Anda di halaman 1dari 7

Pemeriksaan Norma

Ketenagakerjaan
Secara Mandiri
NORM
A

💯
Yuli Adiratna, SH., MHum
Direktur Bina Riksa Norma Ketenagakerjaan
Kementerian Ketenagakerjaan RI
Pendahuluan

Jumlah
Jumlah perusahaan yang
pengawas diawasi tidak
ketenagakerjaa melebihi 100.000
n 1.517 perusahaan per
tahun

Jumlah
perusahaan
aplikasi Wajib Perlu inovasi
Lapor dan
Ketenagakerjaan pengembangan
di Perusahaan metode
(WLKP online) pemeriksaan
pada tahun 2021
tercatat sebanyak
yang baru
755.693
ERA INDUSTRI 4.0

Pemeriksaan virtual NORM


A

💯
penilaian mandiri (self
assessment)
Sebagai alat bantu dalam pemeriksaan norma
berbasis formulir ketenagakerjaan secara manual (konvensional),
elektronik (e-form) agar dapat mencapai target

Bertujuan :
• meningkatkan jumlah perusahaan yang
diperiksa
• meningkatkan jumlah tenaga kerja yang
terlindungi
• meningkatkan jumlah perusahaan yang
mematuhi norma ketenagakerjaan.
NORM

DAFTAR PERIKSA A

Formulir elektronik Terdiri atas 2 bagian: Pertanyaan


yang dikembangkan Bagian Pertama t tertutup, ya atau
oleh penyedia layanan mengenai Data Umum tidak
google form Perusahaan
Bagian Kedua memuat
💯 pertanyaan yang
meliputi 23 kluster
norma
ketenagakerjaan
NORM
A

a.Norma Wajib Lapor Ketenagakerjaan;


💯
b.Norma Waktu Kerja Waktu Istirahat;

Bagian 2
a. Nama dan jabatan di perusahaan
Bagian 1
c.Norma Pengupahan;
dari personil yang mengisi daftar d.Norma Hubungan Kerja;
periksa; e.Norma Kebebasan Berserikat;
f. Norma Jaminan Sosial;
b.Nama, alamat dan nomor telepon g.Norma Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri;
perusahaan; h.Norma Penempatan Tenaga Kerja Luar Negeri;
c. Nomor Kode Pendaftaran WLKP i. Norma Kerja Anak;
online; j. Norma Kerja Perempuan;
k.Norma K3 Pesawat Uap dan Bejana Tekanan;
d.Bidang Usaha (sesuai dengan KBLI); l. Norma K3 Pesawat Tenaga dan Produksi;
e.Jumlah tenaga kerja laki-laki dan m.Norma K3 Pesawat Angkat dan Angkut;
perempuan; n.Norma K3 Listrik, Eskalator dan Elevator;
f. Nomor Induk Berusaha; o.Norma K3 Penanggulangan Kebakaran;
p.Norma K3 Konstruksi dan Bangunan;
g. Jenis Permodalan Perusahaan; q.Norma Kesehatan Kerja;
h.Nomor Pokok Wajib Pajak r. Norma K3 Lingkungan Kerja;
Perusahaan; s. Norma K3 Bekerja Pada Ketinggian;
t. Norma K3 Bahan Kimia Berbahaya;
i. Nomor sertifikat kepesertaan BPJS u.Norma K3 Bekerja di Ruang Terbatas;
Ketenagakerjaan dan BPJS v. Norma Kelembagaan K3 dan Keahlian K3;
Kesehatan w.Norma Sistem Manajemen K3
NORM

TAHAPAN PELAKSANAAN A

💯
Berita
  Acara

Penilaian
Penyediaan Pengisian Pengumpula Pengolahan Pelaporan
Tingkat
Formulir Formulir n Data Data Pemeriksaan
Kepatuhan

Skor 91-100 = Tinggi


Skor 71-90 = Sedang
Skor < 70 = Rendah
Penutup
• Perlu inovasi dan penggunaan teknologi dalam rangka meningkatkan
kepatuhan perusahaan terhadap penerapan norma ketenagakerjaan;
• Penilaian mandiri memberikan kepercayaan kepada perusahaan
dalam mengukur kepatuhan diri sendiri dan deteksi dini masalah
ketenagakerjaan;
• Perlu kebijakan apresiatif dan pro insentif bagi perusahaan yang
mematuhi norma ketenagakerjaaan.

Anda mungkin juga menyukai