Anda di halaman 1dari 22

Trend dan Issue Kesehatan

Jiwa
Irfan.,S.Kep.,Ners M.Kep
RPS Keperawatan Jiwa I
Pertemuan Materi Dosen

1 Kontrak perkuliahan Ns. Irfan.,S.Kep.,M.Kep

Kajian kompetensi mata kuliah


2 Pengantar Konsep Dasar Keperawatan Ns. Suherman.,S.Kep.,M.Kep
Jiwa
3 trend serta isu dalam keperawatan jiwa Ns. Irfan.,S.Kep.,M.Kep
Tujuan Pembelajaran

TUJUAN KHUSUS:
1.Mahasiswa mampu memahami Pelayanan Dan Kebijakan
Kesehatan Jiwa
2.Mahasiswa mampu memahami STIGMA PADA ODGJ
3.Mahasiswa mampu memahami Tugas dan Tanggungjawab sebagai
perawat jiwa
One Word For The Pictures
People Always Call Him Orang
Gilaaa...!!

ODGJ / Schizophrenia
KESEHATAN
(WHO)

Kesehatan adalah kondisi sehat fisik, mental, sosial dan


spiritual, bukan hanya bebas dari sakit dan cacat
Kesehatan:
 Fisik (biologi)
 Mental
 Sosial
 Spiritual
 Tidak hanya tidak sakit dan tidak cacat

(NO HEALTH WITHOUT MENTAL HEALTH)


TARGET PELAYANAN
KESEHATAN JIWA:
RENTANG SEHAT-RISIKO-SAKIT

Sehat Risiko Sakit


(Kementrian Kesehatan 2020)
• Pelayanan kesehatan jiwa belum • fokus pelayanan keperawatan jiwa sudah saatnya
terintegrasi di pelayanan primer berbasis pada komunitas (community based care)
yang terintegrasi ke dalam pelayanan primer
• 21,47% Puskesmas memberikan layanan
kesehatan jiwa • sistem berbasis rumah sakit menjadi berbasis
komunitas
• 33 % RSU yang memberikan layanan
kesehatan jiwa • pasien gangguan jiwa dapat dirawat pada seluruh
pelayanan kesehatan
• 8 Provinsi yang tidak memiliki RSJ
• jumlah dan ketersediaan yang
berkesinambungan obat psikotropik di
puskesmas

(Kementrian Kesehatan 2020)


Pelayanan Kesehatan Jiwa
Norwegia
• Rumah sakit tidak lagi menjadi pusat
pelayanan bagi pasien jiwa, tapi rumah
sakit akan melayani pasien jiwa akut yang
beresiko terhadap keselamatan dirinya dan
orang lain.
• Dokter keluarga
• Sistem rujukan pelayanan kesehatan jiwa
tersusun sistematis
Peran pemerintah
• Meningkatkan kemampuan pasien jiwa agar
dapat kembali ke dunia kerja
• Memperkerjakan pasien jiwa
• Digaji sebagaimana layaknya pekerja pada
umumnya

g Re publi k Indonesia
n
Undang-Unda un 2014
Nomor 18 Tah
Orang dengan
gangguan jiwa

Stigma Masyarakat

Obat hanya tersedia di


Fasilitas Kesehatan
Rujukan Tingkat Lanjutan
(Rumah sakit rujukan)

DIPASUNG
ALUR PELEPASAN PASUNG

KEBERSIHAN MAKAN SOSIALISASI OBAT


DIRI

Community Mental
Health nursing
12/28/23
Sehat
ODMK/Risiko ODGJ
Ringan/GME
15 jt

ODGJ Berat
425 ribu

Promosi Pasung 60 ribu

Kuratif &
Pencegahan Rehabilitasi

Kuratif
Masalah Kesehatan Jiwa Indonesia (Riskesdas ) 17
Video Simulator Pasung
Kesimpulan
• Memahami Kondisi Dunia Kesehatan Jiwa
• Bagaimanamemposisikan diri sebagai Perawat
Jiwa yang profesional
DO YOU HAVE ANY QUESTIONS?
QUIZ
www.quizi.com
Tugas Mandiri :
Cari artikel berita berita tentang masalah Trend
issu keperawatan jiwa dimasyarakat.
•Buat dalam bentuk poster
•Pertemuan
selanjutnya kita akan laksanakan
GALLERY WALK

Anda mungkin juga menyukai