Anda di halaman 1dari 24

PROGRAM

JAMINAN KEHILANGAN PEKERJAAN

Widhi Astri Aprilia Nia


Kepala Kantor Cabang
BPJS Ketenagakerjaan Gorontalo
STANDAR MINIMUM
JAMINAN SOSIAL

Berdasarkan konvensi ILO


SISTEM JAMINAN
SOSIAL NASIONAL

UU Nomor 40 Tahun 2004 UU Nomor 11 Tahun 2020


tentang Sistem Jaminan Sosial tentang Cipta Kerja
Nasional (Pasal 18) (Pasal 82)

Jenis program Jaminan Sosial meliputi: Jenis program Jaminan Sosial meliputi:

a. Jaminan Kesehatan a. Jaminan Kesehatan

b. Jaminan Kecelakaan Kerja b. Jaminan Kecelakaan Kerja

c. Jaminan Hari Tua c. Jaminan Hari Tua

d. Jaminan Pensiun d. Jaminan Pensiun

e. Jaminan Kematian e. Jaminan Kematian


f. Jaminan
Kehilangan
Pekerjaan
LANDASAN YURIDIS
Peraturan
UU Nomor 40
Pemerintah No 37
Tahun 2004
Tahun 2021
tentang Sistem tentang Jaminan
Jaminan Sosial Kehilangan
Nasional Pekerjaan
(Pasal 18)

PERMENAKER
UU Nomor 24
No 7 Tahun 2021
Tahun 2011 tentang tata cara
Tentang Badan pendaftaran dan
Penyelenggara rekomposisi iuran
Jaminan Sosial Program JKP

UU Nomor 11 PERMENAKER
Tahun 2020 No 15 Tahun
tentang Cipta 2021 tentanga
Kerja Tata Cara
(Pasal 82) Pemberian
Manfaat JKP
KEPESERTAAN
PROGRAM JKP

Peserta Perusahaan

▪ Setiap bentuk usaha yang


berbadan hukum atau tidak, milik
▪ WNI orang perseorangan, milik
▪ Usia Belum Mencapai 54 Tahun persekutuan, atau milik badan
▪ Mempunyai hubungan kerja hukum, baik milik swasta maupun
dengan perusahaan baik PKWTT milik negara, usaha sosial & usaha
maupun PKWT lain yang mempekerjakan
▪ Peserta pada Perusahaan Skala pekerja/buruh dengan membayar
Menengah dan Besar , terdaftar 5 upah atau imbalan dalam bentuk
program jaminan sosial lain.
▪ Peserta pada perusahaan Skala ▪ Usaha-usaha sosial dan usaha-
Kecil dan Mikro terdaftar dalam 4 usaha lain yang mempunyai
program jaminan sosial pengurus dan mempekerjakan
orang lain dengan membayar
upah/imbalan dalam bentuk lain.

PP 37/2021 Pasal 4 PP 37/2021 Pasal 1 ayat 3


0.46%

IURAN
PROGRAM JKP
FILOSOFIS

0,22% 0,14% 0,10%

Subsidi Iuran dari Rekomposisi Iuran Rekomposisi Iuran


Pemerintah Program JKK Program JKM

PP 37/2021 Pasal 11
MANFAAT
PROGRAM JKP

01

FILOSOFIS
02 Layanan Manfaat Akses Informasi
Pasar Kerja:
1. Informasi Pasar Kerja
2. Bimbingan Jabatan (Asesmen
diri dan konseling karir)

03
 Berbasis kompetensi
 Diselenggarakan oleh LPK
Pemerintah, Swasta, atau
Perusahaan yang terdaftar &
terverifikasi di Sisnaker
KRITERIA
PENERIMA MANFAAT JKP

Peserta

▪ Peserta Mengalami PHK


▪ Masa iur 12 bulan dari 24 bulan,
dimana terdapat 6 bulan iuran
yang dibayar berturut-turut
KRITERIA
PENERIMA MANFAAT JKP

UUCK Pasal 151A, 153, 154A, Peserta Mengalami PHK :

• Perusahaan melakukan penggabungan, peleburan, pengambilalihan atau pemisahan perusahaan dan pekerja/buruh tidak bersedia
melanjutkan hubungan kerja atau pengusaha tidak bersedia menerima pekerja/buruh

• Perusahaan melakukan efisiensi diikuti dengan penutupan perusahaan atau tidak diikuti dengan penutupan perusahaan yang disebabkan perusahaan
mengalami kerugian

• Perusahaan tutup yang disebabkan keadaan memaksa (force majeur)

• Perusahaan dalam keadaan penundaan kewajiban pembayaran utang

• Perusahaan pailit

• Pekerja/Buruh tidak dapat melakukan pekerjaan selama 6 bulan akibat ditahan oleh pihak yang berwajib karena diduga melakukan tindak pidana

• Pengusaha menganiaya, menghina secara kasar atau mengancam pekerja/buruh

• Pengusaha membujuk dan/atau menyuruh pekerja/buruh untuk melakukan perbuatan yang bertentangan dengan peraturan perundang-undangan
KRITERIA
PENERIMA MANFAAT JKP

