Anda di halaman 1dari 19

Menulis

Helen Melany Wahdania


062230901809
Apa Itu Menulis?
Menulis adalah suatu kegiatan
penyampaian pesan dengan
menggunakan bahasa tulis sebagai
medianya (Suparno dan Yunus,
2005:1.4). Menulis merupakan salah
satu keterampilan berbahasa yang perlu
dikuasai dengan baik oleh setiap orang,
terutama bagi sivitas akademika. Para
sivitas akademika adalah kaum
intelektual yang harus mampu
mengembangkan ilmu pengetahuan,
teknologi, dan seni (ipteks) demi
kemajuan bangsa
Apa saja tahap-tahap dalam
menulis ?
Tahap-tahapmenulis
1.Tahap Persiapan
• Menentukan Pokok Bahasan
• Menentukan Judul
• Merumuskan kerangka tulisan
2.Tahap pengumpulan data

3.Tahap pengolahan bahan

4. Tahap penyunting revisi

5.Tahap penyajian
Apa itu makalah?
Apa saja bagian-bagian dalam
makalah ?
Bagian Awal
*Halaman Judul
*Daftar Isi
*Daftar Tabel (jika ada)
*Daftar Gamabar(jika ada)
*Daftar Lampiran(jika ada)
Bagian inti
a.Latar Belakang
*paparan dimulai dari suatu yang diketahui Bersama
*paparan dimukai dengan sesuatu yang teoritis
*paparan dimulai dengan kutipan orang terkenal
Kerangka Kalimat
*Kondisi Ideal
*Kenyataan
b.Rumusan Masalah atau Topik
c.Tujuan
d.Manfaat
2.Landasan Teori/Tinjauan Pustaka
1.Deskripsi Teoritis Tentang Objek
2.Kesimpulan Tentang Kajian
3. Pembahasan

4.Penutup
Bagian Akhir
*Daftar Pustaka
Apa Itu Rangkuman /Ringkasan?
Rangkuman diartikan sebagai suatu hasil merangkum atau
meringkas suatu uraian atau pembicaraan menjadi suatu uraian
yang lebih singkat dengan perbandingan secara proposional antara
bagian yang dirangkum dengan rangkumannya (Djuharie, 2001)
1. Cara Membuat Rangkuman

2.Contoh Rangkuman
Apa Itu Resensi ?
Kata resensi dapat diartikan sebagai tulisan tentang timbangan buku
atau wawasan tentang baik atau kurang baiknya kualitas suatu tulisan
yang terdapat di dalam suatu buku. Namun, makna kata resensi akhir-
akhir ini meluas dan tidak hanya penilaian terhadap kualitas suatu
buku. Oleh sebab itu, kata resensi dewasa ini diartikan sebagai suatu
tulisan yang memberikan penilaian terhadap suatu karya buku (fiksi
dan nonfiksi), pamentasan film drama atau musik dengan cara
menungkapkan segi keunggulan dan kelemahan secara objektif
1.Tujuan Penulisan Resensi

2.Cara Membuat Resensi


Terima kasih Atas
Perhatianya

Anda mungkin juga menyukai