Anda di halaman 1dari 16

UTS MATA KULIAH : TEKNOLOGI ALAT

BERAT ( B )

NAMA : SETYO NUGROHO


NIM : 5223122032
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK OTOMOTIF
STAMBUK 2022
Coba sebutkan dan jelaskan komponen yang ada pada gambar !

Gambar tersebut menunjukkan komponen liner silinder yang ada pada mesin scania Scania 16L V8. DC16 R500 hp
PDE yang berada didalam blok silinder dan berfungsi sebagai tempat bergeraknya piston sekaligus tempat
berlangsungnya proses kerja engine.
Jelaskan fungsi komponen yang sedang dipegang oleh mekanik pada pada gambar !

Camshaft atau noken as berfungsi melakukan proses buka dan tutup valve (katup) sesuai dengan firing order atau
biasa disebut juga urutan waktu pengapian.
Coba sebutkan dan jelaskan fungsi komponen atau benda yang ada pada gambar !

Komponen tersebut ialah nozel oli yang berada diblok mesin tepatnya dibawah liner silinder dan fungsi dari nozel oli
ini ada menyalurkan oli ke liner atau bawah piston.
Apa nama komponen yang lagi dipasang oleh mekanik didalam gambar dan jelaskan cara kerja komponen tersebut !

Nama komponen tersebut adalah crankshaft atau poros engkol yang memiliki tugas sebagai tempat dudukan piston
dan menggerakkan naik turunnya piston yang nantinya menjadi gerakan berputar serta menggerakkan flywheel.
Apa nama komponen beserta fungsinya yang sedang dipasang oleh mekanik didalam gambar ?

Fly whell atau roda gila yang berfungsi sebagai tempat menyimpan dan menyalurkan energi putar dari tenaga mesin.
Apa nama lain dari piston dan fungsinya beserta komponen ring yang dipakai pada gambar !

Torak ( seher ) berfungsi sebagai bagian yang bergerak memompa bahan bakar dan udara ke dalam ruang pembakaran.
Ring Piston adalah komponen yang mencegah terjadinya kebocoran oli dan bertugas mengkompresi. Didalam piston terdapat 3 macam ring yang bertugas sebagai
berikut :
Ring 1 : Sebagai penyalur panas dari mahkota piston ke dinding silinder.
Ring 2 : Menjaga dan menahan dari kebocoran udara. Piston 1 dan 2 ini saling memiliki tugas yang hampir sama yaitu menyapu pelumas di liner agar tidak naik ke
ruang bakar.
Ring 3 : Terdapat semacam ulir yang menyimpan pelumas bagi piston dan liner.
Coba jelaskan fungsi starter pada gambar secara rinci !

Starter adalah sebuah komponen yang merubah tenaga listrik menjadi sebuah momen putar pada mesin dan bertugas
memutarkan roda gigi pada fly whell yang seterusnya mesin akan hidup dan melakukan kompresi, hidup dan berputar.
Sebutkan nama komponen yang sedang dipasang oleh mekanik dan jelaskan fungsi komponen tersebut !

Pompa oli ( oli pump ) adalah komponen yang bertugas memompa oli dari tempat penampungan oli dan mengalirkan
oli ke seluruh bagian-bagian mesin lainnya.
Apa nama komponen yang lagi dipasang oleh mekanikk beserta fungsinya ?

Oli pan ( carter oli ) berfungsi sebagai tempat menampung pelumasan pada mesin agar oli selalu ada.
Jelaskan fungsi komponen yang ada pada gambar dibawah ini !

Power steering pump berfungsi sebagai memompa fluida atau minyak agar mengalir ke seluruh sistem hidrolik yang
nantinya agar setir menjadi ringan untuk digerakkan
Coba jelaskan mengenai komponen yang ada pada gambar tersebut !
Jelaskan fungsi dari komponen ini !

Fungsi kompresor udara pada mesin diesel adalah menghasilkan udara bertekanan tinggi yang digunakan dalam
berbagai aplikasi, terutama untuk mengoperasikan alat-alat pneumatik dan system rem udara dalam kendaraan
komersial.
Jelaskan fungsi dari komponen digambar ini !

Mentransfer Gerakan dari lengan camshaft ke batang katup masuk dan batang katup keluar
Jelaskan fungsi dari komponen ini !

Turbocharger dapat meningkatkan performa mesin melalui efisiensi volumetrik dengan menambah jumlah udara
yang masuk kedalam ruang bakar dan memanfaatkan panas gas buang menjadi tenaga buat memampatkan udara
pembakaran sehingga dihasilkan tenaga/power yang besar
Coba jelaskan mengenai komponen yang ada pada gambar tersebut !

menyaring berbagai kotoran dan menjaga kandungan bahan bakar yang masuk ke dalam mesin.
Coba jelaskan fungsi dari komponen pada gambar dibawah ini !

Katup injector bahan bakar berfungsi mengkabutkan ( sprayer ) bahan bakar diesel kedalam silinder pada setiap akhir
Langkah kompresi, dimana torak ( piston ) mendekati posisi TMA

Anda mungkin juga menyukai