Anda di halaman 1dari 28

Aksi Nyata Modul 3.

3
Pengelolaan Program yang
Berdampak Positif pada Murid

POKCAI
(POJOK BACA INDAH)
Oleh Nur Choiriah, S.Pd.
CGP Angkatan 5 Kab. Jombang
Fasilitator
Nahdawati, S.Si.,M.Pd.

Pengajar
Nur Choiriah,Praktik
S.Pd.
CGPChichi Dian
Angkatan Ratna,
5 Kab. S.Pd.
Jombang
Kutipan hari ini
"Perubahan tidak dapat dimulai dari atas,
semuanya berawal dan berakhir dari guru.
Jangan menunggu aba-aba jangan nunggu
perintah.
Ambillah langkah pertama"

Nadiem Makariem

Halaman 1
Tujuan Pembelajaran
Khusus

1. CGP dapat menjalankan tahapan B (Buat


Pertanyaan) dan A (Ambil Pelajaran) berdasarkan
prakarsa perubahan B-A-G-J-A yang telah dibuat
sebelumnya pada tahapan Demonstrasi Kontekstual
dalam sebuah aksi nyata.
2. CGP membuat dokumentasi pelaksanaan tahapan
yang telah dijalankan tersebut.
3. CGP membuat catatan refleksi di akhir tahapan.
Gunakan format 4P (peristiwa, perasaan,
pembelajaran, dan penerapan ke depan) saat
membuat catatan refleksi tersebut.

Halaman 4
Berikut tahapan BAGJA yang
telah saya lakukan beserta
dokumentasinya dan refleksinya
prakarsa perubahan
Menumbuhkan literasi siswa
melalui POKCAI (Pojok Baca
Indah)
uat Pertanyaan
Buat Pertanyaan

Bagaimana cara meningkatkan kemampuan literasi


siswa?

Bagaimana mewujudkan pojok baca indah untuk


meningkatkan kemampuan literasi siswa?
tindakan
Saya melakukan diskusi dengan kepala
sekolah tentang pentingnya mewujudkan
pojok baca indah di kelas
Saya melakukan diskusi dengan rekan sejawat
tentang pentingnya mewujudkan pojok baca
indah di kelas

Saya melakukan diskusi dengan siswa tentang


pentingnya mewujudkan pojok baca indah di
kelas
l e m e n t a s i T a h a p
I m p a n
Berdiskusi dengan kepala sekolah, rekan
sejawat dan siswa

Presentation are communication tools that can be used as


demontrations, lectures, reports, and more. it is mostly presented
before an audience. Presentation are communication tools that can be
used as demontrations, lectures, reports, and more.
catatan
refleksi
tahapan
FACT
Untuk mewujudkan Pojok Baca ini tentunya harus mendapatkan
dukungan dari berbagai pihak, terutama kepala sekolah. Langkah
awal yang dilakukan adalah mendiskusikan program Pojok Baca
dengan kepala sekolah berikut juga mengenai pembiayaannya.
Program Pojok Baca pun dikomunikasikan kepada murid-murid
agar program ini berdampak bagi mereka. Keterlibatan murid
untuk bersuara harus diupayakan guru.
FEELING
Dengan ada program Pojok Baca ini murid merasa senang,
bersemangat dan antusias untuk melaksanakan kegiatan
tersebut. Program Pojok Baca memberikan wawasan kepada
murid mengenai ragam buku cerita. Mereka bisa bercerita
langsung tentang buku yang mereka inginkan. Tidak hanya
berdampak postitif terhadap murid, pihak sekolah pun merasa
gembira dengan adanya program Pojok Baca ini.
FINDING
Aksi nyata program Pojok Baca untuk mengembangkan budaya baca
sangat bermanfaat. Program ini bisa mengindentifikasi kebutuhan
belajar murid dan mengelola program sekolah yang berdampak pada
murid. Strategi yang bisa dilakukan untuk menghadapi risiko yang
mungkin terjadi adalah dengan mengkomunikasikan program dengan
kepala sekolah. Setelah itu, dapat dilakukan perencanaan program
yang memperhatikan pendekatan kekuatan atau aset yang dimiliki
sekolah. Salah satunya ialah dengan mengidentifikasi kekuatan warga
sekolah dan memanfaatkan kekuatan tersebut untuk program.
Adapun masalah finansial dapat diatasi dengan pemanfaatan bahan
yang ada dan pemanfaatan potensi yang dimiliki guru.
FUTURE
Jika murid memiliki semangat melakukan kegiatan Pojok Baca di
kelas, maka akan timbul kecintaan terhadap buku dan semangat
untuk belajar hal-hal yang baru. Porgram Pojok Baca yang
menarik dapat memacu mereka untuk meningkatkan minat baca,
merangsang kreativitas, dan mengasah kemampuan bahasa yang
dimiliki murid
mbil Pelajaran
mbil Pelajaran
1. Bagaimana karakteristik pojok baca indah
impian siswa?