UUCK Pasal 151A, 153, 154A, Peserta Mengalami PHK :


• Tidak membayar upah tepat pada waktu yang telah ditentukan selama 3 bulan berturut-turut atau lebih meskipun pengusaha membayar upah secara tepat waktu
sesudah itu

• Tidak melakukan kewajiban yang telah dijanjikan kepada pekerja/buruh

• Memerintahkan pekerja/buruh untuk melaksanakan pekerjaan diluar yang diperjanjikan

• Memberikan pekerjaan yang membahayakan jiwa, keselamatan, Kesehatan dan kesusilaan pekerja/buruh sedangkan pekerjaan tersebut tidak tercantum di
perjanjian kerja

• Adanya putusan Lembaga penyelesaian perselisihan hubungan industrial terhadap perselisihan antara pemberi kerja dengan Pekerja/Buruh yang menyatakan
bahwa pengusaha memenuhi semua yang diperjanjikan dan tidak sesuai dengan tuntutan Pekerja/Buruh, namun pengusaha memutuskan untuk melakukan
Pemutusan Hubungan Kerja

• Pekerja/buruh mangkir selama 5 hari kerja atau lebih berturut-turut tanpa keterangan secara tertulis yang dilengkapi dengan bukti yang sah dan telah
dipanggil oleh pengusaha 2 kali secara patut dan tertulis

• Pekerja/buruh melakukan pelanggaran ketentuan yang diatur dalam perjanjian kerja bersama dan sebelumnya telah diberikan surat peringatan pertama,
kedua, dan ketiga secara berturut-turut masing-masing berlaku untuk paling lama 6 bulan kecuali ditetapkan lain dalam perjanjian kerja, peraturan
perusahaan atau perjanjian kerja bersama
BUKAN KRITERIA
PENERIMA MANFAAT JKP

PHK Yang disebabkan oleh :


PENGAJUAN
MANFAAT JKP

BUKTI PHK
PP 37/2021 Pasal
01 02 03 20 ayat 3
Bukti diterimanya Pemutusan Hubungan
01 Kerja oleh Pekerja/Buruh & tanda terima
SYARAT MASA IUR PERIODE PENGAJUAN SYARAT PENGAJUAN laporan PHK dari Disnaker Kab/Kota
 Adanya komitmen
12 bulan dalam 24 Sejak dinyatakan PHK untuk bekerja Perjanjian bersama yang telah
bulan di mana 6 bulan sampai dengan 3 kembali
02 didaftarkan pada PHI & akta bukti
pendaftaran perjanjian bersama
dibayar berturut-turut bulan sejak ter-PHK  Bukti PHK
Petikan atau putusan PHI yang telah
03 mempunyai kekuatan hukum tetap
PENGAJUAN
MANFAAT JKP

PHK
Feb-21 Feb-
22
24 23 22 21 20 19 18 17 16 15 14 13 12 11 10 9 8 7 6 5 4 3 2 1 Masa Waktu*

Iuran
Feb Mrt Apr Mei Juni Juli Ags Sep Okt Nov Des Jan

berturut-turut

*) Catatan : masa iur dihitung mundur sejak PHK


PP 37 pasal 19 ayat (3)

ILUSTRASI SYARAT MASA IUR


WAKTU PENGAJUAN
PENERIMA MANFAAT JKP

ILUSTRASI
Pengajuan Manfaat Pengajuan Bulan Pengajuan Bulan Pengajuan Bulan Pengajuan Bulan Pengajuan Bulan Pengajuan
Bulan ke I ke II ke III ke IV ke V ke VI

Bulan Februari 2022 Maret 2022 April 2022 Mei 2022 Juni 2022 Juli 2022

Tanggal Pengajuan Tanggal 10 10 s/d 15 10 s/d 15 10 s/d 15 10 s/d 15 Karena berakhir bulan ke 6 di tgl
Manfaat Uang Tunai 10 Agst 2022
Maka paling cepat tgl 05-08-2022
dan paling lambat tgl 10-08-2022
Keterangan Tanggal pengajuan I Diajukan paling lambat Diajukan paling lambat Diajukan paling lambat Diajukan paling Diajukan paling cepat 5 hari kerja
menjadi tanggal acuan 5 hari setelah tanggal 5 hari setelah tanggal 5 hari setelah tanggal lambat 5 hari sebelum berakhirnya jangka waktu
acuan acuan acuan setelah tanggal pemberian manfaat
acuan dan paling lambat akhir bulan ke
enam

berdasarkan PP 37/2021 dan Permenaker 15 Tahun 2001


HAK ATAS
MANFAAT JKP
PP 37/2021 Pasal 35 Tiga (3) kali selama masa usia kerja

Manfaat Manfaat Manfaat


01 Pertama
02 Kedua
03 Ketiga

Setelah terpenuhinya masa iur Setelah masa iur 5 tahun sejak Setelah masa iur 5 tahun sejak
dan kepesertaan memperoleh manfaat pertama memperoleh manfaat kedua

HAK MANFAAT JKP GUGUR


PP 37/2021 Pasal 40

Tidak mengajukan klaim


manfaat JKP selama 3 bulan Telah mendapatkan pekerjaan Meninggal dunia
sejak terjadi PHK
ALUR PROSES PEMBAYARAN MANFAAT PROGARM JKP

