Anda di halaman 1dari 11

PROYEK PENDIDIKAN

BIOLOGI
(Pembuatan Sistem Tata Surya)
KELOMPOK 1

• DIAH SAFITRI
• JUWITA
• ADABI DARBAN
.

• ASY SYIFA
PENGERTIAN TEKNOLOGI,
REKAYASA,DAN REKAYASA
TEKNOLOGI
1. Teknologi
Secara etomologi, tekhnologi berasal dari kata
technologia (Bahasa Yunani) “techno”, yang artinya
keahlian “logia” artinya pengetahuan. Sementara
secara umum, pengertian technologi adalah
penerapan pengetahuan ilmiah untuk tujuan praktis
dalam kehidupan manusia atau dalam perubahan
dan manipulasi lingkungan manusia
2. Rekayasa

Rekayasa adalah proses beriorentasi


tujuan dari perencanagan dan pembuatan
peralatan dan sistem untuk mengeksploitasi
fenomena alam dalam konteks praktis bagi
manusia, sering kali (tetapi tidak selalu)
menggunakan hasil-hasil dan tekhnik-
tekhnik dari ini.
3. Rekayasa Teknologi
Rekayasa Tekhnologi adalah proses yang
berupa tujuan yang berasal dari hasil
rancangan atau sistem agar dapat
mengeksploitasi fenomena-fenomena atau
peristiwa yang ada diseluruh dunia bagi
kelangsungan hidup manusia.
SISTEM TATA SURYA
Sistem tata surya adalah kumpulan benda langit yang terdiri dari
matahari dan semua yang mengelilinginya, tata surya
terletak Tara surya pada galaksi bima sakti. Galaksi adalah
kumpulan dari bintang, bintang adalah benda langit
memancarkan cahayanya sendiri.
Bagian-Bagian Tata Surya
• Matahari Mars
Merkurius Yupiter
Venus Saturnus

Bumi Uranus
Neptunus
PEMBUATAN PROYEK SISTEM TATA
SURYA

Seperti halnya beberapa proyek ilmiah


sederhana, alat peraga planet merupakan
proyek atau kerajinan yang hampir selalu
ditampilkan dalam pekan ilmiah. Alat
peraga planet menggambarkan
pengetahuan si pembuatnya mengenai
planet tersebut, serta menunjukkan
keahliannya dalam menggambarkan
karakteristik fisik dan ukuran dari planet
tersebut.
ALAT,BAHAN DAN CARA
MEMBUATNYA
1. Alat dan Bahan
Alat yang digunakan yaitu:
a. Gunting
b. Ketter/Pisau
c. Kuas
Bahan yang digunakan yaitu:
a. Styrofoam
b. Cat minyak
c. Karton
Prosedur Kerja
a. Menyiapkan alat dan bahan yang digunakan
b. Menentukan planet yang akan dibuat
c. Menyiapkan Styrofoam yang berbentuk bundar
d. Mewarnai Styrofoam sesuai dengan planet yang akan dibuat
menggunakan cat
akrilik
e. Menambahkan tekstur atau karakter khusus pada alat peraga
f. Menyangga planet dengan menggunakan potongan kayu dowel yang
diberi alas
karton
g. Menyusun alat peraga sesuai dengan susnan sistem tata surya.
TERIMA KASIH
.

Anda mungkin juga menyukai