Anda di halaman 1dari 18

PROGRAM KERJA

TAHUN 2016

GERAKAN PRAMUKA
GUGUSDEPAN KOTA BANDUNG 18019 18020
BASIS SMA NEGERI 17 BANDUNG
Alamat : Jalan Tujuh Belas Caringin Babakan Ciparay, (022) 6078486
kode pos 40223 Kota Bandung.

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Gerakan

Pramuka

adalah

organisasi

pendidikan

nonformal

yang

menyelenggarakan pendidikan kepramukaan bagi kaum muda.Gerakan


Pramuka mempunyai tugas pokok menyelenggarakan pendidikan kepramukaan
bagi kaum muda dengan bimbingan anggota dewasa, guna menumbuhkan tunas
bangsa agar menjadi generasi yang lebih baik, bertanggungjawab, mampu
membina dan mengisi kemerdekaan nasional serta membangun dunia yang
lebih baik. Gerakan Pramuka bertujuan membentuk setiap pramuka agar memiliki
kepribadian yang beriman, bertakwa, berakhlak mulia, berjiwa patriotik, taat
hukum, disiplin, menjunjung tinggi nilai-nilai luhur bangsa dan memiliki
kecakapan hidup sebagai kader bangsa dalam menjaga dan membangun
Negara Kesatuan Republik Indonesia, mengamalkan Pancasila serta
melestarikan lingkungan hidup.
Gugusdepan sebagai satuan terdepan dalam upaya pencapain tujuan Gerakan
Pramuka, dalam hal ini dituntut untuk menyelenggarakan pendidikan
kepramukaan di masing masing satuan.
Untuk mencapai tujuan tersebut, Gerakan Pramuka menghimpun kaum muda
dalam satuan pramuka sesuai dengan golongan usia, di antaranya satuan
Pramuka Penegak yaitu untuk mereka yang berusia 16 sampai dengan 20 tahun.
Dalam upaya pencapaiannya, Gerakan Pramuka Gugusdepan Kota Bandung
18019 18020 Basis SMA Negeri 17 Bandung menyusun rencana kerja yang
kemudian dijabarkan dalam program kerja.

B. DASAR HUKUM

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2010 tentang Gerakan


Pramuka
2. Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor 11 tahun 2013 tentang
Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka.
3. Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor 231 Tahun 2007
tentang Petunjuk Penyelenggaraan Gugus Depan Gerakan Pramuka.
4. Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor 176 Tahun 2013
tentang Petunjuk Penyelenggaraan Pola Mekanisme Pembinaan Pramuka
Penegak dan Pandega.
5. Rencana Kerja yang disusun dalam Musyawarah Ambalan Satuan Penegak
serta Musyawarah Gugusdepan Tahun 2015.
C. MAKSUD, TUJUAN DAN SASARAN
Maksud dari penyusunan program ini adalah memberikan gambaran mengenai
langkah - langkah pembinaan kepramukaan dan sebagai acuan dalam upaya
pencapaian tujuan Gerakan Pramuka Gugusdepan Kota Bandung 18019
18020, Basis SMA Negeri 17 Bandung.
Tujuan dari penyusunan program ini diantaranya :
1. Memberikan

gambaran

mengenai

langkah

langkah

pembinaan

kepramukaan di SMA Negeri 17 Bandung.


2. Sebagai acuan pencapaian tujuan Gerakan Pramuka Gugusdepan Kota
Bandung 18019 18020, Basis SMA Negeri 17 Bandung.

Sasaran dari penyusunan program ini adalah :


1. Mendapatkan gambaran mengenai langkah langkah pembinaan
kepramukaan di SMA Negeri 17 Bandung.
2. Dicapainya tujuan Gerakan Pramuka Gugusdepan Kota Bandung 18019
18020, Basis SMA Negeri 17 Bandung.

