Anda di halaman 1dari 7

1.

Bila ada salah satu orang tua yang menderita gejala alergi, maka dapat menurunkan resiko pada
anak sekitar 20- 40 %, kedua orang tua resiko meningkat menjadi..
a. 10 - 40 %
b. 15 - 75 %
c. 40 - 80 %
d. 45 - 85 %
2. Kegagalan tubuh untuk dapat mentoleransi suatu makanan akan merangsang
a. IgE
b. IgA
c. IgG
d. IgD
3. Angka kejadian alergi makanan pada anak hanya berkisar
a. 1 2%
b. 6 8%
c. 7 8%
d. 5 8%
4. Nama lain dari reaksi simpang makanan
a. Adverse food reaction
b. Responimunologik yang abnormal
c. Intoleransimakanan
d. Keracunanmakanan
5. Yang berperan sebagai APC, kecuali .
a. Makrofag
b. Sel dendritik
c. Limfosit B
d. Sitoplasma
6. Ag pada sitosol akan dipaparkan oleh .
a. MHC I
b. MHC II
c. APC
d. CD3
7. Makanan adalah sumber kehidupan bagi manusia. Tetapi juga sebagai awal mula bahaya bagi
tubuh. Sebagian alergi makanan dasarnya reaksi hipersensivitas tipe .....
a. Tipe I
b. Tipe II
c. Tipe III
d. Tipe IV
8. Beberapa makanan yang dapat menyebabkan alergi, 87% alergi makanan pada anak disebabkan
oleh.......
a. Telur, Susu Sapi, Kacang, Kacang Kedele dan Gandum
b. Telur, Kacang, Kacang Kedele dan Susu Sapi
c. Telur, Kacang Kedele dan Susu Sapi dan ASI
d. Kacang, Kacang Kedele, Susu Sapi dan ASI
9.

AEROALERGEN (Alergen Hirup) penyebab utamanya adalah ................


a. Dermatophagoides Pteronyssinu, Dermathophagodis Glorosis Debu Rumah

b. Dermatophagoides Pteronyssinu, Dermatophagoides Farina dan Dermathophagodis Glorosis


c. Dermatophagoides Pteronyssinu, Dermatophagoides Farina dan Debu Rumah
d. Dermatophagoides Pteronyssinu, Dermatophagoides Farina, Dermathophagodis Glorosis dan
Debu Rumah
10. Gliko protein yg larut dalam air dengan BM 10.000 60.000 Dalton sering bersifat
a. Sensitisasimakanan
b. Alergipadasistempernafasan
c. Alergen
d. Intoleransimakanan
11. Alergi makanan sering terjadi pada usia
a. Bayi
b. Dewasa
c. Anak
d. Remaja
12. Imunitas bawaan untuk jamur di perankan oleh :
a. Makrophage
b. Eosinophil
c. Neutrophil.
d. NK cell
13. Pada awal infeksi. Kuman M.tuberculosis dapat dikenali dan di fagositosis oleh sel-sel alveolar
sebagai mekanisme pertahanan awal tubuh terhadap infeksi.
a.Epitel
b.Eosinofil
c.Limfosit T
D.Makrofag
14. Infeksi oportunistik yang paling sering ditemukan pada AIDS adalah :
a.Candidiasis oral
b.Wasting syndrome
c.Limfoma A
d.Sarcoma Kaposi
15. Dalam perjalanan infeksinya M.tuberkulosis akan menstimulasi aktivasi respon imun seluler
setelah konpleks antigen peptide M.Tb MHC II dikenali oleh .
a. Limfosit B
b. Limfosit T CD4
c. Limfosit T CD8
d. Sel T sitotoksik
e. Sel Tregulator
16. Fagositosis merupakan mekanisme imunitas bawaan untuk menangani infeksi bakteri
ekstraseluler, mekanisme fagositosis ini dapat dilakukan oleh .
a. Red Blood Cell
b. Neutrhopil
c. Mitokondria
d. Badan golgi
e. Respon IgM
17. Infeksi oportunistik yang paling sering ditemukan pada AIDS adalah .

a. Candidiasis oral
b. Wasting syndrome
c. Limfoma
d. Sarcoma Kaposi
e. The slim disease
18. Respon imun innate untuk bakteri intraseluler diperankan terutama oleh . . .
A. fagosit dan natural killer (NK) cells
B. neutrofil dan makrofag
C. sel CD4 + dan CD8 + T
D. interferon tipe I dan natural killer (NK) cells
19. Sistem imun innate pada virus diperankan oleh. . .
A. fagosit dan natural killer (NK) cells
B. neutrofil dan makrofag
C. sel CD4 + dan CD8 + T
D. interferon tipe I dan natural killer (NK) cells
20. Berikut ini merupakan fungsi kekebalan humoral terhadap bakteri ekstraseluler, kecuali . . .
A. untuk memblokir infeksi
B. untuk menghilangkan mikroba
C. merangsang produksi antibodi
D. menetralisir racun mereka
21. Gejala alergi di mulut dan tenggorokan yang timbul setelah makan buah dan sayuran segar
disebut
a. sindrom alergi oral
b. urtikaria
c. diare
d. rhinitis
22. Gejala bersin sampai dengan mata merah dan berair setelah memakan makanan jenis tertentu
yang terjadi pada bayi dan anak adalah
a. Urtikaria
b. Sindrom alergi oral

c. Asma
d. Rhinitis alergi
23. Makanan yang sering menyebabkan kejadian urtikaria, angioedema, dan asma adalah ...
a. Susu
b. Ikan laut
c. Telur
d. Daging
24. Salah satu contoh reaksi imunologis tipe lambat yang diperantarai oleh IgE adalah ...
a. anafilaksis
b. dematitis atopik
c. coeliac
d. dermatitis herpetiformis
25. Kegagalan tubuh untuk dapat mentoleransi suatu makanan akan merangsang IgE dapat

26.