2. Pojok baca indah seperti apa yang membuat


siswa merasa nyaman untuk membaca?

3. Bagaimana siswa dapat memperoleh


inspirasi untuk pojok baca indah impian
mereka?
Tindakan
1. Melakukan tanya jawab dengan siswa tentang pojok baca
impian mereka
2. Membimbing siswa berdiskusi dalam mengidentifikasi pojok
baca yang nyaman untuk meningkatkan literasi siswa
3. Siswa melihat kelas- kelas inspiratif yang ada di internet
maupun youtube
l e m e n t a s i T a h a p
I m p a n
tanya jawab dan berdiskusi dengan siswa

Presentation are communication tools that can be used as


demontrations, lectures, reports, and more. it is mostly presented
before an audience. Presentation are communication tools that can be
used as demontrations, lectures, reports, and more.
catatan
refleksi
tahapan
FACT
Langkah awal yang dilakukan adalah mendiskusikan program Pojok
Baca dengan kepala sekolah berikut juga mengenai pembiayaannya.
Program Pojok Baca pun dikomunikasikan kepada murid-murid agar
program ini berdampak bagi mereka. Keterlibatan murid untuk
bersuara harus diupayakan guru. Memberikan kebebasan dan
kesempatan murid untuk mengungkapkan suaranya dalam
menentukan model Pojok Baca yang nyaman dan indah. Guru
memberikan kesempatan kepada murid untuk memilih buku-buku
yang disukainya yang akan diletakkan di rak buku, ditambah buku-
buku non pelajaran yang disiapkan oleh sekolah. Keterlibatan murid
diharapkan agar mereka memiliki kesadaran akan kepemilikan
Pojok Baca, sehingga mereka dengan sadar dan senang hati
menjalani program Pojok Baca dan sangup menjaga
keberlangsungan program Pojok Baca ini.
FEELING
Perasaan saya sendiri ketika dan setelah menjalankan aksi
nyata ini tentulsangat senang. Saya pun merasa tertantang.
Senang karena mampu mewujudkan program yang berpihak
pada murid. Merasa tertantang karena program ini mampu
membuat murid bersuara, mampu membuat murid memilih, dan
kepemilikan dalam program pemimpin pembelajaran mampu
diaksanakan. Semoga profil pelajar Pancasila dapat tumbuh
mulai dari program-program yang berpihak pada murid.
FINDING
Pembelajaran yang didapat dari pelaksanaan program Pojok
Baca ini adalah pengoptimalan aset yang dimiliki untuk
mewujudkan program yang berdampak pada murid. Kolaborasi
dengan berbagai pihak akan mempermudah terwujudnya cita-
cita program yang berpihak pada murid. Program yang
berdampak pada murid tentunya harus memperhatikan suara,
pilihan, dan kepemiikan murid sehingga akan terciptanya
pemimpin pembelajaran dan profil pelajar Pancasila pada
murid-murid di Indonesia.
FUTURE
Rencana perbaikan untuk pelaksanaan di masa mendatang
adalah dengan mematangkan program-program pemanfaatan
Pojok Baca lebih maksimal sehingga Pojok Baca selalu tepat
guna dan berdampak positif bagi murid. Besar harapan di
masa depan program ini mampu menjadi praktik baik bagi
kelas-kelas lain di sekolah dan dapat diimbaskan.
implementasi tahapan atur
eksekusi
implementasi tahapan atur
eksekusi
Hasil implementasi
program "pokcai"
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai