Anda di halaman 1dari 14

STRATEGI PPDB YANG

MENDUKUNG PENGUATAN
TRANSISI PAUD-SD
AKSI NYATA
OLEH : ATIKA WULANDARI
SDN 03 TIGO JANGKO
PPDB
Mengenai PPDB kita dapa mengenal kebutuhan peserta didik
karena pada saat mengenal lingkungan belajar dan juga
lingkungan belajar dan juga memberikan pengalaman yang
menyenangkan maka pada saat itulah kita dapat melihat
potensi dan karekter peserta didik yang berbeda-beda. kita
akan melihat keberagam karekater dari mereka sehingga kita
bisa menentukan kebutuhan belajar mereka
TES CALISTUNG

Tes calistung ( Tes membaca, menulis dan


berhitung ) dapat menimbulkan dampak yang
signifikan terhadap peserta didik yang
mengahadapi masa Penerimaan Peserta didik
Baru (PPDB)
Dampak Tes Calistung
• Meningkatkan persiapan anak
• Menyediakan data pembanding
• Memberika peluang yang sama
Dampak Negatif Menambah tekanan dan
Calistung stres pada peserta didik
baru

Sehingga mereka mersakan ketakutan


dan tidak mau diajak untuk ikut
melaksanakan kegiatan PPDB
Alternatif kegiatan selain tes Calistung untuk mendukung
penguatan transisi dari PAUD Ke SD

• Kogiatan Orientasi 2. Kegiatan permaiana 3. Pembelajaran


Kolaboratif

5.Kegiatan Pendidikan
4. Kegiatan Dilingkungan karekater
Sekolah
Belajar Dengan Bahagia
Murid diajak bermain
dilingkungan sekolah
dengan tujuan agar murid
merasa bahagia dan
senang
Umpan balik
Apakah melalui PPDB anda dapat mengenal
kebutuhan peserta didik
Iya , menurut saya dengan diadakanya kegiatan
PPDB saya bisa mengenal kebutuhan murid
karena melalui pengamaatn selama kegiatan saya
dapa membaca kebutuhan siswa

Rosita, s.Pd
Umpan Balik
Apa alternatif kegiatan selain tes calistung yang
dapat mendukung transisis PAUD -SD

Alternatif yang dipilih yaitu dengan cara


mewawancarai orang tua, murid. kemudian juga
dengan cara membaca hasil belajar dari PAUD.

Rika Purmayani,S.pD
Umpan balik
Apa dampak melakukan tes Calistung kepada anak
dimasa PPDB

Menurut pendapat saya melakukan tes calistung


dimasa PPDB sangat membantu untuk
mengelompokkan siswa sesuai dengan tingkat
kemampuanya sehingga kita bisa memberikan
layan kepada murid sesuai dengan kebutuhanya
Nurkemala, S.Pd
Hasil Diskusi
• Melakukan sosialisasi dengan PAUD
2. Melakukan wawancara dengan peserta didik
3. Mengadakan MPLS
4. Memberikan layanan kepada murid secara
maksimal
5. Mengenalkan Profil Pelajar Pancasila pasa murid
6. Menciptakan lingkungan belajar yang nyaman
Kesimpulan dan Refleksi
Kita perlu berhenti memaknai kesiapan sekolah sebagai
upaya untuk memferifikasi individu peesrta didik
dengan mengkategorikan mana murid yang sudah dan
belum siap karena tujaun pembelajaran tersebut yaitu
memastikan murid mendapatkan hak-haknya agar
memiliki kemampuan pondasi sebagai pembelajar
sepanjang hayat
Dokumentasi Kegiatan
Thank you

Anda mungkin juga menyukai