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

SUSUNAN KEPENGURUSAN
GERAKAN PRAMUKA
GUGUSDEPAN KOTA BANDUNG 18019 - 18020
MASA BAKTI 2015 2018

Gugusdepan Kota Bandung 18019

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

Ketua Gugusdepan

: Drs. Yayan Rosendi

Pembina Satuan Penegak

: Ahmad afandi, S.Pd

Pembantu Pembina Satuan Penegak

: Dian Ramdan

Pembina Pandega

: Muslihin, S.Pd

Gugusdepan Kota Bandung 18020


Ketua Gugusdepan

: Endang Winarti C, S.Pd

Pembina Satuan Penegak

: Irma Indrayati, S.Pd

Pembantu Pembina Satuan Penegak

: Sri Oktapia Juwita

Pembina Pandega

: Enih Rosdianah, S.Pd

SUSUNAN KEPENGURUSAN
DEWAN AMBALAN W.R. SUPRATMAN CUT NYAK DIEN
MASA BAKTI 2016 2017
Ambalan W.R. Supratman
Pradana Putra

; Hafidz Faturrahman

Juru Adat Putra

: Alvi Wiguna

Krani Putra

: Andhika Tirta

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

Juru Uang Putra

: Bobby Septian EP

Ambalan Cut Nyak Dien


Pradana Putri

: Debi Chitya D

Juru Adat Putri

: Indah Nadila

Krani Putri

: Wardani Rifkli F

Juru Uang Putri

: Annisa Anggraeni

PROGRAM KERJA

A. PROGRAM KEGIATAN
1. Program mingguan
a. Latihan rutin mingguan,dengan agenda latihan diantaranya:
1) Pencapaian syarat kecakapan umum
2) Pencapaian syarat kecakapan khusus
a)2 macam skk agama
b)2 macam skk patriotisme dan seni budaya

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

c)2 macam skk ketangkasan dan kesehatan


d)2 macam skk keterampilan dan teknik pembangunan
e)2 macam skk sosial, perikemanusiaan, gotong royong, ketertiban
masyarakat, perdamaian dunia dan lingkingan hidup.
Penjabaran kegiatan:
1) Waktu Pelaksanaan
Latihan rutin mingguan dilaksanakan setiap hari Rabu dimulai pukul
15.30 s/d 17.00 WIB dengan agenda latihan terlampir
2) Tempat
Kegiatan latihan rutin akan dilaksanakan di kampus SMA Negeri 17
Bandung.
3) Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan dalam bentuk pemberian materi dengan
metode diantaranya :
a) Permainan
b) Diskusi
c) Ceramah
d) Demonstrasi
e) Lomba
f) Kerja kelompok
g) Penugasan pribadi
4) Pemateri
Pemateri dalam kegiatan ini disesuaikan dengan kebutuhan.
Diantaranya :
a) Pembina Pramuka
b) Pembantu Pembina Pramuka
c) Instruktur
d) Ataupun orang yang ahli dalam bidangnya.
5) Materi yang disampaikan :
Materi yang disampaikan disesuaikan dengan panduan penyelesaian
syarat kecakapan umum dan syarat kecakapan khusus anggota
Gerakan Pramuka.
b. Piket Sanggar
1) Waktu Pelaksanaan
Piket sanggar pramuka dilaksanakan setiap hari sekolah dari jam
15.30 s/d 17.00 WIB.
2) Tempat
Kegiatan ini dilaksanakan di sanggar pramuka dan kampus SMA
Negeri 17 Bandung.
3) Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan dalam bentuk kegiatan, diantaranya :

