Anda di halaman 1dari 3

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP)

JUDUL MATA KULIAH : FISIOLOGI DASAR


WAKTU PEMBELAJARAN : 30 Menit (Pertemuan ke-1)
TEMPAT PEMBELAJARAN : Ruang PSIK
A. TUJUAN PEMBELAJARAN UMUM (TPU) DAN KHUSUS (TPK)
1. TPU : Setelah mengikuti mata pelajaran ini mahasiswa diharapakan
mampu mengenal atau mengetahui tentang penyakit batu ginjal.
2. TPK : Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu
:
a) Mengetahui tingkatan organisasi tubuh
b) Mengetahui sistem organ beserta fungsinya
c) Mengetahui integrasi dari sistem organ, dan
d) Menngetahui karakteristik kehidupan

B. POKOK BAHASAN : Fisiologi Dasar
C. SUB POKOK BAHASAN : 1.1 Tingkatan organisasi tubuh
1.2 Sistem organ beserta fungsinya
1.3 Integrasi dari sistem organ
1.4 Karakteristik kehidupan






D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR
NO Tahapan
Kegiatan
Kegiatan Dosen Kegiatan
Mahasiswa
Metode Alat
Bantu/Media
1 Pendahuluan Penyampaian
salam, perkenalan
judul, tujuan
pembelajaran,
mamfaat mata
ajaran, dan bobot
penilaian kepada
mahasiswa.
Memperhatikan
Bertanya
Ceramah
Tanya jawab
Diskusi
Infocus
White Board
Handouts
2 Penyajian isi
pokok bahasan
Menjelaskan dan
menguraikan
sistematika :
2.1 Tingkatan
organisasi
tubuh
2.2 Sistem organ
beserta
fungsinya
2.3 Integrasi dari
sistem organ
2.4 Karakteristik
kehidupan

Mendengar
Bertanya
Menulis
Curah pendapat
Ceramah
Memperhatikan
Tanya jawab
Infocus
White Board
Handouts
3 Penutup
Pembelajran
Membuat
kesimpulan dan
rangkuman
pelajaran
Memperhatikan

Infocus
White Board
Handouts





E. EVALUASI
Menilai penguasaan materi oleh mahasiswa dengan cara evaluasi selama proses
belajar mengajar dan bisa juga evaluasi setelah pembelajaran selesai.Seperti
menanyakan kembali apa definisi dari batu ginjal, tanda-tanda batu ginjal, dan lain-
lain. Di harapkan mahasiswa mampu menguasai materi yang di berikan.
Pertanyaan 1
Pertanyaan 2

F. REFERENSI

http://www.lentera-hati.com/crn/CaraMudahHidupSehat.shtml
www.asianbrain.com
www.anneahira.com

Anda mungkin juga menyukai