Anda di halaman 1dari 2

Brownies Kukus Yummy Bahan: 150 gr Tepung Terigu 1 sdm coklat pasta 130 gr coklat batang 1 sdt baking

powder 1/2 sdt garam 3 butir telur dengan ukuran yang sama 50 gr gula pasir 100 gr margarin 1 sdt vanili bubuk Cara Pembuatan: 1. Lelehkan coklat batang yang sudah diiris kecil-kecil, margarin, coklat pasta. Jangan melelehkan coklat batang langsung terkena api, karena coklat batang mudah terbakar. Lelehkan coklat batang dengan cara ditim di atas air. Setelah coklat batang meleleh dengan sempurna, baru masukkan margarin dan coklat pasta hingga meleleh sempurna. Aduk agar tercampur merata. Angkat dan biarkan dingin. Panaskan kukusan hingga airnya mendidih. Tutupi penutup dandang dengan serbet agar air dari dandang tidakjatuh pada adonan yang dapat merusak tekstur kue. Sambil menunggu dandang panas, ayak tepung terigu ke dalam wadah yang cukup besar. Campurkan coklat bubuk, baking powder, dan vanili. Aduk agar bercampur rata. Mixer telur, gula, dan ovalet dengan kecepatan tinggi hingga adonan mengembang, berwarna putih, dan bertekstur agak kaku. Masukkan campuran tepung ke dalam kocokan telur. Aduk sampai rata. Masukkan coklat yang sudah dicairkan. Aduk samapi rata. Masukkan adonan ke dalam loyang yang sudah diolesi dengan mentega. Adonan siap dikukus. Kukus adonan Brownies selama 25 menit. Angkat. Brownies siap dinikmati.

1 sdt ovalet 20 gr coklat bubuk

2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.

Perkiraan harga Bahan Brownies Kukus: 1/2 kg Tepung Terigu Cakra Rp 3500 Ovalet Rp 1700 3 buah vanili bubuk Rp 1000 Baking Powder Rp 3000 1/4 kg Gula Pasir Rp 3000 Margarin Rp 4500 1 bungkus Coklat Bubuk Rp 1500 coklat balok Rp 15.000 1/4 kg telur Rp 4000 Coklat Pasta Rp 3000 Garam, ambil saja di dapur ibu Perkiraan keseluruhan biaya Rp 40.200 BOLU KUKUS SI HITAM bahan: 350 gr tepung ketan hitam 5 butir telur 300 gr gula pasir 150 ml minyak goreng

200 ml KARA 1/2 st TBM Cara: -telur, gula dan TBM dikocok sampe mengembang/putih -masukan ke adonan: tepung ketan, minyak goreng, dan Kara, kemudian kocok lagi sampai betul2 rata. - tuang ke loyang yang telah dioles mentega atau dicetak dgn cetakan kecil2 kue sakura

Anda mungkin juga menyukai