Anda di halaman 1dari 3

SATUAN ACARA PENYULUHAN

PERSONAL HYGIENE
Topik Kegiatan : Personal Hygiene
Sasaran

: Warga Pondok Pesantren Diponegoro

Target

: Pengelola Pondok Pesantren Diponegoro

Hari/Tangal

: Minggu, 18 April 2004

Waktu

: 35 menit

Tempat

: Ruang Pertemuan Pondok Pesantren Diponegoro

I.

Latar Belakang
Pondok Pesatren merupakan tempat tinggal para santri secara bersama-sama,
keadaan tersebut memungkinkan timbulnya satu penyakit pada salah seorang
santri yang dapat ditularkan pada santri yang lain secara cepat. Munculnya
penyakit varicella pada seorang santri di pondok pesantren akan sangat mudah
ditularkan pada santri yang lain apabila santri yang menderita varicella tidak
segera mendapat penanganan. Buruknya personal hygiene pada para santri akan
dapat menyebabkan timbulnya penyakit-penyakit lain seperti misalnya penyakit
kulit, thypoid, diare, ispa, dll.

II.

Tujuan Instruksional Umum (TIU)


Setelah dilakukan penyuluhan mengenai personal hygiene timbul kesadaran para
santri untuk melakukan perawatan diri secara maksimal.

III.

Tujuan Instruksional Khusus (TIK)


Setelah dilakukan penyuluhan mengenai personal hygiene santri mampu:
a. Menyebutkan pengertian personal hygiene
b. Tujuan melakukan tindakan personal hygiene
c. Akibat personal hygiene yang kurang
d. Jenis Perawatan alat tubuh
e. Tindakan personal hygiene yang sesuai syarat kesehatan
Kuliah Kerja Kesehatan Masyarakat/K3M/PSIK-Sembego-Depok/IVc/2004

IV.

Garis Besar Materi


a. Pengertian personal hygiene
b. Tujuan perawatan diri
c. Penyakit penyakit yang timbul akibat personal hygiene yang kurang
d. Jenis perawatan personal hygiene
e. Alasan perawatan alat tubuh
f.

V.

Kegiatan perawatan personal hygiene

Metode
a. Ceramah
b. Tanya jawab

VI.

Media
a. Leaflet
b. Transparan

VII. Pengorganisasian
Penanggung jawab

: Lutfi Nurdian A, S. Kep

Sekretaris

: V. Ririn Marwaningsih, S. Kep

Moderator

: Ridlwan Kamaluddin, S. Kep

Penyaji

: Endah Sulistiani, S. Kep

Perlengkapan

: Heri Widiarso, S.Kep

Konsumsi

: Henny Sri Purwanti, S. Kep


Wahyu Budiyantini, S.Kep

Kuliah Kerja Kesehatan Masyarakat/K3M/PSIK-Sembego-Depok/IVc/2004

VIII.

Proses Kegiatan
No.

1.

2.

3.

IX.

Kegiatan
Pendahuluan
a. Menyampaikan salam
b. Menjelaskan tujuan
c. Apersepsi

Respon Kader
a. Membalas salam
b. Mendengarkan
dengan aktif
c. Mendengarkan
dan memberikan
respon
1. Pengertian personal hygiene
a. Mendengarkan,
2. Tujuan perawatan diri
memperhatikan
i. Penyakit penyakit yang b. Menceritakan
timbul
akibat
personal
pengalamannya
hygiene yang kurang
dalam personal
3. Jenis perawatan personal
hygiene
hygiene
4. Alasan perawatan alat tubuh
5. Kegiatan perawatan personal
hygiene
Penutup
a. Menanyakan hal
a. Tanya jawab
yang belum jelas
b. Menyimpulkan
hasil b. Aktif, bersama
pelatihan
dalam
c. Memberikan salam
menyimpulkan
c. Membalas salam

Waktu
5 menit

20 menit

10 menit

Evaluasi
Tanya jawab

X.

Daftar Pustaka
KCM, 2004, Personal Hygiene, www.Kompas.com
Suara Pembaharuan, 2004, Personal Hygiene, www. suarapembaharuan.com
Diktat Kuliah (NSC) , 1999, Perawatan Kebutuhan Dasar Manusia, PSIK FK UGM,
Jogjakarta
Perry Potter, 1999, Pocket Guide To Basic Skills and Procedures, Third Edition,
EGC, Jakarta

Kuliah Kerja Kesehatan Masyarakat/K3M/PSIK-Sembego-Depok/IVc/2004

Anda mungkin juga menyukai