Anda di halaman 1dari 11

DASAR – DASAR

PENDIDIKAN
ALIRAN PENDIDIKAN
Dosen Pembimbing : Riski Valentika

Oleh Kelompok 3 : 1. Meli lestari


2. Aulia
ALIRAN
PENDIDIKAN

ALIRAN ALIRAN
MODERN KLASIK

1. PROGRESIVISME 4.
PERENIALISM 1. EMPIRSME
2. ESENSIALISME 2. 3. NATURALISME 4.
E KONVERGENSI
3. NATIVISME
5. IDEALISME
REKONSTRUKSIALISME

Gambar : Aliran Pendidikann


A. Aliran Klasik
1. Empirisme, pendidikan sebagai faktor dari luar memiliki peran penting,
berdasarkkan pengalaman
2. Nativisme, berpendapat bahwa sejak lahir anak memiliki sifat dasar tertentu
4. Konvergensi, berpendapat bahwa dalam proses perkembangan anak baik bakat
maupun faktor lingkungan memiliki peranan yg sangat penting
3. Naturalisme, berpendapat bahwa setiap anak manusia adalah baik pada saat di
lahirkan
B. Aliran Modern
1. Progresovisme, peserta didik di beri kesempatan bebas dan leluasa untuk
mengambil bagian dalam pristiwa yang berlangsung di sekitarnya
2. Esensialisme, menghendaki agar landasan pendidikan adalah nilai-nilai yang
esensial yaitu yang telah teruji
3. Rekonstruksionalisme, yaitu aliran yg memandang pendidikan sebagai
rekontruksi pendidikan pengalamn yang berlangsung terus menerus dalam hidup
4. Perenialisme, memandang bahwa kepercayaan aksiomatis zaman kunodan abd
pertegahan perlu dijadikan dasar pendidikan sekarang

,
5. Idealisme, yaitu suatu aliran filsafat yg mengagungkan jiwa

Anda mungkin juga menyukai