Anda di halaman 1dari 15

DISLOKASI LENSA

SULISTIYAWATI
201410401011020
Pembimbing
Dr. Fatin Hamamah, SpM
RSUD KABUPATEN JOMBANG

Anatomi Lensa

Dislokasi Lensa
Dislokasi lensa atau Ektopia lentis adalah suatu
kondisi lensa mata yang mengalami kesalahan
letak karena zonula Zinii melemah atau rusak.

Etiologi
1. Dislokasi Lensa Herediter ( Jarang)
- Dislokasi lensa: isolated dan simptomatik
-

Sindrom Marfan: ditandai dengan arachnodactily, pemanjangan limbus dan


kelemahan sendi

Sindrom Weill-Marchesani : gejalanya meliputi stature yang pendek dan


brakidaktili

Homosistinuria (penyakit metabolik) : ditandai dengan oligophrenia,


osteoporosis dan deformitas tulang

2. Dislokasi lensa yang di dapat


- Trauma (penyebab terbanyak)
-

Pseudoexfoliation (seiring dengan bertambahnya usia)

Tumor badan siliar (jarang)

Mata yang besar akibat miopi yang parah dan buphthalmos (jarang)

Klasifikasi
Berdasarkan derajatnya :

Klasifikasi
Berdasarkan Letaknya :

Manifestasi Klinis
Dislokasi parsial asimptomatik
Miopi atau astigmat
Mata merah
Penurunan penglihatan
Diplopia monokular
Iridodonesis

Pemeriksaan
1. Pemeriksaan Visus
2. Pemeriksaan Okular Eksternal
3. Pemeriksaan senter / slit lamp
4. Retinoskopi dan refraksi

Penyakit yang berhubungan dengan


Dislokasi Lensa
1. Sindrom Marfan akibat Mutasi poin yang
melibatkan gen pada kromosom 15 fibrillin dan
21
Sifat dislokasi lensa:
- Bilateral
- Simetris
- Supertemporal

2. Homocystinuria defek metabolisme bawaan


yang paling sering disebabkan oleh tidak adanya
enzim cystathionine b-synthetase
Sifat dislokasi lensa:
- Bilateral
- Simetris
- Inferonasal

3. Sindrom Weill-Marchesani Microspherophakia


adalah fitur yang paling menonjol dari sindrom ini
subluksasi lensa terjadi inferior

Terapi

Koreksi Optik
Lensektomi
Implantasi Lensa Phakic

Komplikasi
Glaukoma Sekunder
Uveitis
Kebutaan

Prognosis
Tergantung pada derajat dislokasi lensa,
usia onset, dan komplikasi yang terkait
sekunder,
prognosis kebanyakan pasien adalah
dubia ad bonam

Terimakasih...

Anda mungkin juga menyukai