Anda di halaman 1dari 14

Hidup Lebih Sejahtera

Berkat Pembiayaan

Kelompok Kerja Literasi Keuangan


Apakah Pembiayaan = Kredit ?

Kelompok Kerja Literasi Keuangan


Beda Pembiayaan
dengan Kredit
1. Dalam konteks Peraturan Menteri Keuangan
Nomor 84/PMK.012/2006, pembiayaan adalah
istilah yang dipakai untuk dukungan pendanaan
yang diberikan oleh perusahaan pembiayaan
berkenaan dengan kebutuhan atau pengadaan
barang / aset / jasa tertentu.
2. Kecuali kartu kredit, istilah kredit umumnya
digunakan oleh perbankan konvensional dan
pegadaian.

Kelompok Kerja Literasi Keuangan


Kebutuhan Pak Ulet

Setelah usahanya semakin maju


berkat tambahan modal dari bank
(lihat ilustrasi Bab II), kini Pak Ulet
membutuhkan dana untuk
membeli 3 sepeda motor dan 1
mobil pick up, masalahnya ia
hanya memiliki uang sebesar 30%
dari total harga yang harus
dibayarnya. Kepada siapa Pak Ulet
dapat meminta dukungan dana ?

Jawabannya :
Perusahaan Pembiayaan

Kelompok Kerja Literasi Keuangan


Perusahaan Pembiayaan
Perusahaan pembiayaan adalah badan usaha di luar Bank dan Lembaga
Keuangan Bukan Bank yang khusus didirikan untuk melakukan kegiatan
yang termasuk dalam bidang usaha Lembaga Pembiayaan (Peraturan
Menteri Keuangan Nomor 84/PMK.012/2006 Pasal 1.b)

Perusahaan pembiayaan diatur dan diawasi oleh Otoritas Jasa


Keuangan, dibawah Komisioner/Kepala Eksekutif Industri Keuangan
Non Bank (IKNB).

Asosiasi Perusahaan Pembiayaan Indonesia (APPI) adalah suatu


perkumpulan yang didirikan dalam bentuk badan hukum yang
beranggotakan perusahaan-perusahaan pembiayaan di Indonesia
(www.ifsa.or.id)

Kelompok Kerja Literasi Keuangan


Kegiatan Usaha
Perusahaan Pembiayaan
Menurut Peraturan Menteri Keuangan Nomor 84/PMK.012/2006, ada 4 kegiatan
usaha Perusahaan Pembiayaan :
1. Kegiatan Pembiayaan Konsumen, yakni kegiatan yang dilakukan dalam bentuk
penyediaan dana untuk pengadaan barang berdasarkan kebutuhan konsumen
dengan pembayaran secara angsuran.
2. Kegiatan Sewa Guna Usaha, yakni kegiatan yang dilakukan dalam bentuk
pengadaan barang modal bagi Penyewa Guna Usaha, baik dengan maupun tanpa
hak opsi untuk membeli barang tersebut.
3. Kegiatan Anjak Piutang, yakni kegiatan yang dilakukan dalam bentuk pembelian
piutang dagang jangka pendek suatu perusahaan berikut pengurusan atas
piutang tersebut.
4. Kegiatan Usaha Kartu Kredit, yakni kegiatan yang dilakukan dalam bentuk
penerbitan kartu kredit yang dapat dimanfaatkan oleh pemegangnya untuk
pembelian barang dan/atau jasa
Kelompok Kerja Literasi Keuangan
Contoh
Perusahaan Pembiayaan
1. Perusahaan pembiayaan yang terutama membiayai kendaraan
bermotor misalnya : PT Federal International Finance (FIF), PT
Bussan Auto Finance (BAF), PT Adira Dinamika Multi Finance
(ADMF), PT Astra Sedaya Finance (ACC), PT BCA Finance, PT Mega
Central Finance (MCF), PT Bima Multifinance, PT Trust Finance
Indonesia, PT Bentara Sinergies Multifinance (BESS Finance).
2. Perusahaan pembiayaan yang terutama membiayai mesin dan
alat-alat berat misalnya : PT Chandra Sakti Utama Leasing (CSUL
Finance), PT Surya Artha Nusantara Finance (SANF)
3. Perusahaan pembiayaan yang terutama membiayai peralatan
elektronik dan rumah tangga misalnya : PT Adira Quantum
Multifinance

Kelompok Kerja Literasi Keuangan 7


Bagaimana Tahapan
dalam Pembiayaan?
(Pembeli, Penjual, dan Perusahaan Pembiayaan)

Kelompok Kerja Literasi Keuangan 8


1. Memilih kendaraan
dan membayar uang
muka

2. Penyerahan data
kelengkapan persyaratan
pembiayaan (KTP, KK, dst) Penjual

Pembeli

3. Survey dan analisa


kelayakan pembiayaan
dan tanda tangan
perjanjian

Perusahaan Pembiayaan

Kelompok Kerja Literasi Keuangan


4. Menyerahkan
kendaraan kepada
pembeli 6. Menyerahkan BPKB
(Buku Kepemilikan
Kendaraan Bermotor)
kepada perusahaan
pembiayaan

7. Membayar angsuran
Penjual

Pembeli
5. Membayar sisa harga
8. Menyerahkan BPKB yakni sebesar harga
(Buku Kepemilikan kendaraan dikurangi uang
Kendaraan Bermotor) muka
kepada pembeli setelah
seluruh hutang dilunasi

Perusahaan Pembiayaan

Kelompok Kerja Literasi Keuangan


Manfaat Pembiayaan

1. Pembeli cukup membayar sebagian dari harga barang


sebagai uang muka.
2. Persyaratan dan proses pembiayaan pada umumnya
lebih mudah dan cepat.
3. Bunga yang dikenakan terjangkau dan jangka waktu
pembiayaan fleksibel.
4. Pembeli dapat memperoleh barang yang dibutuhkan
sekarang dan memanfaatkannya untuk kesejahteraan
yang lebih baik.

Kelompok Kerja Literasi Keuangan 11


Risiko Pembiayaan

1. Konsumen yang menunggak pembayaran


angsurannya akan dikenakan denda yang
dihitung secara harian.
2. Barang yang dibiayai harus diserahkan ke
perusahaan pembiayaan, jika sampai batas
waktu tertentu masih menunggak.
3. Jika konsumen melunasi utang sebelum
waktunya, maka harus membayar kompensasi
bunga yang sudah disepakati.
Kelompok Kerja Literasi Keuangan 12
Kiat Hidup Lebih Sejahtera
Memanfaatkan pembiayaan untuk memperoleh barang yang
dibutuhkan sejak sekarang, dapat membuat hidup kita lebih
sejahtera.
Caranya :
1. Menabunglah di bank untuk memiliki uang muka yang cukup
besar (minimal 30%).
2. Menyisihkan (bukan menyisakan) uang angsuran setiap bulan
agar terhindar dari reputasi buruk di jasa keuangan.
3. Memanfaatkan barang dengan bijaksana agar hidup menjadi
lebih produktif.

Kelompok Kerja Literasi Keuangan 13


Terima Kasih

Kelompok Kerja Literasi Keuangan 14

Anda mungkin juga menyukai