Anda di halaman 1dari 24

DEMONSTRASI KONTEKSTUAL 3.

3
“PENGELOLAANPROGRAM YANG
BERDAMPAK POSITIF PADA MURID”

SUCI EVAYANTI ,S.Pd


SMP NEGERI 1 TLOGOSARI
CGP.7 KABUPATAEN BONDOWOSO
PERKENALKAN

Fasilitator Pengajar praktik


SULAIMAN,M.Pd RUDI HARIYONO,S.T
Tujuan pembelajaran Khusus

CGP dapat mengembangkan ide dari ruang


kolaborasi menjadi sebuah prakarsa perubahan
dalam bentuk rencana program/kegiatan yang
memanfaatkan model manajemen perubahan
BAGJA
Program kegiatan

“PIJAR”
{PROGRAM LITERASI PELAJAR}
Literasi ialah kemampuan berbahasa yang dimiliki oleh
seseorang dalam berkomunikasi “membaca, berbicara,
menyimak dan menulis” dengan cara yang berbeda sesuai

Latar dengan tujuannya.

karena
Adapun sekolah kami mengadakan program PIJAR ini
dilihat dari perencanaan program berbasis

Belakang data,berdasarkan rapot pendidikan diperoleh nilai literasi


disekoah saya rendah belum sesuai dengan harapan
sekolah.Hal ini merupakan salah satu indikator bahwa minat
murid dalam menbaca dan menulis masih kurang,Sehingga
PIJAR ini kami pilih untuk dapat membantu minat murid dalam
berliterasi dengan baik dan hal ini harus dapat terwujudkan dan
dioptimalkan.
PIJAR yang kami programkan disekoah saya ada dua
yaitu literasi membaca buku dan literasi mengaji.mengapa
literasi mengaji juga diusung disekolah kami dikarenakan orang
tua/wali murid disekitar sekolah kami agamis dan disekitar
sekolah kami banyak terdapat pondok – pondok pesantren.
Program ini memiliki tujuan:
Tujuan  Meningkatkan budaya literasi
pada anak
“PIJAR”  Mengembangkan rasa cinta
membaca pada anak
 Mencetak anak menjadi
tahfiz/penghafal Al-quran yang
baik
Alasan pemilihan Karena literasi merupakan pondasi
dari suatu ilmu
“PIJAR” Tingkat literasi anak masih rendah
Dengan adanya literasi dapat
memperluas wawasan interpersonal
anak akan semakin baik
Mengoptimalkan kinerja otak karna
digunakan untuk kegiatan membaca
dan menulis
Dasar Filosofi KHD!!!

Maksud pengajaran dan pendidikan


yang berguna untuk perikehidupan
bersama adalah memerdekakan Place Your Picture Here

manusia sebagai anggota persatuan


{rakyat}.
Komponen profil pelajar pancasila yang
dikembangkan
BERIMAN ,BERTAQWA DAN
BERAKHLAK MULIA MANDIRI

1 Menumbuh kembangkan kepemimpinan


Menumbuh kembangkan kepemimpinan
murid akan mendorong murid untuk
2
murid akan mendorong murid mengambil kontrol dan bertanggung
mengembangkan berbagai sikap positif jawab pada proses pembelajarannya
yang merupakan pengejahwantahan dari sendiri.
iman,taqwa dan akhlak mulia.

BERNALAR KRITIS KREATIF

Menumbuh kembangkan kepemimpinan


murid dapat mendorong murid . Menumbuh kembangkan kreativitas sehingga
Mengembangkan cara berpikir yang murid mampu memodivikasi dan menghasilkan

3 sistematis,terbuka dan kritis sesuatu yang bermakna dan berdampak pada


orang lain disekitarnya. 4
Karakteristik lingkungan pendukung tumbuhnya kepemimpinan murid
yang akan dikembangkan ????
Lingkungan yang menyediakan kesempatan untuk murid menggunakan pola
pikir positif dan merasakan emosi yang positif

Lingkungan yang menempatkan murid sedemikian rupa sehingga terlibat


aktif dalam proses belajarnya sendiri.