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

a)Bersih Sanggar
b)Pengisian Logbook
c)Pengisian Daftar Hadir Piket
c. Rapat rapat
1) Waktu Pelaksanaan
Rapat dilaksanakan setiap 2 minggu satu kali pada hari senin.
2) Tempat
Kegiatan ini dilaksanakan di kampus SMA Negeri 17 Bandung
3) Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan dengan agenda yang disesuaikan dengan
kebutuhan. Dengan macam macam rapat diantaranya:
a) Rapat Dewan Ambalan
b) Rapat Kegiatan
c) Rapat Evaluasi
1. Program Bulanan
a. Piket Bersama
1) Waktu Pelaksanaan
Piket Bersama dilaksanakan di minggu terakhir setiap 2 bulan
sekali dengan waktu yang disesuaikan.
2) Tempat
Kegiatan ini dilaksanakan di sanggar pramuka dan kampus SMA
Negeri 17 Bandung.
3) Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan dalam bentuk kegiatan, diantaranya :
a) Bersih Sanggar
b) Pengisian Logbook
c) Pengisian Daftar Hadir Piket
d) Ataupun kegiatan kebersamaan lainnya.
b. Makrab Andhika Wibawa Tama
1) Waktu Pelaksanaan
Piket Bersama dilaksanakan di minggu terakhir setiap 2 bulan sekali
dengan waktu yang disesuaikan.
2) Tempat
Kegiatan ini dilaksanakan di tempat yang ditentukan oleh dewan
ambalan dala rapat.
3) Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan dalam bentuk kegiatan, diantaranya :
a)Jalan - jalan bareng
b)Makan bersama
c)Temu alumni dengan seluruh anggota
d)dll
2. Program 3 bulanan

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

a. Latihan Gabungan bersama ekstarkulikuler lain


1) Waktu Pelaksanaan
Latihan Gabungan dilaksanakan pada minggu ke 3 setiap 3 bulan
satu kali yang harinya disesuaikan kemudian pada rapat dewan
ambalan.
2) Tempat
Kegiatan ini akan dilaksanakan di Kampus SMA Negeri 17 Bandung.
3) Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan dalam bentuk pemberian materi dengan
metode diantaranya :
a) Permainan
b) Diskusi
c) Ceramah
d) Demonstrasi
e) Lomba
f) Kerja kelompok
g) Penugasan pribadi
4) Pemateri
Pemateri dalam kegiatan ini disesuaikan dengan kebutuhan.
Diantaranya :
a) Pembina Pramuka
b) Pembina Ekstrakulikuler lain
c) Pembantu Pembina Pramuka
d) Instruktur
e) Ataupun orang yang ahli dalam bidangnya.
5) Materi yang disampaikan :
Materi yang disampaikan disesuaikan dengan kebutuhan dari
anggota pramuka dengan anggota ekstrakulikuler lain.
b. Latihan Gabungan bersama sekolah lain
1) Waktu Pelaksanaan
Latihan Gabungan dilaksanakan pada minggu ke 4 setiap 3 bulan
satu kali yang harinya disesuaikan kemudian pada rapat dewan
ambalan.
2) Tempat
Kegiatan ini akan dilaksanakan di Kampus SMA Negeri 17 Bandung.
3) Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan dalam bentuk pemberian materi dengan
metode diantaranya :
a) Permainan
b) Diskusi
c) Ceramah
d) Demonstrasi
e) Lomba
f) Kerja kelompok

