Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN MAGANG KERJA

MINGGU KE XII
KEGIATAN MAGANG KERJA DI CV. KURNIA KITRI AYU FARM
MALANG

Oleh:
Tauffani Titisari
135040201111387
Pembimbing Magang

: Fery Abdul Choliq S.P., M.Sc.

Pembimbing Lapang

: Ir. Hary Soejanto

MINAT HAMA PENYAKIT TUMBUHAN


PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS BRAWIJAYA
MALANG
2016

No

Hari

Tanggal

Kegiatan

Keterangan

1.

Minggu
ke12

Senin

3 Oktober
2016

Penyiangan
gulma dan
pemeliharaan
lahan

Penyiangan gulma
dilakukan di tanaman
selada, wortel, buncis,
daun bawang, kailan
dan kacang panjang
dengan cara mekanik
yaitu mencabut nya
secara langsung
dengan tangan. Serta
melakukan
penyiraman rutin.

2.

12

Selasa

4 Oktober
2016

Perawatan bibit
di traydan
pembuatan media
tanam

3.

12

Rabu

5 Oktober
2016

Penanganan
pasca panen

4.

12

Kamis

6 Oktober
2016

Pengamatan dan
pemeliharaan
tanaman
budidaya

Perawatan bibit di
dalam tray terdapat
bibit tomat dan
terong. Serta
pembuatan media
tanam dalam polybag
Sortir dan grading
panen bayam merah,
bayam hijau, daun
bawang,
kangkung
dan baby corn.
Perawatan tanaman
terong, wortel, selada,
tomat dan buncis yang
dilakukan di Kurnia
Kitri Ayu Farm
(KKAF) Sukun,
Malang

5.

12

Jumat

7 Oktober
2016

Penyortiran hasil
panen serta
evaluasi terakhir
dari pembimbing
lapang

Penyortiran hasil
panen sayuran
meliputi sawi,
kangkung dan daun
bawang serta selada.
Pada hari ini terdapat
kegiatan evaluasi
terakhir dari
pembimbing lapang
untuk seluruh
mahasiswa magang
yang telah mengikuti
magang di CV. Kurnia
Kitri Ayu Farm,
Malang.

Anda mungkin juga menyukai