Anda di halaman 1dari 15

Perencanaan Sumber

Modul 3 PerencanaanProgram Komunikasi


UT Korea Selatan
Karakteristik Komunikator
Peran sentral dalampenyusunan PPK
Apakah perencana komunikasi = komunikator??
Perencana komunikasi = seseorang/sekelompokorang
yang membuat perencanaankomunikasi.
Menjembatani pemilik program dan khalayak/penerima.
Dan terdiri dari para ahli di berbagai media dan bidang.
Perencana komunikasi belumtentusebagai
komunikator.
PK bertugas merencanakankomunikator dalamsebuah
program komunikasi.
Karakteristik Komunikator
J adi, siapakah komunikator/sumber dalamPPK??
Orang/sekelompok yang bertugas menyampaikan pesan dari
pemilik program.
Mereka bisa PK, orang lain yang ditunjuk dari target sasaran, atau
pemilik program.
Change agent/agen perubahan (inovator, teladan, penuh
pertimbangan, skeptis, tradisionalis)
Komunikator/pembicara tidak selalu sebagai sumber.
Bisa juga sebagai eksekutor dari seorang sumber.
Westley& MacLean
Peran sebagai channel: menyediakan informasi dan sebagai
penengah antara Sumber dan penerima. Contoh: wartawan.
Karakteristik Komunikator
(ModelWestley & McLean dijelaskan oleh Windhal&Olson 1992)
1. Komunikator dengan citra sendiri
(Communicators self-image) :McQuail (1987)
Kepentingandirinya. Pesandidasari atas keinginan sang
komunikator.
Orientasi kerja para jurnalis selaku komunikator:
Orientasi pragmatis
Orientasi keahlian
Orientasi oranisasi
Orientasi masyarakat/lingkungan
Berlaku untuk berbagai tipe PK (kosehatan, jurkamprofesional,
humas organisasi)
Karakteristik Komunikator
(ModelWestley & McLean dijelaskan oleh Windhal&Olson 1992)
2. Komunikator dengan citra khalayak
(Communicators image of the audience)
Mencoba memahami kebutuhanaudiens.
Paternalisme. Mendidik
Spesialisasi. Bagian dari khalayak.
Profesionalisasi. Kompetensi.
Ritualisme. Membangun kebersamaandi antara khalayak.
Latihan& TF 1
Syarat-syarat Komunikator
Ruben & Stewart (1998):
Memiliki kedekatandengan khalayak.
Mempunyai kesamaandan daya tarik sosial dan fisik.
Kesamaan.
Everett M. Rogers (1995): homofili/kesamaandengan
target khalayak.
Dikenal kredibilitas dan otoritasnya.
Menunjukkanmotivasi dan niat.
Pandai dalamcara penyampaianpesan.
Dikenal status, kekuasaandan kewewenangannya.
Syarat-syarat Komunikator
Simons (1976): reputasi komunikator menjadi
penting. Ruang lingkup reputasi komunikator:
Rasa hormat. Karena kompetensi
Dapat dipercaya
Daya tarik: dinamika dan ketulusan.
Menguasai masalah, netral, jujur, prestise, hangat,
antusias, daya tarik fisik.
Kekuasaan.
Syarat-syarat Komunikator
Ferguson (1999):
Kredibilitas sumber (komunikator) memiliki pengaruh
yang dramatis terhadapcara khalayak menerima pesan.
Ada 2 faktor utama kredibiltas untuk seorang sumber:
dapat dipercaya dan keahlian. Lainnya: tenang, dinamis,
pergaulan luas, terbuka, danmemiliki kesamaandengan
audiens. Tulus, kekeluargaan, jujur, pekerja keras, adil,
bertanggung jawab, senasib sepenanggungan dengan
audiens.
Syarat-syarat Komunikator
Simons (1976): reputasi komunikator menjadi penting. Ruang lingkup
reputasi komunikator:
Rasa hormat. Karena kompetensi
Dapat dipercaya
Daya tarik: dinamika dan ketulusan.