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

g) Penugasan pribadi
4) Pemateri
Pemateri dalam kegiatan ini disesuaikan dengan kebutuhan.
Diantaranya :
a) Pembina Pramuka
b) Pembantu Pembina Pramuka
c) Instruktur
d) Ataupun orang yang ahli dalam bidangnya.
5) Materi yang disampaikan :
Materi yang disampaikan disesuaikan dengan kebutuhan dari
anggota pramuka.
c. Hiking / Cross Country
1) Waktu Pelaksanaan
Hiking / Cross Country dilaksanakan pada minggu ke 2 setiap 3 bulan
satu kali yang harinya disesuaikan kemudian pada rapat dewan
ambalan.
2) Tempat
Kegiatan ini akan dilaksanakan dengan tempat yang akan
disesuaikan oleh dewan ambalan dan dibahas pada rapat.
3) Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan dalam bentuk perjalanan melintasi alam
ataupun lingkungan perkotaan dan dilaksanakan dalam metode
Penugasan Pribadi dan Kerja Kelompok.
3. Program 6 bulanan
a. Gladian pemimpin sangga
1) Waktu Pelaksanaan
Gladian Pemimpin sangga dilaksanakan pada minggu ke3 atau 4
setiap 6 bulan satu kali yang harinya disesuaikan kemudian pada
rapat dewan ambalan.
2) Tempat
Tempat Kegiatan ini disesuaikan.
3) Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan dalam bentuk pemberian materi dengan
metode diantaranya :
a) Permainan
b) Diskusi
c) Ceramah
d) Demonstrasi
e) Lomba
f) Kerja kelompok
g) Penugasan pribadi
4) Pemateri

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

Pemateri dalam kegiatan ini disesuaikan dengan kebutuhan.


Diantaranya :
a) Pembina Pramuka
b) Pembantu Pembina Pramuka
c) Instruktur
d) Ataupun orang yang ahli dalam bidangnya.
5) Materi yang disampaikan :
Materi yang disampaikan disesuaikan dengan kebutuhan dari
anggota pramuka.
b. Perkemahan dekat
1) Waktu Pelaksanaan
Kegiatan ini dilaksanakan setiap 6 bulan sekali dengan waktu yang
disesuaikan dengan kebutuhan
2) Tempat
Tempat kegiatan disesuaikan
3) Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini dolaksanakan dalam bentuk perkemahan yang
dilakukan selama 2 hari 1 malam dengan kegiatan yangdisuaikan.
c. Penjelajahan dan survival game
1) Waktu Pelaksanaan
Kegiatan ini dilaksanakan setiap 6 bulan sekali dengan waktu yang
disesuaikan dengan kebutuhan
2) Tempat
Tempat kegiatan disesuaikan
3) Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini dilaksaksanakan dalam bentuk perjalanan dan
pemberian materi.
d. Perkemahan berpindah / pengembaraan
1) Waktu Pelaksanaan
Kegiatan ini dilaksanakan setiap 6 bulan sekali dengan waktu yang
disesuaikan dengan kebutuhan
2) Tempat
Tempat kegiatan disesuaikan
3) Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini dolaksanakan dalam bentuk perkemahan yang
dilakukan selama 3 hari 2 malam dengan kegiatan yang disuaikan.
e. Latihan pengembangan kepemimpinan
1) Waktu Pelaksanaan
Gladian Pemimpin sangga dilaksanakan pada minggu ke3 atau 4
setiap 6 bulan satu kali yang harinya disesuaikan kemudian pada
rapat dewan ambalan.
2) Tempat

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

Tempat Kegiatan ini disesuaikan.


3) Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan dalam bentuk pemberian materi dengan
metode diantaranya :
a) Permainan
b) Diskusi
c) Ceramah
d) Demonstrasi
e) Lomba
f) Kerja kelompok
g) Penugasan pribadi
4) Pemateri
Pemateri dalam kegiatan ini disesuaikan dengan kebutuhan.
Diantaranya :
a) Pembina Pramuka
b) Pembantu Pembina Pramuka
c) Instruktur
d) Ataupun orang yang ahli dalam bidangnya.
5) Materi yang disampaikan :
Materi yang disampaikan disesuaikan dengan kebutuhan dari
anggota pramuka.
4. Program 1 tahunan
a. Bakti masyarakat
1) Waktu Pelaksanaan
Kegiatan ini dilaksanakan setiap 1 tahun sekali dengan waktu yang
disesuaikan dengan kebutuhan.
2) Tempat
Tempat kegiatan disesuaikan
3) Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini dilaksaksanakan dalam bentuk bakti sosial
kemasyarakatanyang kebutuhannya disesuaikan dengan keadaan.
b. Penerimaan calon anggota tamu dan demo MPLS tahun 2016
1) Waktu Pelaksanaan
Kegiatan ini dilaksanakan pada awal semester ganjil bertepatan
dengan masa pengenalan lingkungan sekolah dan penerimaan
peserta didik baru tahun ajaran 2016 - 2017
2) Tempat
Kegiatan ini bertempat di kampus SMA Negeri 17 Bandung
3) Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan dalam bentuk demo serta perekrutan.
c. Pelantikan calon anggota tamu ke tamu
1) Waktu Pelaksanaan
Kegiatan ini dilaksanakan sebulan setelah kegiatan penerimaan
calon anggota tamu dan demo MPLS tahun 2016

