Anda di halaman 1dari 16

Melaksanakan Pekerjaan

Secara Mandiri Dalam


Lingkungan Organisasi TI
TIM Pengelolaan Layanan Teknologi
Informasi

Oleh : Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom


Objektif
Merencanakan dan mempersiapkan pekerjaan
Manajemen Layanan Teknologi Informasi

Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom


Pengantar Layanan TI

Membuat jadwal kerja mandiri

Melaksanakan pekerjaan sesuai perencanaan

Berpartisipasi di dalam tim


Merencanakan dan
Mempersiapkan Pekerjaan
Manajemen Layanan Teknologi Informasi

• Menurut Hasibuan (2009)


Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom

- karakteristik individu merupakan sifat pembawaan


Pengantar Layanan TI

seseorang yang dapat diubah dengan lingkungan


atau pendidikan.

- Kepribadian adalah serangkaian ciri yang relatif


tetap dan sebagian besar dibentuk oleh faktor
keturunan, sosial, kebudayaan, dan lingkungan.
Merencanakan dan
Mempersiapkan Pekerjaan
Manajemen Layanan Teknologi Informasi

• Menurut Sedarmayanti (2009)


Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom

- Lingkungan kerja ada 2 macam (fisik – kondisi


Pengantar Layanan TI

tempat kerja, dan non fisik – hubungan antara


pimpinan dan tempat kerja)

• Menurut Umar (2009)


- Memahami perilaku individu, perlu mengkaji
berbagai karakteristik yang melekat pada individu
Merencanakan dan
Mempersiapkan Pekerjaan
Manajemen Layanan Teknologi Informasi

• Karakteristik individu
Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom

- Ciri biografis (umur, jenis kelamin, status


Pengantar Layanan TI

perkawinan, jumlah tanggungan, masa kerja)


- Kepribadian
- Persepsi (pemberi kesan, sasaran, situasi)
- Sikap / attitude
• Kemampuan
- Fisik
- mental
Merencanakan dan
Mempersiapkan Pekerjaan
Manajemen Layanan Teknologi Informasi

• Faktor yang mempengaruhi kinerja karyawan


Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom

- Kepuasan kerja
Pengantar Layanan TI

- Tingkat kerja
- Kondisi pekerjaan
- Sistem kompensasi
- Desain pekerjaan
• Karakteristik pekerjaan / sifat dari tugas
- Tanggung jawab
- Macam tugas
- Tingkat kepuasan
Merencanakan dan
Mempersiapkan Pekerjaan
Manajemen Layanan Teknologi Informasi

• Kinerja
Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom

Tingkat keberhasilan seseorang didalam


Pengantar Layanan TI

melaksanakan pekerjaan

Suatu hasil karya yang dicapai seseorang dalam


melaksanakan tugas-tugas yang dibebankan
berdasarkan kecakapan, pengalaman,
kesungguhan, waktu.
Merencanakan dan
Mempersiapkan Pekerjaan
Manajemen Layanan Teknologi Informasi

• Pengukuran kinerja
Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom

- Kemahiran menempuh prosedur yang


Pengantar Layanan TI

ditentukan
- Sikap menghadapi pekerjaan
- Kecermatan dalam pelaksanakan tugas
- Kecepatan penyelesaian tugas tepat
waktu
Merencanakan dan
Mempersiapkan Pekerjaan
Manajemen Layanan Teknologi Informasi

• Penilaian kinerja
Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom

Suatu evaluasi yang dilakukan secara periodek


Pengantar Layanan TI

dan sistematis tentang prestasi kerja seorang


tenaga kerja termasuk potensi
pengembangannya

Proses penilaian harus dikaitkan dengan uraian


pekerjaan dan standar kinerja
Manajemen Layanan Teknologi Informasi
Pengantar Layanan TI
Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom

Skala prioritas pekerjaan


Membuat Jadwal Kerja Mandiri
Membuat Jadwal Kerja Mandiri
Menentukan prioritas pekerjaan :
Manajemen Layanan Teknologi Informasi

Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom

1.Membuat semua daftar pekerjaan


Pengantar Layanan TI

2.Menentukan tanggal dating dan


deadline
3.Mempertimbangkan pengetahuan diri
4.Mengkonsultasikan dan mendiskusikan
5.Memberi poin antara 0 – 10 sebagai
prioritas
Melaksanakan Pekerjaan Sesuai
Perencanaan
Manajemen Layanan Teknologi Informasi

• Prinsip manajemen :
Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom

1. Pembagian kerja
Pengantar Layanan TI

2.Wewenang dan tanggung jawab


3.Disiplin
4.Kesatuan perintah
5.Kesatuan pengarahan
6.Mengutamakan kepentingan organisasi
Melaksanakan Pekerjaan
Sesuai Perencanaan
Manajemen Layanan Teknologi Informasi

7. Penggajian pegawai
Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom

8. Pemusatan
Pengantar Layanan TI

9. Hirarki
10. Ketertiban
11. Keadilan dan kejujuran
12. Stabilitas kondisi karyawan
13. Prakarsa
14. Semangat kesatuan
Berpartisipasi dalam Tim
Manajemen Layanan Teknologi Informasi

• Ukuran kelompok :
Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom

1.Tim kecil (2 sampai 4 anggota)


Pengantar Layanan TI

2.Tim besar cenderung lebih banyak


anggota
Berpartisipasi di Dalam Tim
Manajemen Layanan Teknologi Informasi

• Faktor yang menentukan kekompakan


Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom

tim :
Pengantar Layanan TI

1.Interaksi tim
2.Konsep tujuan yang sama
3.Ketertarikan pribadi terhadap tim
Berpartisipasi di Dalam Tim
Manajemen Layanan Teknologi Informasi

• Ciri – ciri yang efektif :


Budi Hasian Daulay, S.Kom., M.Kom

1. Tujuan yang sama


Pengantar Layanan TI

2. Antusiasme yang tinggi


3. Peran dan tanggung jawab yang jelas
4. Komunikasi yang efektif
5. Resolusi konflik
6. Berbagi kekuatan
7. Keahlian
8. Evaluasi

Anda mungkin juga menyukai