Anda di halaman 1dari 14

UNIVERSITAS

PERTIWI

PENDIDIKAN
AGAMA
KRISTEN
Dosen Pengampu : Frisiska, S.ST., M.M
1

Pelajaran 1
Agama dan Asal-usul Agama
1. Apa itu Agama ?
2. Untuk apa orang beragama ?
3. Siapa yang menciptakan agama ?
Ada pendapat, agama didunai ini ada dua kelompok

AGAMA LAPIS
AGAMA LAPIS
BAWAH
ATAS

Agama lapis atas adalah agama yang Agama lapis bawah adalah agama yang
disebut agama wahyu atau agama menghayati Mahakuasa melalui ciptan
yang berasal dari atas, langit, surga, yang ada, yakni alam semesta. Agama
dari tempat tinggi, yang terdiri dari : ini juga disebut agama natural atau aama
Yahudi, Kristen dan Islam animisme, yang percaya roh orang mati,
dewa- dewi, dll
Pengertian Agama
Agama dalam Bahasa Sansekerta berasal dari kata “gama” artinya
“jalan , Tindakan, dan kebeangkatan”, kedua, agama berarti ilmu,
pengetahuan, pelajaran dan norma. Maka, Agama adalah suatu
atau Tindakan praktis yang berkaitan dengan ajaran jalan
pengetahuan atau ilmu yang dipakai untk kebutuhan jiwa.
suatu
Dalam Bahasa Latin, “Agama” dikenal dengan istilah “Religo” yang
diterjemahkan kedalam bhs Inggris “Religion”, artinya “mengikat,
menambatkan, menjalin, dan menganyam”. Atau “Religo”,
berhubungan dengan hati Nurani, batin, perasaan dan keyakinan”.
Jadi agama, adalah seseorang yang dengan sadar (timbul dari
batinnya), mengingkatkan atau menyangkutkan dirinya dengan yang
maha kuasa.
Tujuan Agama menurut para ahli
1. Agama adalah kepercayaan kepada makhluk rohani (Tylor)
2. Agama adalah pendamaian (propiation) atau keselarasan
kekuasaan diatas manusia dan yang dipercayai dalam
mengarahkan dan menguasai perjalanan hidup manusia (Frazer)
3. Agama adlah kesadaran tentang segala sesuatu sebagai wujud
kekuasaan yang megatasi dunia dan pengetahuan manusia
(Spencer)
4. Agama adalah satu kesatuan system kepercayaan dan tingkah
laku yang berhubungan dengan hal-hal yang dianggap keramat
atau suci, yakni hal-hal yang tabu dala hidup sehari-hari dan
penganutnya terikat pada satu paguyuban hidup ( Dirkheim)
Sifat dan Manfaat Agama
Menurut Emille Durkheim :

1. Agama mempunyai sifat pewarisan


2. Dalam masyarakat tertutup, agama bersifat umum, kolektif, memberi
sifat objelktif terhadapt individu dan melampaui pengalaman psikis.
3. Agama merupakan kewajiban, meskipun tidak ada paksaan

Menurut Goerge Simmel

 Agama merupakan masalah hubungan


 Manusia berhubungan dengan Tuhan, dewa-dewi, dengan
kekuatan adikodrati
Asal-
usul
Agama
Sejarah asal-usul agama menurut
Alkitab
Menurut Alkitab
Manusia diciptakan
oleh Allah
Kejadian 1:26-28

Karena manusia diciptakan menurut


gambar dan rupa Allah, maka
manusia secara Natural
membutuhkan Allah
dalam hidupnya
Sejarah asal-usul agama menurut Alkitab

ALLAH
Adam & Hawa
Relasi Allah dan
Manusia sebelum
jatuh dalam dosa

Kejadian 1 &2 M A N U S IA
Kejadian 3
Allah

D O S
A

Relasi Allah &


Manusia Rusak
Manusia
Roma 3:23, “Karena semua orang telah berbuat
dosa telah kehilangan kemuliaan Allah. Roma
6:23. “Upah dosa adalah maut”
Dosa telah membuat manusia buta dan rusak,
sehingga tidak bisa melihat kebenaran.

Manusia tidak dapat menyembah Allah karena dosa, sehingga


manusia menyembah yang lain, hal ini disebabkan
kebutuhan dasar akan Alah dalam diri manusia
Kesimpulan :

Dalam Perspektif Alkitab (Iman Kristen), bahwa asal-usul


agama didunia ini karena DOSA.

Dosa membuat manusia terpisah dari penciptanya

Dosa telah membuat manusia menciptakan


agama(kepercayaan)
untuk menjawab kebutuhan batiniahnya

Dosa telah membuat manusia mempercayai ciptaan Allah


sebagai pengganti Allah yang adalah kebutuhan jiwanya.
Thank
You

Anda mungkin juga menyukai