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

2) Tempat
Kampus SMA Negeri 17 Bandung
3) Bentuk Kegiatan
Disesuaikan
d. Penempuhan Adat Ambalan dan pelantikan tamu ke calon anggota
1) Waktu Pelaksanaan
Kegiatan ini dilaksanakan 3 bulan setelah penerimaan tamu
2) Tempat
disesuaikan
3) Bentuk Kegiatan
Bentuk kegiatan disesuaikan dengan kebutuhan peserta didik.
4) Pemateri
a) Pembina Pramuka
b) Pembantu Pembina Pramuka
c) Instruktur
d) Ataupun orang yang ahli dalam bidangnya.
5) Materi yang disampaikan
Materi yang didapatkan disesuaikan dengan kebutuhanpeserta
e. Sidang Penempuhan Bantara
1) Waktu Pelaksanaan
Disesuaikan dengan kebutuhan peserta.
2) Tempat
Disesuaikan.
3) Bentuk Kegiatan
Sidang pembuatan makalah mengenai syarat kecakapan umum
pramuka penegak.
f. Penempuhan Bantara
1) Waktu Pelaksanaan
Kegiatan ini dilaksanakan 6 bulan setelah penempuhan adat
ambalan dan pelantikan tamu ke calon anggota
2) Tempat
disesuaikan
3) Bentuk Kegiatan
Bentuk kegiatan disesuaikan dengan kebutuhan peserta didik.
4) Pemateri
a) Pembina Pramuka
b) Pembantu Pembina Pramuka
c) Instruktur
d) Ataupun orang yang ahli dalam bidangnya.
5) Materi yang disampaikan
Materi yang didapatkan disesuaikan dengan kebutuhan peserta
g. Pelantikan Bantara
1) Waktu Pelaksanaan
Kegiatan ini dilaksanakan sebulan setelah kegiatan penempuhan
bantara
2) Tempat
Kampus SMA Negeri 17 Bandung

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

3) Bentuk Kegiatan
Disesuaikan
h. Musyawarah Ambalan
1) Waktu Pelaksanaan
November miggu ke 3 atau ke 4
2) Tempat
Kampus SMA negeri 17 Bandung
3) Bentuk Kegiatan
Laporan Pertanggung Jawaban, Pembahasan Rencana Kerja dan
i.

Pemilihan Pradana
Lomba Gelar Karya Pramuka Penggalang ke 5 se-Jawa Barat (GKPG
5 se-Jawa Barat)
1) Waktu Pelaksanaan
November minggu ke 1
2) Tempat
Kampus SMA Negeri 17 Bandung
3) Bentuk Kegiatan
Gebyar Pramuka dengan berbagai kegiatan termasuk perlombaan perlombaan
4) Peserta Kegiatan
Peserta adalah utusan dari Gudep Basis SD/MI dan SMP/ MTS se-

derajat yang ada diwilayah jawa barat.


