Anda di halaman 1dari 16

PANCASILA

SEBAGAI
SISTEM
FILSAFAT
Kelompok 7 Pancasila
Dosen pengampu : Hikmah Mahda, S.H, M.H. 1
Anggota kelompok
1. Natasya ashilla zalta (NIM 12370322096)
2. Nayla Fadhillah (NIM 12370321305)
3. Mustafa Alfiransyah (NIM 12370313085)

2
TABLE OF
CONTENT 01 02
S Filsafat Pancasila
Pengertian
Pengertian filsafat Pancasila

03 04
Kesimpulan Daftar pustaka
Kesimpulan penjelasan dan
Source
saran 3
01
FILSAFAT
Pengertian Filsafat

4
Definisi Filsafat
Filsafat berasal dari bahasa yunani ‘philein’ yang berarti
cinta dan ‘Sophia’ yang berarti kebijaksanaan. Jadi,
Filsafat menurut asal katanya berarti cinta akan
kebijaksanaan atau mencintai kebenaran/Pengetahuan

Secara sederhana, Filsafat dapat diartikan sebagai


keinginan yang sungguh-sungguh untuk mencari
kebenaran sejati.

5
Definisi Filsafat
Ada beberapa definisi filsafat yang dikemukakan
Harold Titus, yaitu:
1. Filsafat adalah suatu sikap tentang hidup dan
alam semesta
2. Filsafat adalah suatu metode berpikir reflektif
dan penelitian penalaran
3. Filsafat adalah suatu perangkat masalah-
masalah
4. Filsafat adalah seperangkat teori dan sistem
berpikir.

6
Tujuan Filsafat
Filsafat merupakan induk dari segala ilmu yang ada.

Menurut para filsuf : Kemuliaan dan ketinggian derajat


filsafat (Alishjahbana, 1957) Filsafat dapat membantu
membangun keyakinan manusia secara intelektual.

Dan Filsafat akan memberikan kepada manusia dasar-


dasar pengetahuan untuk dapat hidup dengan baik
sehinggaia akan menjadi manusia yang baik dan bahagia
(Epping, 1983)

7
Karakteristik dan Manfaat Filsafat
Ada lima hal karakteristik filsafat yang diungkapkan
oleh Jan Hendrik Rapar, yaitu :
- Berpikir radikal
- Mencari asas
- Memburu kebenaran
- Mencari kejelasan
- Berpikir rasional
Pada dasarnya, Filsafat mendorong seseorang
memahami dan menerima sesuatu lebih baik dalam
berbagai keadaan atau sisi yang terlihat.

8
02
PANCASILA
Pengertian Pancasila

9
PANCASILA

Pancasila berasal dari bahasa sansekerta,yaitu


Panca yang artinya lima dan sila yang artinya asas
atau dasar.

Pancasila merupakan dasar negara Indonesia yang


mempunyai lima sila, dengan demikian Pancasila
merupakan pedoman tentang tingkah laku yang
baik.
1
0
PANCASILA
Pancasila juga dapat kita artikan sebagai lima
dasar yang dijadikan dasar negara serta pandangan
hidup bangsa.

Sebagai suatu dasar filsafat negara, maka sila-sila


Pancasila merupakan suatu sistem nilai dan pada
hakikatnya merupakan suatu kesatuan.

Nilai yang terkandung dalam sila-sila Pancasila


mendasari seluruh suatu peraturan yang berlaku di
Indonesia. 1
1
Mengapa Pancasila
Sidang BPUPKI
dikatakan sebagai
sistem filsafat? 1
Soekarno memberi judul pidatonya dengan nama
Philosofische Grondslag dari pada Indonesia merdeka

Weltanschauung
Artinya, nilai-nilaiPancasila itu telah ada dan
berkembang di dalam masyarakat Indonesia.

1
2
KESIMPULAN

Pentingnya Pancasila sebagai sistem filsafat ialah agar


01 dapat dipertanggungjawabkan secara rasional dan
mendasar

Agar dapat dijabarkan lebih lanjut sehingga menjadi


02 operasional dalam penyelenggaraan negara

13
Saran
Dari pemahaman kita mengenai filsafat,
Pancasila adalah bentuk ideal dalam
Indonesia yang mengandung pandangan
hidup bangsa Indonesia.

Maka, kewajiban kita sebagai warga negara


Indonesia adalah menerapkan sila-sila
Pancasila dalamkehidupan sehari-hari

1
4
Daftar pustaka
● Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan Kementerian Riset, Teknologi, dan
Pendidikan Tinggi Republik Indonesia (2016). Kesatuan Sila-Sila Pancasila sebagai suatu Sistem
Filsafat
● Silvi Rewita, Salminawati, Maret 2022 KONSEP DAN KARAKTERISTIK FILSAFAT,
● JOSR: Journal of Social Research web site http://
https://ijsr.internationaljournallabs.com/index.php/ijsr
● Aulia Ananda Putri Suhada Saragih, Ika Holpiana Sari, Khofifah Juliana, Rika Nazwa Sabila.
● Pancasila sebagai pemersatu bangsa. Jurnal AMI jurnal pendidikan dan riset web site
http://jurnaltarbiyah.uinsu.ac.id/index.php/ami/article/view/2798
● Alya Rizki Vinaima , Auliya Tuhfatul Mardliyah Eka Aprilya Putri, Laras Sekar Anggraeni P,
● Maryam Khaleda Farah M, Mochammad Ridho Sakti F, Rusdatul Isma , Zia Zulistya Anugrah.
Pancasila sebagaiSistem filsafat. chemis (PSYC 2412) web site
https://www.studocu.com/en/a/20510964
● E.Setyawan 2011. Kesatuan Sila-sila Pancasila sebagai Sistem Filsafat, Retrieved from elicid.org
● https://elicit.org/search?q=sila+sila+pancasila+sebagai+suatu+sistem+filsafat&token=01HA9Z6ZB0 15
2H7SZA72ANV095S8&paper=8e63c88177c3aa56543c53783f948f72a8dfcecc&column=title

THANK
YOU
Sekian dari kami, kritik dan saran kami harapkan, mohon
maaf jika ada kesalahan, wassalamualaikum, wr,wbr.

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including


icons by Flaticon, infographics & images by Freepik

Please keep this slide for attribution 16

Anda mungkin juga menyukai