1. SKEMA LAPOR PHK DI SISTEM INFORMASI KETENAGAKERJAAN

Pemberi Kerja Mendaftarkan Lapor kasus PHK ke Memperoleh Pemberi Kerja Pemberi Kerja lapor
Perusahaan di Portal Mediator/HI Bukti PHK menonaktifkan PHK melalui portal
Siap Kerja dan Disnaker peserta BPJS Siap Kerja
Pelaporan Kabupaten/ Kota Ketenagakerjaan
Perusahaan di SIPP Setempat melalui portal SIPP
Online Online

BUKTI PHK:
• Bukti diterimanya kasus PHK dan
tanda terima dari Disnaker Kab/Kota
Setempat
Mengaktifkan akun Mendapatkan Lapor PHK melalui portal • Perjanjian Bersama (PB) dan akta
Peserta Siap Kerja dan Siap Kerja dengan upload pendaftaran PB pada PHI; atau
dokumen Bukti PHK
mengetahui dari Pemberi Kerja bukti PHK apabila • Petikan PHI yang memiliki kekuatan
Kepesertaan perusahaan belum lapor hukum tetap
Program JKP di PHK melalui portal Siap
aplikasi BPJS Kerja
Ketenagakerjaan
ALUR PROSES PEMBAYARAN MANFAAT PROGARM JKP

2. SKEMA PENGAJUAN KLAIM JKP DI SISTEM INFORMASI KETENAGAKERJAAN

SLA klaim JKP 3 hari dihitung sejak


peserta mengajukan klaim JKP di
SIAPkerja sampai proses
pembayaran

BULAN PERTAMA

Melengkapi data Validasi oleh E-mail Sukses manfaat


Peserta masuk ke Memilih menu pribadi, rekening pemberitahuan uang tunai JKP
BPJS
portal Siap Kerja ajukan klaim di dan manfaat JKP sedang masuk ke rekening
Ketenagakerjaan
portal Siap Kerja menandatangani di proses dan Peserta
surat Komitmen menunggu
Aktif Mencari pembayaran
Pekerjaan (KAPK)
ALUR PROSES PEMBAYARAN MANFAAT PROGARM JKP

2. SKEMA PENGAJUAN KLAIM JKP DI


SISTEM INFORMASI KETENAGAKERJAAN

BULAN KEDUA S/D BULAN KEENAM Melamar pekerjaaan (Minimal 5


Perusahaan yang berbeda/ 1
perusahaan yang telah proses SLA klaim JKP 3 hari dihitung sejak
wawancara) di portal Siap Kerja peserta mengajukan klaim JKP di
SIAPkerja sampai proses
pembayaran

Peserta menerima Melakukan asesmen Mengikuti Konseling Ajukan klaim untuk bulan Sukses manfaat uang
manfaat JKP diri pada portal Siap kedua sampai dengan tunai JKP masuk ke
Kerja dilakukan keenam sesuai dengan rekening Peserta
setelah mendapatkan tanggal yang tertera di
manfaat uang tunai akun siap kerja
bulan pertama

Mengikuti pelatihan kerja sesuai rekomendasi


pada saat konseling oleh petugas antar kerja
diantara periode bulan 2-5 dengan presensi
kehadiran minimal 80%
Pengajuan Klaim Via SSO

1. Pilih menu PENGAJUAN KLAIM


2. Kemudian pilih Pengajuan Klaim JKP
3. klik Klaim Jaminan Kehilangan Pekerjaan kemudian muncul
notifikasi peserta berhak untuk mendapatkan manfaat dan
klik lanjut untuk membuka aplikasi SIAPKERJA

4
Pengecekan Kepesertaan JKP

Peserta Login ke https://sso.bpjsketenagakerjaan.go.id untuk checking


kepesertaan JKP menggunakan account JMO

3
Alur pengajuan manfaat JKP

Aktivitas Peserta Aktivitas Kantor Cabang

Manfaat bulan 1
Manfaat bulan 2-6

Optional
Login Portal
SIAPKERJA
LAPOR PHK
Dan Upload Pengajuan Klaim
Dokumen Manfaat 1 [SK1003] Tindaklanjut [PN5002] Penetapan
Klaim Manfaat Tunai Klaim
dari SIAPKERJA

2-6

sso.bpjsketenagakerjaan.go.id Aktivitas pencarian kerja Pengajuan Klaim [PN5004] Pembayaran [PN5003] Persetujuan
Login Portal (Lamaran/Wawancara) Manfaat 2-6 Klaim Klaim
BPJAMSOSTEK
2
DATA PEMBAYARAN KLAIM JKP
PROVINSI GORONTALO

TAHUN JUMLAH PESERTA JUMLAH PEMBAYARAN


2022 4 Rp. 12.225.910
2023 35 Rp. 141.939.400

3
Pengajuan Klaim Via SSO

Halaman utama aplikasi SIAPKERJA

5
“Jembatan Menuju Kesejahteraan
Pekerja”

43

Anda mungkin juga menyukai