27.

28.

29.

30.

mengakibatkan...
a. alergi
b. demam
c. muntah
d. mual
kacang kedele lebih banyak menimbulkan reaksi alergi dinegara...
a. Asia Tengah
b. Asia Timur
c. Negara Barat
d. Negara Eropa
Alergi dapat diturunkan melalui...
a. Paman dan tante
b. Orang tua dan kakek/nenek
c. Adik dan kakak
d. Saudara sepupu
Salah satu komponen aktivator yaitu jalur alternatif. Contoh antigen dari jalur alternatif adalah.....
A. Mycoplasma
B. Tripsin
C. RNA virus
D. Deposit myloid
Komponen komplemen yang berperan dalam opsonisasi yaitu.....
A. C3b dan C4b
B. C2a dan C5a
C. C1b dan C3b
D. C4a dan C2a
Yang bukan merupakan fungsi komponen komplemen yang aktif menghasilkan efek biologikal

yaitu.....
A. Lisis sel target
B. Clearance kompleks imun
C. Mengaktifkan respon inflamasi
D. Mengendapkan reseptor komplemen
31. Sistem komplemen memiliki kompenen berikut, kecuali .
a. Komponen aktivator
b. Komponen komplemen
c. Komponen aseptor
d. Komponen reseptor komplemen
32. Komponen yang berfungsi untuk mengenali komplemen pada permukaan sel sasaran adalah .

33.

34.

35.

36.

37.

a. Komponen aktivator
b. Komponen komplemen
c. Komponen reseptor komplemen
d. Komponen regulator
3 jalur aktivasi komplemen adalah ..
a. Jalur klasik, alternative, dan lektin
b. Jalur klasik, aktif, dan alternative
c. Jalur alternative, aktif, dan lisis membran
d. Jalur lisis membrane, klasik dan lektin
C5b-C9 disebut juga komponen
a. Komponen activator
b. Komponen regulator
c. Komponen komplemen terminal
d. Komponen reseptor komplemen
Komponen komplemen yang berperan terhadap lisis antigen
a. Komplemen terminal (C5b-C9)
b. C3b-C4b
c. C3a
d. C3 dan C5
Jalur pengaktifan system komplemen yang melibatkan peran C terminal adalah ..
a. Jalur klasik
b. Jalur alternative
c. Jalur mandiri
d. Jalur Lektin
Jalur pengaktifan system komplemen yang diawali terajdinya reaksi antara mannose-binding
lectin (MBL) dengan senyawa karbohidrat (mannose-containing polysaccharides) di dinding sel

mikroorganisme disebut ..
a. Jalur klasik
b. Jalur alternative
c. Jalur mandiri
d. Jalur Lektin
38. Sitokin adalah..
A. Suatu mediator yang dihasilkan oleh sel yang berperan sebagai hantaran signal dari suatu sel
ke sel lain.
B. Suatu mediator yang dihasilkan oleh sel yang berperan sebagai hantaran signal dari sel
C. Monokin
D. Limfokin yang dihasilkan oleh limfosit
39. Suatu bahan yang apabila dimasukkan ke dalam tubuh dapat membangkitkan respon imun baik
respon imun seluler maupun humoral adalah .
A. Obat
B. Antigen
C. Zat kimia
D. Makanan
40. Gejala batuk dan sesak juga bisa timbul setelah menghirup gandum yg dibakar disebut...
A. Dermatitis atopi
B. Gastroenteritis eosinofilik
C. Urtikaria akut
D. Bakers asthma

41. Alergi makanan dasarnya reaksi hiper sensitivitas tipe I yang diperankan oleh antibody
a. Ig E
b. Ig B
c. Ig C
d. Ig H
42. Mediator yang dihasilkan oleh suatu sel dan untuk memberikan signal kepada sel lain yang
memerlukan suatu system pembuluh, disebut
a. Parakrin
b. Endokrin
c. Autokrin
d. Sitokin
43. Sifat imunogenitas dari suatu antigen ditentukan oleh
a. Keasingan, susunan kimia, dan bentuk molekul
b. Susunan kimia, ukuran molekul, dan bentuk molekul
c. Cara memasukkan, dosis pemberian, dan ukuran molekul
d. Susunan kimia, keasingan, dan bentuk molekul
44. Dibawah ini sel-sel respon imun yang bersifat non-spesifik, kecuali
a. Fogosit
b. Sel NK
c. Limfosit
d. Sel K
45. Pemberian telur pada usia dibawah berapa bulan pada pasien berbakat alergi yang akan
menyebabkan resiko alergi pada saluran pernafasan ...
a. 6 bulan
b. 7 bulan
c. 8 bulan
d. 9 bulan
46. Sitokin yang dihasilkan oleh monosit disebut :
a. Monokin
b. Limfosit
c. Interleukin
d. Limfokin
47. Sitokin yang dihasilkan oleh limfosit disebut ....
a. Otokrin
b. Limfokin
c. Parakrin
d. Endokrin
48. Bagian tertentu dari suatu molekul, selain menentukan spesifisitas dari reaksi Ag dan Ab juga
sebagai penentu timbulnya respon imun disebut ....
a. Humoral
b. Determinant
c. Antigen
d. Epitop
49. Setelah terjadi pembengkakan yang merupakan respon dari antibodi, sel akan mengalami ...
a. Netralisasi
b. Fagositosis
c. Penyelimutan
d. Lisis

50. Tahap terakhirdari maturasi sel T membentuk...


a. Naive Mature T cell
b. Single Positive
c. Double Positive
d. Pre-T

Anda mungkin juga menyukai