Anda di halaman 1dari 14

PEDALAMAN MATERI

KELAS IV
TEMA 9 KAYANYA NEGERIKU
SUB TEMA 3 PELESTARIAN KEKAYAAN SUMBER DAYA ALAM DIINDONESIA
PEMBELAJARAN KE 4
OLEH
IDA LAILA,S.Pd
TUJUAN PEMBELAJARAN

 1. Siswa dapat Menemukan  4. Siswa dapat Menganalisis


informasi dari seorang tokoh perilaku yang menunjukkan
melalui wawancara menggunakan pelaksanaan kewajiban dan hak
daftar pertanyaan. sebagai warga masyarakat dalam
kehidupan sehari-hari.
 2. Siswa dapat Menyajikan hasil
wawancara menggunakan kosakata  5. Siswa dapat Menunjukkan sikap
baku dan kalimat efektif dalam toleransi dalam keberagaman umat
bentuk teks tulis. beragama dimasyarakat dalam
konteks Bhineka Tunggal Ika.
 3. Siswa dapat Meyakini
keberagaman umat beragama  6. Siswa dapat Menjelaskan hasil
dimasyarakat sebagai anugerah identifikasi pelaksanaan kewajiban
Tuhan YME dalam konteks Bhineka dan hak sebagai warga masyarakat
Tunggal Ika dalam kehidupan sehari-hari
MATERI PEMBELAJARAN

1.Wawancara tentang pelaksanaan


kerja bakti
2.Pelaksanaan hak dan kewajiban
dalam kehidupan sehari-hari
Agar kelestarian Sumber Daya Alam tetap terjaga masyarakat
harus bahu membahu dan bersatu pada mejaga
kelestariannya yang tercercin sikap persatuan dan kesatuan
masyarakat

sikap persatuan dan kesatuan disekolah


sanagt diperlukan untuk menjaga kebersihan
lingkungan sekolah dengan lingkungan
sekolah yang bersih membuat kita menjadi
nyaman belajar disekolah.
Supaya rumah dan lingkungan rumah
terjaga kebersihannya
Kerja sama dilingkungan rumah adalah
kewajiban
yang harus kita lakukan dirumah

Contoh kerja sama di lingkungan


masyarakat
 Kerja bakti merupakan kegiatan positif
 Yang memupuk jiwa persatuan dan kesatuan
Wawancara adalah kegiatan menggali
informasi dari narasumber
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai