Anda di halaman 1dari 14

KELOMPO

K 8
cyber
bullying
Anggota Kelompok

Nama Nama Nama Nama

Cecilia Zapira Vgian Andika


Moderator Sesi Tanya Penyampaian Penyampaian
Jawab materi materi
Pembahasan

Pengertian tentang cyber bullying Kasus tentang bunuh diri Brandy Vela

Penyebab terjadinya cyber bullying Video tentang cyber bullying

Cara penyelesaian/ mengatasi cyber


Dampak terjadinya cyber bullying
bullying
cyber bullying
cyberbullying adalah bentuk penindasan atau kekerasan dengan bentuk mengejek, mengatakan
kebohongan, melontarkan kata-kata kasar, menyebarkan rumor maupun melakukan ancaman atau
berkomentar agresif yang dilakukan melalui media-media seperti email, chat room, pesan instan,
website dan media lain nya.
Penyebab Cyber
Bullying
- Kurangnya empati
Salah satu potensi penyebab terjadinya kasus cyberbullying di
Indonesia adalah kurangnya empati. Sebagian anak-anak muda
beranggapan bahwa masalah ini sepele sehingga mereka
meremehkan dampak buruknya pada korban.

- Tidak takut tertangkap


Melonjaknya kasus-kasus cyberbullying dapat terjadi akibat
pelakunya tidak takut tertangkap. Pasalnya, beberapa pelaku
cyberbullying menggunakan akun anonim tanpa nama dan foto
mereka. Hal ini membuat pelakunya merasa aman dan tidak takut
tertangkap.
Penyebab
Cyber Bullying

• Tidak melihat reaksi korban


Karena cyberbullying dilakukan lewat dunia maya, pelakunya tak bisa melihat
langsung reaksi kesedihan yang dirasakan oleh korbannya. Hal ini menjadi
salah satu alasan mereka meremehkan perasaan korban sehingga terus
melakukan perilaku tak terpujinya itu.
• Ingin mendapatkan perhatian
Popularitas menjadi salah satu hal yang mungkin dianggap penting oleh anak-
anak muda di sekolah. Atas dasar ini, sebagian anak mungkin melakukan
cyberbullying untuk mendapatkan perhatian dari teman-temannya.
Tidak hanya itu, mereka juga bisa melakukan perundungan di dunia maya untuk
menurunkan status sosial dari korban.
Dampa
k
Cyber
Bullying
Stres dan depresi
Mengalami penghinaan dan tekanan terus menerus akan meningkatkan
frekuensi perasaan sedih dan melakolis yang akan mengarah kepada
terbentuknya stres dan depresi pada korban cyber bullying. Perasaan
bahagia akan sulit dirasakan karena terkikis oleh berbagai kejadian buruk
yang dialami. Jika perlu, korban bullying dapat melakukan terapi
psikologi untuk depresi agar dapat mengatasinya.

Kehilangan Rasa Percaya Diri


kKeyakinan terhadap diri sendiri perlahan akan menghilang ketika
mengalami bullying. Image positif terhadap diri sendiri juga bisa
terkikis dan membuat korban bullying memandang negatif dirinya
sendiri. Merasa diri tidak berharga dan tidak pantas ditolong, dan
berbagai pandangan serta perasaan negatif lainnya.
Paranoid Menjadi Pelakunya
Cemas dan selalu merasa tidak aman adalah dampak
Seorang korban bisa saja menjadi pelaku untuk
lain dari cyber bullying. Para pelaku bully dapat kapan
mempertahankan diri ataupun hanya sekedar meniru.
saja memasuki ruang pribadi korbannya melalui akses
Ia pasti tahu apa yang dapat dijadikan sasaran oleh
dari telepon genggam ataupun internet yang ada di
para pelaku cyber bullying dan beralih meniru para
komputer, sehingga korban bullying tidak pernah
pelakunya. Bisa saja dengan alasan agar dirinya
merasa benar benar dapt beristirahat dari teror tersebut.
dianggap kuat dan terhindar dari penindasan lebih
Paranoid merupakan salah satu dari
lanjut, ataupun kehilangan nilai – nilai moralnya
macam – macam gangguan jiwa yang bisa terjadi pada
sendiri.
Kasu
s
Brandy
Vela
Brandy Vela
Brandy Vela merupakan remaja 18 tahun yang
mengakhiri hidupnya dengan cara
menembakan pistol ke dadanya sendiri.
Brandy melakukan hal tersebut lantaran dia
tidak tahan menjadi korban bullying.

Kejadian
Brandy menembakan diringa di depan
keluarganya. Hal tersebut ia lakukan
setelah mengirim pesan singkat yang
berisikan "Aku sangat mencintai kalian,
tolong ingatlah hal tersebut. Aku minta
maaf atas semua yang kulakukan."
Kejadian
Keluarganya yang membaca pesan tersebut
langsung bergegas ke kamarnya Brandy,
sesampainya dikamar mereka menemukan
Brandy sedang memegang pistol yang
diarahkan ke dadanya.

Kejadian
Kakaknya Brandy yang bernama Jackie
dan ibunya sempat berkata untuk tidak
melakukan itu, tapi Brandy telanjur
menarik pelatuk pistol tersebut. Dan
Brandy dinyatakan meninggal pada
tanggal 29 November 2016.
• Mencari bantuan dari orang yang dipercaya
Cara • Blokir akun sosial media
pelaku
• Melapor kepada pihak
Penyelesaian berwajib
• Mengaktifkan mode filter komentar
• Setting sosial media menjadi privat akun
Kelompok 8

Terima Kasih
Cyber Bullying

Anda mungkin juga menyukai