Anda di halaman 1dari 2

LATIHAN SOAL

1. Fungsi permintaan suatu barang ditunjukkan oleh perrsamaan :


Qd = 2p3 4p2 + 7p + 5
Tentukan elastisitas permintaannya pada tingkat harga p =2.
2. Permintaan barang X ditunjukkan oleh persamaan Qds = 15 - 5Px + 3Py, sedangkan
penawarannya QSX= -8 + 8 Px. Sementara permintaan barang Y ditunjukkan oleh
persamaan Qdy = 12 3Py + 4Px, sedangkan penawarannya Qsy = -5 + 9Py. Berapa
harga kesimbangan dan jumlah keseimbangan yang tercipta di pasar untuk masingmasing barang tersebut?
3. Diketahui fungsi permintaan dan penawaran suatu barang p=16-x dan p=4+x.
Berapakah jumlah subsidi yang harus diberikan agar harga turun 2 unit.
4. Diketahui biaya marjinal suatu perusahaan adalah MC = 3x-6x+4. Untuk
memproduksi 1 unit barang perusahaan harus mengeluarkan biaya total sebesar $6.
Dari fungsi ini diminta: TC, VC, FC, AC, AVC dan AFC
5. Diketahui fungsi permintaan dan penawaran dari dua macam barang yang
mempunyai hubungan substitusi.
Fungsi permintaan : x=5-p+q dan y=10-p-q
Fungsi penawaran : x=-5+p+q dan y=-2-p+2q
Pemerintah mengenakan pajak untuk barang yang pertama sebesar per unit dan
untuk barang yang kedua diberikan subsidi sebesar per unit. Berapakah hasil
pajak Neto diterima pemerintah
6. Fungsi kepuasan konsumen untuk dua macam barang adalah U=xy, bila harga
masing-masing barang adalah $2 untuk x dan $4 untuk y dan pendapatan yang
tersedia $40. tentukan nilai x dan y agar kepuasan konsumen maksimum
7. Diketahui fungsi permintaan dan penawaran 2x=10-p dan 3x=2p-2. Tentukan
keseimbangan pasar yang baru:
a. Jika barang yang dijual dikenakan pajak sebesar 2 per unit (t=2)
b. Jika barang yang dijual diberikan subsidi 1 per unit (s=1)
c. Jika barang yang dijual dikenakan pajak 25%
8. Permintaan terhadap suatu barang dinyatakan dalam fungsi p=200-x. Biaya untuk
memproduksi barang itu terdiri dari biaya tetap sebesar Rp 5.000.000 dan biaya

variabel sebesar Rp 20.000. dari fungsi ini, tentukan fungsi labanya dan jumlah
barang yang terjual ketika laba maksimum.
9. Apabila diketahui MR=-1x-x+36, tentukan fungsi TR dan AR sebagai fungsi x dan
penjualan yang dicapai pada saat TR maksimum.
10. Diketahui fungsi permintaan dan penawaran:
p=(9-x) dan p=(1+3x)
Tentukan besarnya surplus konsumen dan produsen pada keseimbangan pasar.

Anda mungkin juga menyukai