Anda di halaman 1dari 8

Sistem pencernaan

Dosen pengampu : apt.Rizky Yullion Putra, M.Farm

Disusun oleh: Ferdinan Sirait


NIM:2248201116
Fungsi sistem pencernaan

Sistem pencernaan adalah bagian tubuh manusia yang berfungsi


untuk mencerna serta mengolah makanan
Proses pencernaan secara kimiawi

01 02 03
PROTASE KOLAGENASE LIPASE

04 05 06
AMILASE TRIPSIN KIMOTRIPSIN
Proses pencernaan

Untuk proses pencernaan mekanik


dilakukan oleh gigi, sedangkan
proses pencernaan kimiawi dibantu
oleh beberapa enzim seperti
amilase, ptialin, dan juga enzim
maltase. Setelah diproses melalui
mulut, selanjutnya makanan menuju
ke kerongkongan terlebih dahulu
sebelum mencapai lambung.
Proses cerna secara mekanik

Pencernaan mekanik adalah diubahnya partkel partikel


makanan menjadi partikel yang lebih kecil atau halus dengan
proses fisik seperti mengunyah atau menghancurkan.
Sedangkan Pencernaan kimiawi merupakan perubahan
makanan dari zat yang kompleks menjadi zat-zat yang lebih
sederhana dengan menggunakan enzim.
MEKANIS
Pencernaan mekanis merupakan aspek
sederhana pencernaan yang tercapai
melalui mekanisme atau
gerakan.terdapat dua jenis dasar
pencernaan mekanis

1. MASTIKASI
2.
PERISTALTIK
Pengertian metabolisme
Metabolisme adalah seluruh reaksi
biokimia yang bertujuan untuk
mempertahankan kehidupan yang terjadi
di dalam suatu organisme. Reaksi kimia
terjadi akibat interaksi spesifik secara
teratur antara molekul-molekul di dalam
lingkungan sel beserta dengan
perubahannya
THANKYOU

Anda mungkin juga menyukai