Anda di halaman 1dari 33

PERTEMUAN KE-3

PENGOLAHAN AIR
INDUSTRI

OLEH:

DR. PASYMI, ST., MT.


PROSES PENGOLAHAN
AIR INDUSTRI
SEJARAH PENGOLAHAN AIR LANJ
Sejarah pengolahan air pertama sekali tercatat sejak 20 abad sebelum
masehi. Pada saat itu upaya penjernihan air dilakukan dengan
menguapkan air dengan api, memanaskan air dibawah sinar matahari,
merendamkan logam panas ke dalam air atau menyaringnya dengan
pasir dan kerikil

Perkembangan selanjutnya terjadi pada abad ke-15 sebelum masehi di


tanah arab. Pada masa itu penjernihan air dilakukan dengan
mengendapkan air kotor dalam suatu tempat selama waktu tertentu.

Selanjutnya pada tahun 1335 sebelum masehi juga sudah dilakukan


proses pertukaran ion dengan menggunakan pohon (pohon sawit)
sebagai resin.

T
OU
N D
HA
SEJARAH PENGOLAHAN AIR
LANJUTAN…
TEKNOLOGI PENGOLAHAN AIR UNTUK INDUSTRI BARU
DIMULAI SEJAK ABAD KE-19 MASEHI (SEJAK REVOLUSI
INDUSTRI). TEKNOLOGI PENGOLAHAN AIR INDUSTRI
INI TERUS BERKEMBANG SEIRING DENGAN SEMAKIN
KOMPLEKNYA PENGOTOR AIR DARI MASA KE MASA.
ADA BEBERAPA TAHAPAN TEKNOLOGI PENGOLAHAN
AIR DI INDUSTRI
 PROSES PENJERNIHAN (CLARIFICATION)
 PROSES DEMINERALISASI (DEMINALIZATION)
 PROSES DEAERASI
T
OU
D
 COOLING WATER SISTEM HA
N
AERATION
Proses mekanik untuk mencampurkan air dengan udara
 Dengan cara menjatuhkan/menyemprotkan air
ke udara
Contoh : Forced draft aerator, spray nozzles
aerator dan cascade devices aerator
 Dengan cara menggelembungkan udara dalam
air
Contoh : Air diffusion aerator
FUNGSI AERASI

FUNGSI UTAMA
Untuk Menyisihkan gas-gas yang tidak
diinginkan dari air terutama CO2 dan H2S
(corrosive gas).
FUNGSI SAMPINGAN :
 Menyisihkan logam (dengan mengoksidasi
logam tersebut terutama Fe dan Mn)
 Menyisihkan bau, rasa dan warna yang
disebabkan HC melalui aktivitas m.o
PRINSIP DASAR

HUKUM HENRY
Kelarutan gas dalam air pada tekanan atmosferik
akan berbanding lurus dengan tekanan partial gas
tersebut di lingkungannya.

(tekanan parsial gas CO2 dan H2S pada tekanan


atmosferik hampir nol, sehingga keberadaannya
dalam air juga bisa ditekan sampai mendekati
nol)
FAKTOR YG MEMPENGARUHI
 TEMPERATUR
 WAKTU AERASI
 LUAS PERMUKAAN ATAU VOLUME KONTAK
 KONSENTRASI GAS YANG AKAN DISISIHKAN (SEMAKIN BESAR
KONSENTRASI GAS YANG AKAN DISISIHKAN SEMAKIN BESAR
EFISIENSI PENYISIHANNYA)
FORCE DRAFT AERATOR
MULTICONE AERATOR
DISINFEKTANSI/KLORINASI

MERUPAKAN PROSES YANG BERTUJUAN UNTUK


MENGHANCURKAN MIKROORGANISME DALAM AIR DENGAN
BANTUAN ZAT KIMIA (KLORIN, CALSIUM HYPOCLORIDE OR
NATRIUM HYPOCLORIDE).

MEKANISME KLORINASI

REAKSI : Ca(OCl)2 + H2O === Ca2+ + 2 OCl- + H2O


NaOCl + H2O === Na+ + OCl- + H2O
Cl2 + H2O === HOCl + HCl
HOCl == H+ + OCl-

DALAM FUNGSINYA SEBAGAI DISINEKTAN GUGUS HOCl AKAN


BEREAKSI DENGAN ASAM AMINO, SEHINGGA
MENGHANCURKAN SEL PROTOPLASMA DARI
MIKROORGANISME TERSEBUT.
FUNGSI PROSES KLORINASI

CLORIN IS A OXIDATION AGENT


1. DISINEKTAN
2. TO REMOVE AMMONIA (TO CONVERT AMONIA TO
CHLORAMINES)
3. TO CONTROL SLIME AND ALGAE
4. TO CONTROL TASTE AND ODOR
5. TO REMOVE COLOR BY OXIDATION THE COLOR
COMPOUND (HUMIC ACID)
6. TO REMOVE H2S BY OXIDATION
7. TO REMOVE IRON AND MANGANESE BY OXIDATION
8. AS A COAGULATION AID
GAS CLORINATOR
Hati-hatilah dalam
pemberian dosis
klorin !!!

