Anda di halaman 1dari 4

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PADA MATERI DINAMIKA PARTIKEL

KD 1.1

: Menyadari kebesaran Tuhan yang menciptakan air sebagai unsur utama


kehidupan dalam karakteristik yang memungkinkan bagi mahluk hidup
untuk tumbuh dan berkembang.
Indikator :
1.

Penampilan tuturan kata siswa mengagumi adanya kegunaan


gravitasi bumi dan gaya gesek yang diciptakan oleh Tuhan Yang
Maha Esa untuk kelangsungan hidup manusia.

KD 2.1

: Menunjukkan perilaku ilmiah ( memiliki rasa ingin tahu, objektif, jujur,


teliti, cermat, tekun, hati-hati, bertanggung jawab, terbuka, kritis, kreatif,
inovatif, dan peduli lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud
implementasi sikap dalam melakukan percobaan dan diskusi.
Indicator

1. Penampakan peranan siswa dalam menanyakan kepada teman


tentang percobaan dan diskusi kelompok.
2. Penampakan siswa menghargai pendapat teman kelompok atau
kelompok lain dalam percobaan dan diskusi.
3. Penampakan siswa dalam memasukkan data ke dalam tabel
pengukuran sesuai dengan data pengukuran yang dilakukan.
4. Penampakan siswa bergegas mencari jawaban dalam
memecahkan pertanyaan dari kelompok lain saat diskusi.

5. Penampakan siswa bertanggung jawab dalam merapikan


peralatan percobaan yang telah selesai.
KD 3.4

: Menganalisis hubungan anatara gaya, massa, dan gerak benda pada gerak
lurus.
Indicator

1. Tulisan siswa dalam menuliskan rumusan hukum Newton serta


menuliskan arti hukum Newton dengan kata sendiri.
2. Tulisan siswa dalam menuliskan gaya-gaya yang bekerja dalam
hukum Newton pada gambar yang disajikan.
3. Tulisan siswa dalam menuliskan contoh peristiwa yang dapat
dijelaskan dengan hukum Newton.
4. Tulisan siswa dalam menuliskan serta mejelaskan kegunaan
hukum Newton dalam kehidupan sehari-hari.
5. Tulisan siswa dalam menjawab soal percepatan, gaya dan
massa benda pada satu benda atau benda bertumpuk tanpa dan
dengan gesekan pada bidang datar.
6. Tulisan siswa dalam menjawab soal tentang percepatan, gaya,
massa benda tanpa dan dengan gesekan pada bidang miring.
7. Tulisan siswa dalam menjawab soal tentang mencari gaya
tegangan tali yang terhubung antara dua atau beberapa benda
pada bidang datar, bidang miring, dan sistem katrol.
8. Tulisan kemampuan tuturan kata siswa dalam menjelaskan
gaya sentripetal.
9. Tulisan siswa dalam menjawab soal tentang gaya sentripental
yang dialami sebuah benda.
10. Tulisan siswa dalam menjawab soal-soal tentang percepatan,
gaya, massa benda yang terhubungan dengan tali melalui

sebuah katrol dan beberapa katrol pada bidang miring dan


bidang datar.
KD 4.1

: Menyajikan hasil pengukuran besaran fisis dengan menggunakan peralatan


dan tehnik yang tepat untuk penyelidikan ilmiah
Indicator

1. Tulisan siswa dalam menyajikan data pengukuran massa, sudut


kemiringan, waktu dan panjang lintasan dalam bentuk tabel
pengukuran pada bidang miring.
2. Tulisan siswa dalam menyajikan data pengukuran massa,
waktu dan panjang lintasan dalam bentuk tabel pengukuran
pada bidang datar.
3. Tulisan siswa dalam membuat grafik hubungan massa dan
waktu pada bidang datar dan bidang miring.

KD 4.2

: Merencanakan dan melaksanakan percobaan untuk menyelidiki hubungan


gaya, massa dan percepatan pada gerak lurus.
Indicator

1. Penampilan siswa dalam memasang alat percobaan hukum


Newton pada bidang datar dan bidang miring.
2. Penampilan siswa dalam menggunakan busur derajat untuk
mengukur kemiringan papan lintasan.
3. Penampilan siswa dalam menggunakan mistar dalam mengukur
panjang lintasan.

4. Penampilan siswa dalam mengukur massa benda dengan


menggunakan timbangan.
5. Penampilan siswa dalam mengukur waktu benda dari awal dan
akhir pergerakan benda.

Anda mungkin juga menyukai