Lingkungan yang membuka wawasan murid agar dapat menentukan dan


menindak lanjuti tujuan, harapan atau mimpi yang manfaat dan
kebaikannya melampaui pemenuhan kepentingan individu, kelompok,
maupun golongan.
PRAKARSA
PERUBAHAN

Menumbuhkan keterampilan
murid dalam bidang akademik
dan non Akademik sehingga
murid dapat berperan aktif
dalam proses belajarnya
sendiri melalui kegiatan PIJAR
{Program Literasi Pelajar}
TAHAPAN

TEXT
Buat Pertanyaan

PERTANYAAN TINDAKAN RENCANA PELIBATAN MURID


ASET YANG WAKTU/PENANGGUNG
{VOICE,CHOICE,OWNERSHIP} JAWAB
DIBERDAYAKAN

Melakukan dialok
1. Mengapa kita perlu Berdiskusi dengan KS  kepala
Sekolah
dengan murid  waktu:1
Minggu
meningkatkan dan rekan sejawat dan menampung Rekan sejawat
kemampuan literasi Penanggungjawab:CGP
tentang pentingnya
aspirasi mereka Murid
murid? literasi dan bagaimana
2. Bagaimana cara proses literasi tersebut untuk
meningkatkan dapat berhasil mengautkan ide-
kemampuan literasi Berdiskusi dengan ide ditahap awal
dikelas 7,8,9 untuk rekan sejawat untuk
menumbuhkan mengidentisifikasi hal-
keteram[ilan hal yang dapat
akademik maupun menumbuhkan keaktifan
non akademik pada murid untuk melakukan
murid? literasi
Ambil Pelajaran

PERTANYAAN TINDAKAN RENCANA PELIBATAN MURID ASET YANG WAKTU/PENANGGUNG


{VOICE,CHOICE,OWNERSHIP} JAWAB
DIBERDAYAKAN

Melakukan diskusi
1. Aktivitas apa yang  Mengobservasi bersama murid 7,8,9 Aset Manusia  waktu:1
Minggu
dapat menarik minat 1. Ks
kegitan literasi yang untuk mengetahui Penanggungjawab:CGP
literasi murid selama 2. Murid
ini? selama ini telah program literasi yang
berjalan di kelas 7.8 sudah berjalan 3. Rekan sejawat
2. Apa yang disukai
murid ketika mereka dan 9 Melakukan diskusi Aset Fisik
belajar literasi secara Memberikan mengenai hal apa 1,Ruang kelas
mandiri pertanyaan terbuka saja yang dapat 2.Perpustakaan
3. Mana kebajikan untuk menggali minat menarik minat 3.Gazebo sekolah
sekolah yang telah
literasi murid liiterasi mereka
mendukung minat
literasi murid? selama ini
Gali Mimpi

PERTANYAAN TINDAKAN RENCANA PELIBATAN MURID ASET YANG WAKTU/PENANGGUNG


{VOICE,CHOICE,OWNERSHIP} JAWAB
DIBERDAYAKAN

Melakukan sesi
1. Bagaimana Aset Manusia
 Mengajak rekan berbagi dengan  waktu:1
Minggu
bayangan kami 1. Murid
sejawat dan murid murid-murid yang Penanggungjawab:CGP
ketika budaya lierasi 2. Rekan sejawat
sudah tercapai? membuat jurnal dan lain
2. Bagaimana perasaan evaluasi mengenai  melengkapi jurnal
Aset Fisik
kami ketika memiliki perubahan yang dan evalasi dari 1,Ruang kelas
murid yang literat? akan dicapai setelah terlaksananya PIJAR
3. Apa saja hal-hal
2.PapanInformasi.
PIJAR ini ini
baru yang bisa kami mading sekolah
dilaksanakan.
lakukan setelah Memajang hasil
terwujudnya budaya
literasi ini?
karya dari murid
4. Sumber daya apa dimading kelas dan
yang tersedia untuk mading sekolah
mempertahankan
budaya literasi?
Jabarkan Rencana
PERTANYAAN TINDAKAN RENCANA PELIBATAN MURID ASET YANG WAKTU/PENANGGUNG
{VOICE,CHOICE,OWNERSHIP} JAWAB
DIBERDAYAKAN
Aset Manusia
Membentuk Tim
1. Apa langkah pertama 1. Murid
 Mendata buku manegemen kelas  waktu:1
Minggu
yang bisa dilakukan 2. Rekan sejawat
yang ada didalam terkait kepengurusan Penanggungjawab:CGP
dalam mendukung
kelancaran PIJAR? kelas dan program ini
Aset Fisik
2. Berapa lama target perpustakaan Mendiskusikan
Mendiskusikan 1,Ruang kelas
yang dibutuhkan jadwal,teknis
2.PapanInformasi.
untuk menjapai rancangan program pelaksanaan
PIJAR ini? mading sekolah
PIJAR bersama PIJAR{jadwal
3. Bagaimana cara rekan sejawat membaca,tema
mengukur kemajuan Membuat Aset Sosial
bacaan,cara
dari PIJAR dan 1.Kolaborasi
melanjutkan ke
catatan/resume meresume,membuat
seluruh warga
langkah-langkah tentang pojok baca dikelas}
sekolah
berikutnya? perkembangan dan
evaluasi
Atur Eksekusi

