Anda di halaman 1dari 10

KIMIA

DASAR
OLEH:
RESTIANI ALIA P., M.SI
DOSEN PENGAMPU

Restiani Alia P., M.Si

08157010392

restianialiaa@gmail.com

restianialiaa

2
MATERI PERKULIAHAN

1. Pendahuluan
2. Atom, Molekul dan Ion
3. Reaksi Kimia
4. Stoikiometri
5. Tabel Periodik Unsur
6. Ikatan Kimia
7. Geometri Molekul dan Hibridisasi Orbital
8. Gaya Antar Molekul

3
MATERI PERKULIAHAN

9. Kesetimbangan Kimia
10. Reaksi asam basa
11. Hidrokarbon
12. Termodinamika
13. Kinetika Kimia

4
KRITERIA PENILAIAN

Kriteria Penilaian
Kehadiran = 10%
Partisipasi = 10%
Aktivitas = 10%
UTS = 30%
UAS = 40%

5
APA ITU ILMU KIMIA?
ILMU KIMIA

- Menurut istilah:

Ilmu Kimia adalah ilmu yang mempelajari tentang susunan, struktur, sifat,
dari skala atom hingga molekul dan perubahan energi yang menyertai suatu
perubahan materi atau zat.

- Menurut Chang (2005:3):


Ilmu kimia didefinisikan sebagai ilmu yang mempelajari materi dan
perubahannya. Zat-zat yang terlibat dalam perubahan kimia yaitu unsur dan
senyawa. Untuk mengetahui ciri dari suatu unsur dan senyawa dapat
7
diketahui dari sifat-sifat kimia dan fisis.
KONSEP ILMU KIMIA

•Atom, partikel yang terdiri atas neutron dan proton serta dikelilingi oleh electron.

•Unsur, adalah zat tunggal yang tidak dapat diuraikan lagi menjadi zat yang lebih
sederhana. Ex : Air merupakan zat murni yang tersusun atas unsur oksigen dan hydrogen.

•Ion, merupakan suatu atom atau molekul yang telah kehilangan dan mendapatkan lebih
elektron. di dalam ion ada istilah kation yang bermuatan positif dan anion yang bermuatan
negative.

•Senyawa, merupakan zat yang dibentuk oleh dua unsur atau lebih.

8 •Molekul, adalah bagian terkecil dari senyawa yang tersusun dari gabungan dua atau
lebih atom.
KONSEP ILMU KIMIA

Apa perbedaan senyawa dan molekul?


Setiap senyawa adalah molekul, tetapi tidak semua molekul adalah senyawa.
Senyawa merupakan gabungan dua unsur berbeda atau lebih melalui reaksi kimia.
Molekul adalah gabungan dua atom atau lebih dengan susunan tertentu yang terikat oleh ikatan
kimia.

•Zat kimia, zat kimia terdiri dari campuran senyawa-senyawa dan unsur-unsur. Dimana bisa
mudah kita temukan dalam banyak bentuk, diantarannya adalah air dan biomassa.

•Wujud zat lebih menunjukan pada hasil. Dimana wujud zat ini terbentuk akibat perubahan kimia.
Misal dari es batu berubah menjadi cair, dan berlaku sebaliknya.

9 •Reaksi Kimia, yang termasuk dalam reaksi kimia adalah terjadinya perubahan atau terjadinya
transformasi struktur molekul.
THANK YOU

RESTIANI ALIA P., M.SI​


RESTIANIALIAA@GMAIL.COM

Anda mungkin juga menyukai