Menguasai masalah, netral, jujur, prestise, hangat, antusias, daya tarik fisik.
Kekuasaan.
Ferguson (1999):
Kredibilitas sumber (komunikator) memiliki pengaruhyang dramatis
terhadapcara khalayak menerima pesan.
Ada 2 faktor utama kredibiltas untuk seorangsumber: dapat dipercaya dan
keahlian. Lainnya: tenang, dinamis, pergaulanluas, terbuka, dan memiliki
kesamaandenganaudiens. Tulus, kekeluargaan, jujur, pekerja keras, adil,
bertanggungjawab, senasibsepenanggungandenganaudiens.
Syarat-syarat Komunikator
Westley& McLean: gatekeepers.
Contoh: Konsultanpertanian, pemimpinkelompok
diskusi lingkungan, perencana dalamkampanye anti
narkoba, editor newsletter bulanan bagi industri minyak.
Proses gatekeeping:
Apa yang harus, ingin, telah, akan dimengerti, akanditolak oleh
audiens?
Rogers & Rogers: Proses gatekeepingbisa mengurangi
keterbukaandalamsebuahsistemsosial yang akhirnya
menimbulkanketidak percayaan dari para anggota
masyarakat.
Syarat-syarat Komunikator
Syarat-syarat tepenuhi, maka peluang PPK
berhasil akan lebih besar.
Dalamsebuah kampanye komunikasi, bukan
hanya memerlukan komunikator hebat, tetapi juga
membutuhkan komunikator cerdas.
Latihan & TF 2
Link youtube http://www.youtube.com/watch?v=C8_94nBt9UE
Strategi Memilih Komunikator
Lucas (2001): Komunikator sebaiknya menguasai teknik
public speaking (menyeleksi topik, berpikir kritis,
menganalisis audiens, menghimpunmateri pembicaraan,
menguasai teknik bahasa, tepat menggunakanalat bantu,
dsb.)
Mempertimbangkankesesuaianpenggunaan
seseorang/sekelompokdengan bentuk komunikasi.
Pemilihan setiap jenis komunikator dalamPPK harus
sejalan dengan visi, misi, dantujuan kampanye.
Komunikator dalamsebuahprogram komunikasi dapat
ditinjau dari:
Posisi dan peranan komunikator di tengah masyarakat.
Keberadaan mereka dalamsebuah jaringan komunikasi.
Strategi Memilih Komunikator
Clique, Liaison, bridge, dan isolate.
Clique: kumpulanorang(3 ataulebih) yang berinteraksi
satu sama lain secara lebih intensif.
Liaison: menghubungkansetiap klik, tapi tetap
independen.
Bridge: anggota klik yang menjadi perantara dengan klik
lainnya.
Isolate: 1 / 2 orang yang kurangberinteraksi dengan
anggota lainnya
Bagaimana menemukanClique, Liaison, bridge, dan
isolate?
Communication network analysis (Rogers & Kincaid)
Strategi Memilih Komunikator
Untuk tujuan ataudengan kemitraan.
Sasaran penggunaanmitra: mendapatkanpengakuan
atas program kampanye dari berbagai kalangan yang
lebih luas. Bisa berasal dari pemerintah, LSM,
masyarakat, media massa, perorangan, dsb.
Kemitraandilakukan demi memperkuat keberadaan
sumber (pemilik program)
Kemitraan dengan lembaga pemerintah.
Kemitraan dengan lembaga swasta/pengusaha
Kemitraan dengan LSM
Kemitraan dengan lembaga-lembaga profesi lainnya
Kemitraan dengan media massa
Kemitraan dengan masyarakat umumdan perorangan
Strategi Memilih Komunikator
Di samping memilih orangnya, para perencana
komunikasi perlu memikirkan cara menampilkan
sumber/komunikator di hadapan audiens. Misal:
menampilkan kredibilitas/reputasi sumber
Kampanye melalui media TV, radio. Talkshow, iklan.
Kampanye melalui event.
Latihan& TF 3

Anda mungkin juga menyukai