PERTANYAAN TINDAKAN RENCANA PELIBATAN MURID ASET YANG WAKTU/PENANGGUNG


{VOICE,CHOICE,OWNERSHIP} JAWAB
DIBERDAYAKAN
Aset Manusia
1. Murid  waktu:4hari
1. Siapa saja yang akan  Menyusun tim Pembagian tugas
saya libatkan dalam 2. Rekan sejawat Penanggungjawab:CGP
pemantau yaitu dalam menageme
mewujudkan PIJAR 3. KS
ini? KS,wali kelas
4. Wali murid
2. Apa saja peran yang kelas,Guru,menegem  mengajak murid
dibutuhkan dan siapa en kelas. untuk melakukan
Mengajak para wali Aset Fisik
yang mengisi peran evaluasi dan refleksi
tersebutr? 1,Ruang kelas
murid untuk turut program setiap akhir
3. Siapa yang 2.PapanInformasi.
serta memantau bulan
memonitor jalannya mading sekolah
perkembangan literasi
PIJAR agar tetap
nyaman dan
murid
Menyusun Jadwal Aset Sosial
berkelanjutan? 1.Kolaborasi
pelaksanaan dalam 1
seluruh warga
semester
sekolah
Apa itu PIJAR ????
 PIJAR adalah suatu program yang ada  PIJAR adalah suatu program yang mencakup
disekolah kami yaitu tentang budaya tentang membaca,menulis, berkomunikasi,
literasi dimana dalam budaya literasi ini menghafal dan mempublikasikan
termasuk dalam suatu kegiatan  Program PIJAR yang ada disekolah kami yaitu
intrakurikuler,kokurikuler dan literasi membaca buku dan literasi mengaji
ekstrakurikuler

TEKNIS PELAKSANAAN
Yang terlibat :
Literasi Membaca : Setiap
Hari 15 menit sebelum PBM Seluruh siswa dan dewan
guru
Literasi Mengaji : setiap
Jumat dan sabtu
Sasaran siswa :
Kelas 7,8 dan 9
tersebut (intrakurikuler)
Dengan cara membaca di perpustakaan secara terjadwal setiap kelas
satu minggu sekali (Ko-Kurikuler), pembuatan pojok baca di setiap kelas
Bagaimana pelaksanaan
Pada litersi mengaji PIJAR????”
setiap jum’at dan sabtu 15 menit sebelum
pembelajaran membacakan surat yasin dan surat-surat pendek jus 3O
{intrakurikuler} ,untuk memperdalam mahrijul huruf dalam pembacaan Al-
Quran dilakukan oleh pembina Tahfidz di luar pembelajaran (Ekstrakurikuler)
Dokumentasi Kegiatan
Literasi membaca dikelas
Dokumentasi Kegiatan
Literasi membaca Diperpustakaan
Dokumentasi Kegiatan
Literasi Mengaji dan ekstra Tahfiz
Dokumentasi Kegiatan
Wisuda munaqosah Tahfiz
Terima kasih
Tergerak
Bergerak
menggerakkan

Anda mungkin juga menyukai