5. Program insidental
a. Pengiriman anggota ambalan dalam kegiatan di tingkat kwartir ranting,
cabang, daerah, nasional
1) Waktu Pelaksanaan
Disesuaikan
2) Tempat
Disesuaikan
3) Bentuk Kegiatan
Disesuaikan
b. Kegiatan Lomba Pramuka Penegak
a. Waktu Pelaksanaan
Disesuaikan
b. Tempat
Disesuaikan
c. Bentuk Kegiatan
Disesuaikan
c. Kegiatan Pengembangan Minat dan Bakat ( Satuan Karya Pramuka )
1) Satuan Karya Pramuka Bahari
2) Satuan Karya Pramuka Bhayangkara
3) Satuan Karya Pramuka Bakti Husada
4) Satuan Karya Pramuka Dirgantara
5) Satuan Karya Pramuka Kencana
6) Satuan Karya Pramuka Taruna Bumi
7) Satuan Karya Pramuka Wanabakti

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

8) Satuan Karya Pramuka Wirakartika


9) Satuan Karya Pramuka Kalpataru
10) Satuan Karya Pramuka Kominfo
11) Satuan Karya Pramuka Wirausaha
12) Satuan Karya Pramuka Amal Bakti
13) Satuan Karya Pramuka Pariwisata
d. Kegiatan Pengembangan Minat dan Bakat (Unit Kegiatan )
1) Unit Kegiatan Search and Rescue (SAR)
2) Unit Kegiatan Protokol
3) Unit Kegiatan (LISKA)
4) Unit Kegiatan KORPSIK

B. PROGRAM PENGADAAN KELENGKAPAN ADMINISTRASI, DANA DAN


SARANA
1. Mengusahakan tersedianya kelengkapan administrasi dan sarana
penunjang kegiatan ambalan yang meliputi;
a. Buku induk
b. Stempel gudep
c. Buku jurnal kegiatan harian/mingguan
d. Buku administrasi keuangan
e. Daftar inventaris
f. Buku tamu
g. Laporan semester gudep
h. Catatan peristiwa penting
i. Pengadaan tenda pramuka
j. Pengadaan alat pioneering yang meliputi
1)Tali pramuka
2)Tongkat
3)Weebing
k. Bendera gudep yang meliputi;
1)Bendera tunas kelapa
2)Bendera pramuka sedunia
3)Bendera sedunia putri
4)Bendera semaphore dan morse
l. Papan nama gudep
m. Sanggar bakti pramuka
2. Program Keuangan

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

Penggalian dana kegiatan yang meliputi;


a. Iuran peserta didik
b. Sumbangan dari MABIGUS
c. Sumbangan lain yang tidak mengikat

PENUTUP
Demikian penyusunan program ini kami buat, sebagai acuan pencapaian
Pendidikan Kepramukaan yang akan kami laksanakan dikemudian hari. Kritik serta
saran yang membangun sangat kami harapkan dikemudian hari, agar kami dapat
memperbaiki kekurangan mengenai penyusunan program kerja ini. Ucapan terima
kasih kami sampaikan kepada berbagai pihak yang telah membantu penyusunan
program kerja ini.
Terima kasih,

Bandung, Maret 2016


Penyusun.

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

LEMBAR PENGESAHAN

Bandung, Maret 2015


Pradana Putera,

Pradana Puteri,

Hafidz
FaturrahmanNTA.0919.18.3000

Debi Chitya D
NTA.0919.18.3000
Mengetahui,

Pembina Gugusdepan 18019,

Pembina Gugusdepan 18020,

Ahmad Affandi, S.Pd


NTA.0919.18.000

Irma indrayati, S.Pd


NTA.0919.18.000

Ketua Gudep 18019,

Ketua Gudep 18020,

Drs. Yayan Rosendi


NTA.0919.18.000

Endang Winarti C, S.Pd


NTA.0919.18.000

PROGRAM KERJA GERAKAN PRAMUKA GUDEP KB 18019 18020 TAHUN 2016

Menyetujui,
Kepala SMA Negeri 17 Bandung,

Iwan Setiawan,
NTA.0919.18.000

Anda mungkin juga menyukai