Anda di halaman 1dari 8

BLOK II

REPRODUKSI
POST PARTUM
PSIKOSA
SKEMA DIAGNOSIS PSIKOSIS
G/Psikotik:
-Waham
- halusinasi
- Inkohorensia
- katatonia


TANDA-TANDA ORGANIK:
-Penurunan kesadaran patologik
-Disorientasi
-Gangguan daya ingat
-Gangguan fungsi intelektual



Ggan.Mental Organik
Ggan.Mental ok peny.
umum
Psikosis
fungsional
-> 1 bulan
-Onset < 45 thn
-deteriorasi

SKIZOFRENIA NON SKIZOFRENIA
POST PARTUM
Postpartum atau masa nifas adalah masa
2 jam setelah lahirnya placenta sampai
enam minggu berikutnya. Waktu yang
tepat adalah 2-6 jam, 2jam-6hari, 2jam-
6minggu atau boleh juga disebut 6 jam, 6
hari dan 6 minggu . Kehamilan
merupakan episode dramatis terhadap
kondisi biologis, perubahan psikologis
dan adaptasi dari seorang wanita yang
pernah mengalaminya

POST PARTUM PSIKOSA = PSIKOSA
PUERPERALIS
Pada wanita yang menderita penyakit ini dapat
terkena perubahan mood secara drastis, dari
depresi ke kegusaran dan berganti menjadi
euforia dalam waktu singkat.
Gejala manik paling sering dijumpai, depresi
dgn gambaran psikotik juga sering.
G/ yg khas : agitasi, gelisah, emosi yg labil,
kegembiraan yg berlebihan, insomnia,
menangis, bingung s/d episode psikotik.


Penderita kehilangan semangat dan
kenyama-nan dalam beraktifitas,sering
menjauhkan diri dari teman atau keluarga.
Sering mengeluh sakit kepala dan nyeri
dada, jantung berdebar-berdebar serta
nafas terasa cepat.
Kebanyakan os tidak mengidap gangguan
psikiatrik sebelumnya.
Bunuh diri ( Suicide) dan membunuh bayi
( Infanticide) 10% dari kasus.
Faktor predisposisi : adanya riwayat gangguan
bipolar, adanya riwayat depresi atau psikosis
pasca persalinan sebelumnya, dan riwayat
pada keluarga dengan ggan psikiatrik pasca
persalinan.
Insiden : 0,1 0,2 % dari semua kehamilan.
Post partum psikosa secara potensial
berbahaya perlu perawatan maksimal,
mencegah melarikan diri dan tindak
kekerasan.
Gejala yang sering terjadi
adalah:
1. Waham
2. Halusinasi
3. Gangguan saat tidur
4. Obsesi mengenai bayi

EVALUASI DAN PENGELOLAAN
Pertimbangkan resiko yg besar akan
terjadinya pembunuhan terhadap bayi
atau bunuh diri opname!
Evaluasi lengkap lab. Unt mengetahui
penyebab organik.
T/ keluarga
T/ obat dgn psikotropika, ASI stop.
Tindakan dgn ECT dapat dilakukan.

Anda mungkin juga menyukai