengisian kapiler, warna kulit dan
(sirkulasi) suhu tubuh, serta adanya diaphoresis
2. Pengkajian Sekunder
a. AVPU
A Sadar Mata terbuka, tidak terlihat mengantuk,pasien berespon
(Alert) terhadap lingkungan sekelilingya, sadar terhadapa kejadian
yang menimpa, dapat menjelaskan kepada pemeriksa
V Respon Berespon terhadap pertanyaan perawat, menjawab
Verbal pertanyaan secara lengkap, koheren, atau tidak
lengkap. Berikan pertanyaan singkat dan jelas. Nama
bapak siapa?

P Respon Berespon terhadap rangsang nyeri, misalnya mengerang,


Nyeri bergumam, atau berteriak.
(Pain)

U Unrespon Tidak berespon (diam) terhadap stimulus verbal dan nyeri.


(Tidak
Berespon)
b. SAMPLE
 Sign and symptoms -) tanda dan gejala
 Allergies -) alergi
 Medication -) pengobatan
 Pertinent medical history -) riwayat
kesehatan terkait
 Last meal (or medical or menstrual period)
-) terakhir makan/pengobatan/ menstruasi
 Events surronding this incident -) kejadian
menyertai gaya hidup pasien
c. PQRST

P : Provokes, Palliatif (Penyebab)


Q : Quality (Kualitas)
R : Radiates (Penyebaran)
S : Severity (Keparahan)
T : Time (Waktu)
D. HEAD TO TOE
1. Kepala dan wajah
2. Leher
3. Dada
4. Abdomen
5. Ekstremitas
6. Punggung

e. Pengkajian Psikososial
F. PENGKAJIAN NEUROLOGIS (GCS)

Cara Spontan 4
membuka Dengan suara 3
mata Dengan nyeri 2
Tidak berespon 1

Verbal Orientasi bagus 5


Bingung 4
Kalima tidak jelas 3
Suara tidak jelas (bergumam) 2
Tidak berespon 1

Motorik Mengikuti perintah dengan baik 5


Melokalisasi nyeri 4
Menghindari nyeri 3
Fleksi abnormal 2
Tidak berespon 1

Anda mungkin juga menyukai