Anda di halaman 1dari 14

KALIMAT EFEKTIF

2
Perhatikan kalimat berikut
Kepengurusan harus dilanjutkan guna
peningkatan program kerja dan mendorong
produktivitas para siswa. Untuk membuka
kegiatan Sidang Laporan Pertanggungjawaban
ini, mari kita dengarkan sambutan dari Ketua
OSIS SMA Merdeka 45 Angkatan 21, Sandya
Bramasta. Waktu dan tempat, kami persilakan.
Perhatikan kalimat berikut
Kepengurusan harus dilanjutkan guna
peningkatan program kerja dan mendorong
produktivitas para siswa. Untuk membuka
kegiatan Sidang Laporan Pertanggungjawaban
ini, mari kita dengarkan sambutan dari Ketua
OSIS SMA Merdeka 45 Angkatan 21, Sandya
Bramasta. Waktu dan tempat, kami persilakan.
Kalimat Efektif
Kalimat yang isi dan maksudnya mudah di pahami

Syarat kalimat efektif:


• Kelengkapan struktur
• Kehematan
• Kecermatan
• Kelogisan
• Kesejajaran
KESEJAJARAN
Kesejajaran
Kalimat efektif harus memiliki kesejajaran stuktur
imbuhan dan bentuk yang digunakan dalam satu
fungsi yang sama harus pararel atau sederajat

Notes: penggunaan kesejajaran juga perlu


memperhatikan konjungsi
Contoh Kalimat

Tugas tersebut dilakukan dalam rangka peningkatan

produk, mendorong produktifitas, dan menjamin mutu


Perhatikan dan Identifikasi Kalimat Berikut (3 bentuk)

Tugas tersebut dilakukan dalam rangka peningkatan

keberterimaan produk nasional, mendorong produktivitas

dan daya guna produksi, serta menjamin mutu barang dan

jasa sehingga meningkatkan daya saing.


KELOGISAN
Pemilihan Kata
Perhatikan pemilihan kata yang sesuai
Kita harus mengenali penyebab sikap anak yang acuh
dan tidak mau mendengarkan orang tua

Kita harus mengenali penyebab sikap anak yang tidak


acuh dan tidak mau mendengarkan orang tua
Hubungan Makna kata
memperhatikan penggunaan makna
Contoh:
Untuk mempersingkat waktu, kita mulai acara ini

Untuk menghemat waktu, kita mulai acara ini


Penggunaan Subjek dan Predikat
memperhatikan induk dan anak kalimat
Notes:
Bisa dengan cara memunculkan subjek pada anak
kalimat atau mengubah jenis predikat pada induk

Contoh:
Karena mencuri sandal, Polisi menangkap Sandi

Karena Sandi mencuri sandal, Polisi menangkapnya

Karena mencuri sandal, Sandi ditangkap Polisi


Hilangnya Subjek dan Predikat
memperhatikan kata/frasa yang dapat menghilangkan subjek dan
predikat

Contoh:
Dengan kemajuan teknologi menyebabkan perubahan
yang begitu besar

Kemajuan teknologi menyebabkan perubahan yang


begitu besar
Kesalahan Ejaan (tanda baca)
memperhatikan tanda baca
Contoh:
Dalam perjalanan Ahmad dan keluarganya sempat
singgah di masjid

Dalam perjalanan, Ahmad dan keluarganya sempat


singgah di masjid

Anda mungkin juga menyukai