Anda di halaman 1dari 14

Tujuan:

Mendapatkan tenaga yang cakap


dan terampil untuk bekerja secara
aman dengan radiasi dan zat
radioaktif guna memperoleh Surat
Izin Bekerja (SIB) PPR

DASAR HUKUM:
UU No. 10 Tahun 1997 tentang
Ketenaganukliran:
Setiap petugas yang bekerja di dalam
instalasi nuklir dan instalasi yang
memanfaatkan radiasi pengion wajib
memiliki izin yang persyaratannya
diatur oleh Badan Pengawas
(Bapeten).

DASAR HUKUM:

Perka Bapeten No. 15 Tahun 2008 tentang


persyaratan untuk memperoleh izin bekerja
bagi petugas tertentu di instalasi yang
memanfaatkan sumber radiasi pengion.

Pasal 1 ayat 5:
PPR adalah petugas yang ditunjuk oleh
Pemegang Izin dan oleh Bapeten dinyatakan
mampu melaksanakan pekerjaan yang
berhubungan dengan proteksi radiasi.

DASAR HUKUM:

Pasal 5 ayat 3:
Petugas Proteksi Radiasi Medik Tingkat 2 meliputi
PPR yang bekerja pada instalasi yang
memanfaatkan sumber radiasi pengion untuk
kegiatan:
a. Pengalihan zat radioaktif dan/atau
pembangkit radiasi pengion dan
b. Penggunaan dan/atau penelitian dan
pengembangan dalam radiologi diagnostik
dan intervensional

DASAR HUKUM:
Pasal 9:
Setiap orang untuk dapat menjadi Petugas Proteksi Radiasi
wajib lulus ujian untuk memperoleh Surat Izin Bekerja (SIB)
yang diselenggarakan oleh Kepala BAPETEN

Pasal 10:
Ujian untuk memperoleh SIB meliputi ujian tertulis dan ujian
lisan
Pasal 11:
Persyaratan mengikuti ujian untuk memperoleh SIB:
a. Berusia paling rendah 18 tahun
b. Berijazah serendah-rendahnya DIII jurusan eksakta
atau teknik
c. Berbadan sehat
d. Lulus pelatihan Petugas Proteksi Radiasi

MATERI UJIAN
Materi ujian tertulis meliputi:
A. Dasar Fisika Radiasi
B. Dasar Proteksi Radiasi
C. Perundangan Tenaga Nuklir
D. Dosimetri
E. Alat Ukur Radiasi
F. Efek Biologi Radiasi
H. Proteksi Radiasi terhadap Paparan Kerja
I. Paparan Medik dalam Radiologi Diagnostik

MATERI UJIAN
Materi ujian lisan/praktek meliputi:
A. Peralatan proteksi radiasi
B. Penggunaan alat ukur
C. Prosedur Kerja dan Keselamatan Radiasi
D. Karakteristik operasi sumber radiasi yang
digunakan

SYARAT KELULUSAN

Mata ujian :
- Materi ujian tertulis: nilai minimal 60
- Materi ujian lisan: nilai minimal 60

Nilai akhir:
Rata-rata nilai ujian tertulis dan lisan, minimal 60

Ujian Ulang :
a.
Dapat dilakukan pada saat ujian SIB di Lembaga
Pelatihan atau badan hukum Pemegang Izin yang
menyelenggarakan pelatihan atau
b.
Sesuai jadwal yang ditetapkan oleh Kepala
BAPETEN.

BAHAN PENDUKUNG
Jumlah Soal : 300 soal terdiri dari :
tes awal-akhir,
responsi I,
responsi II,
soal-soal ujian Bapeten,
soal-soal di dalam diktat.

TARGET
Pelatihan di Pusdiklat BATAN:
Knowledge,
Skill,

Attitude

MOTTO
DATANG
BELAJAR

LULUS

TIPS

JAGA KESEHATAN
MANFAATKAN WAKTU
YANG ADA
BELAJAR BERSAMA

SELAMAT BELAJAR

SEMOGA SUKSES

Anda mungkin juga menyukai