Anda di halaman 1dari 7

MODUL I

PERANCANGAN PRODUK

Nama: Alief Putra Arabi


NPM: 2399200284
LATAR BELAKANG

Perancangan produk merupakan rangkaian kegiatan yang berurutan dalam


menghasilkan nilai tambah sesuai dengan kebutuhan dan kemampuan
dalam memudahkan aktivitas manusia. Perancangan produk adalah
menerjemahkan persyaratan permintaan ke dalam bentuk yang sesuai untuk
produksi atau permintaan.
PERANCANAAN DAN
PENGEMBANGAN PRODUK

1. Perencanaan (Planning)
2. Pengembangan Konsep (Concept Development)
3. Pembuatan Desain Level Sistem (System Level Design)
4. Pembuatan Detail Desain (Detailed Design)
5. Pengujian (Testing)
6. Produksi (Production)
Pengembangan Konsep

- Identifikasi kebutuhan dan keinginan konsumen.


Memahami apa yang diinginkan oleh konsumen dan pasar.
- Penyusunan dan pemilihan konsep. Membuat berbagai ide
konsep produk dan memilih yang terbaik berdasarkan kriteria
tertentu.
- Pengujian Konsep. Menguji konsep – konsep tersebut untuk
memastikan bahwa mereka memenuhi harapan konsumen dan
tujuan desain.
Desain Kuesioner

Angket atau kuesioner adalah metode pengumpulan data. Bentuk


lembaran angket dapat berupa sejumlah pertanyaan tertulis,
tujuannya untuk memperoleh informasi dari responden tentang apa
yang dialami dan diketahuinya.
Quality Function Deployment (QFD)

Menurut Cohen (1995), Quality Function Deployment (QFD) adalah suatu


metode terstruktur dalam perencanaan dan pengembangan produk yang
digunakan untuk mengetahui keinginan dan kebutuhan pelanggan (voice of
customer) serta mengevaluasi kemampuan produk dan jasa dalam memenuhi
keinginan dan kebutuhan pelanggan
House of Quality

Anda mungkin juga menyukai