Hati-hatilah dalam
pemberian dosis
klorin !!!
KLARIFIKASI
PROSES PENJERNIHAN AIR DENGAN
BANTUAN ZAT KIMIA

TAHAP-TAHAP PROSES KLARIFIKASI


1. TAHAP KOAGULASI
2. TAHAP FLOKULASI
3. TAHAP SEDIMENTASI

UT
O
ND
HA
COAGULASI

Proses penetralan muatan atau proses pembentukan


jembatan solid dari suspended solid yang ada dalam air
dengan bantuan zat kimia (koagulan)

JENIS-JENIS KOAGULANT :
1. COAGULAN AN ORGANIK
2. COAGULAN ORGANIK
COAGULAN ANORGANIK

 CONTOH : Al2(SO4)3, FeCl3, DAN


Na2Al2O4Na2O 3,2SiO2
 CENDERUNG MENURUNKAN pH
 REAKSI COAGULASI
Al2(SO4)3 + 6 NaHCO3 2
Al(OH)3 + 3 Na2SO4 + CO2
 PRODUKSI LUMPURNYA BANYAK
 KANDUNGAN AIR PADA LUMPUR
TINGGI T
OU
ND
HA
KOAGULAN ORGANIK

 CONTOHNYA : POLYACROLAMIDE
 TIDAK MEMPENGARUHI pH
 PRODUKSI LUMPUR SEDIKIT
 KEADAAN LUMPUR LEBIH KERING
 MENGURANGI BEBAN ION EXCHANGER (TIDAK MENAMBAH KADAR
MINERAL)
 PRINSIPNYA PEMBENTUKAN JEMBATAN SOLID

UT
O
ND
HA
FLOKULASI

Proses penggabungan suspended solid yang sudah mengalami


koagulasi membentuk flok (aglomerat)

PROSES FLOKULASI JUGA BISA DIPERCEPAT DENGAN


PENAMBAHAN ZAT KIMIA TERTENTU (FLOKULAN AID)

FLOK DARI ALUMINIUM OPTIMAL PADA pH 6 – 7


FLOK DARI BESI OPTIMAL PADA Ph 5-11

(Pada pH diluar rank tersebut sebagian flok akan larut)

Ca(OH)2 TERMASUK SALAH SATU FLOKULATION AGENT


KARENA BERTUJUAN UNTUK MEMBANTU PROSES
PEMBENTUKAN FLOK.
SEDIMENTASI

Proses pengendapan flok-flok ke dasar klarifier.

Prosesnya ditentukan oleh jenis koagulan dan flokulan


aid yang digunakan, ukuran flok dan space velocity.

Sebaiknya sedimentasi dilakukan pada zona yang tenang.

Keberadaan lumpur pada zona sedimentasi dapat


membantu proses flokulasi dan sedimentasi

UT
O
ND
HA
ALAT PENJERNIH (KLARIFIER)
 CONVENTIONAL CLARIFIER

INFLUENT ZAT KIMIA

EFFLUENT

PROSES PROSES PROSES


KOAGULASI FLOKULASI SEDIMENTASI
UT
O
ND
HA
SLUDGE BLANKET
CLARIFIER
 MODERN KLARIFIER

Ca(OH)2
PENGADUK (SLOW MIXING)

Al2(SO4)3 ZONA JERNIH


TUBE BANK

ZONA
LUMPUR

EFFLUENT
INFLUENT

UT
O
ND
HA
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
KINERJA KLARIFIER
 BENTUK/DISAIN
Disain klarifier harus terintegrasi sehingga memungkinkan ke tiga
tahapan proses klarifikasi berlangsung dengan baik.

 JENIS DAN DOSIS ZAT KIMIA


JENIS ZAT KIMIA (COAGULANT)
1. ORGANIK COAGULANT
2. ANORGANIK COAGULANT
DOSIS ZAT KIMIA : DITENTUKAN DENGAN JAR TEST

 KECEPATAN/WAKTU TINGGAL
WAKTU TINGGAL AIR DALAM KLARIFIER SANGAT MEMPENGARUHI
PROSES SEDIMENTASI T
OU
ND
HA
PENGHILANGAN RASA SEPAT AIR
MENGGUNAKAN BATANG POHON

T
OU
N D
HA
UPAYA PENJERNIHAN AIR ABAD
KE-15 SEBELUM MASEHI

T
OU
N D
HA
CLARIFIER INDUSTRI
GENERASI PERTAMA
SLUDGE BLANKET
CLARIFIER
TUBE CLARIFIER
Ca(OH)2
PENGADUK

ZONA JERNIH
Al2(SO4)3
TUBE BANK

ZONA
LUMPUR

EFFLUENT
ANION
EXCHANGER
COMPLEK
DEMIN WATER

CATION
EXCHANGER

DEMIN WATER
TANK
PENCUCIAN COOLING TOWER

Anda mungkin juga menyukai